Pengakuan Tetangga Soal Mahasiswi Unwahas Semarang yang Akhiri Hidup Tabrakan Diri ke Kereta

Arendya Nariswari
Senin 27 November 2023, 16:25 WIB
Sindi Minanti Desi mahasiswi Fakultas Pertanian Unwahas Semarang yang tewas tertabrak kereta di Sragi, Pekalongan, Minggu 26 November 2023 malam. (Sumber : Instagram @kemahasiswaan_unwahas)

Sindi Minanti Desi mahasiswi Fakultas Pertanian Unwahas Semarang yang tewas tertabrak kereta di Sragi, Pekalongan, Minggu 26 November 2023 malam. (Sumber : Instagram @kemahasiswaan_unwahas)

INFOSEMARANG.COM - Publik baru-baru ini kembai digegerkan dengan kasus mahasiswi Universitas Wahid Hasyim (Unwahas) Semarang yang tabrakan diri ke kereta api di Pekalongan, Jawa Tengah.

Mahasiswi asal Semarang berinisial SDM (24) tersebut ternyata diketahui berasal dari Fakultas Sains Terapan.

Diduga depresi, SDM mengakhiri hidup dengan nekat menabrakan diri ke badan kereta api di depan palang pintu KM 99+7 Sragi.

Baca Juga: Sumpah Nawawi Saat Dilantik Jadi Ketua Sementara KPK, Sebut Tak Mau Dipengaruhi Siapapun

Oleh akun Instagram @teropongjateng, kronologi kejadian sempat diungkap oleh AKP Suradi selaku Kapolsek Sragi.

Sejak pukul 17.00 WIB, menurut saksi yakni Alfin (23) salah satu warga mengaku sempat melihat SDM mondar-mandir di dekat palang pintu kereta api.

Alfin mengatakan jika Sindi mendadak lari ke arah kereta yang meintas tepatnya pada pukul 20.30 WIB.

Tika Suradi salah seorang teman SDM mengatakan jika korban sudah jarang terlihat sejak bulan Mei.

Baca Juga: Siapa Tiko Pradipta Aryawardhana? Ini Profil Calon Suami Bunga Citra Lestari BCL

"Korban pernah bercerita pada saksi (Tika) pada bulan oktober pernah memeriksakan diri ke Poli Jiwa RS Kariadi Semarang," tulis akun itu.

Ada pula seorang warganet yang mengaku tetangga SDM mengatakan jika memang korban memiliki riwayat depresi.

"Tetanggaku itu min, memang dia depresi," jelas akun Instagram @adivaamara.

Baca Juga: 9 Daftar Kejanggalan Grand Final MCI 11 Diungkap, Disebut Masterchef Chindonesia Hingga Banyak Ketidakadilan

Akun itu menjelaskan juga bahwa SDM merupakan keponakan dari salah seorang anggota polisi bernama Imam.

Sementara warganet lainnya mengaku pernah mengetahui jika SDM sebelumnya pernah mengalami kecelakaan di Semarang.

"Waktu itu sudah pernah kecelakaan di Semarang ya dek?" tanya warganet lainnya sambil mencoba membenarkan.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 Maret 2025, 14:33 WIB

Puncak Penumpang Kereta Api di Daop IV Semarang Diprediksi H-2 Lebaran 2025

Diprediksi jumlah kedatangan penumpang tertinggi selama masa arus mudik akan terjadi pada Sabtu, 29 Maret 2025 atau H-2 dengan jumlah lebih dari 28 ribu penumpang.
Penumpang tiba di Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)