Penasaran dengan Pekerjaan Gwen? Ini Daftar Bisnis Mentereng Keluarga Ryan Harris dan Gwen Ashley Yang Gelar Royal Wedding Capai Rp 75 Miliar

Jeanne Pita W
Selasa 21 November 2023, 14:03 WIB
Daftar Bisnis Mentereng Keluarga Ryan Harris dan Gwen Ashley Yang Gelar Royal Wedding Capai Rp 75 Miliar (Sumber : instagram.com/finfolkmoney)

Daftar Bisnis Mentereng Keluarga Ryan Harris dan Gwen Ashley Yang Gelar Royal Wedding Capai Rp 75 Miliar (Sumber : instagram.com/finfolkmoney)

INFOSEMARANG.COM -- resepsi pernikahan megah dan mewah dari pasangan Ryan Harris dan Gwen Ashley kini sedang menjadi perbincangan hangat di media sosial setelah momen royal wedding yang digelarnya viral di TikTok.

Diketahui pesta pernikahan itu digelar pada hari Sabtu (18/11/2023) di salah satu hotel di Surabaya, Jawa Timur.

Disebut sebagai royal wedding, acara resepsi pernikahan Ryan Garris dan Gwen Ashley ini pun dimeriahkan oleh sederet penyanyi kenamaan dalamdan luar negeri.

Baca Juga: Kronologi & Identitas Mahasiswa Polines Undip Tewas di Kos Tembalang, Ditemukan Saudara Kembarnya

Selain itu, acara tersebut juga dibawakan langsung oleh Raffi Ahmad dan Melaney Ricardo sebagai pembawa acaranya.

Diketahui jarak usia keduanya ternyata cukup jauh yakni 20 tahun, di mana saat ini Gwen Ashley sendiri diketahui masih berusia 19 tahun.

Di sisi lain, tidak sedikit pula yang penasaran dengan bisnis keluarga keduanya hingga sejumlah warganet juga mempertanyakan pekerjaan Gwen Ashley saat ini.

Baca Juga: Sejumlah Lapak Liar di Kaligawe Semarang Dibongkar Paksa, Diduga Jadi Biang Kerok Banjir

Melansir dari berbagai sumber, Ryan Harris sendiri memang diketahui merupakan putra bos Air Asia Indonesia dan merupakan anak tunggal.

Selain itu, Ryan Harris sendiri juga merupakan seorang CEO perusahaan garam terkemuka di Indonesia, yakni PT Unichem Candi Indonesia yang produknya sudah dikenal baik oleh masyarakat yakni garam dengan merek Refina.

Perusahan yang bergerak di bidang produkmineral dan pengolahan bahan kimia tersebut merupakan perusahaan yang memproduksi garam dengan teknologi refinery pertama dan satu-satunya di Indonesia.

Selain itu, pada tahun 2018 perusahaan tersebut juga telah membuka pabrik baru di Jawa Timur senilai US$60 juta dan mendapatkan dukungan dari Kementerian Perindustrian.

Baca Juga: Mahasiswa Asal Jepara Ditemukan Meninggal Dunia di Kos Tembalang, Diduga Bukan Bunuh Diri

Ayah Ryan Harris yakni Pin Harris merupakan salah satu pendiri dan mantan komisaris Air Asia Indonesia.

Tak hanya menjalankan bisnis penerbangan, namun Pin Harris juga memiliki perusahaan pertambangan dan pengeboran minyak serta gas.

Di sisi lain, Gwen Ashley yang tampil anggun dan menawan dengan balutan gaun berwarna putih pun juga menjadi sorotan.

Diketahui lebih lanjut, Gwen Ashley Widodo merupakan anak dari Markus Widodo dan Warren Tjandra.

Baca Juga: Viral Konten Newborn Photography Berujung Pilu, Sebenarnya Bagaimana Penanganan Tepat untuk Bayi Prematur?

Markus Widodo sendiri adalah seorang pengusaha dan juga Project Director di PT Griyo Mapan Sentoso (GMS) yang pernah menangani beberapa proyek seperti Central Park Surabaya, Central Park Semolowaru serta The Avenue Merr.

Sedangkan ibunya yakni Warren Tjandra merupakan pemilik dari Nancy Warren Couture.

Siapa sangka ternyata pernikahan dan megah dan mewah tersebut merupakan pernikahan dari anak konglomerat di Surabaya. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)