Kiki MCI 11 Hanya Unggah Foto Bersama Chef Arnold, Warganet: Mending Resign Aja

Jeanne Pita W
Selasa 28 November 2023, 17:11 WIB
Kiki MCI 11 Cuma Unggah Foto Bersama Chef Arnold, Warganet: Mending Resign Aja (Sumber : instagram.com/kiki.mci11)

Kiki MCI 11 Cuma Unggah Foto Bersama Chef Arnold, Warganet: Mending Resign Aja (Sumber : instagram.com/kiki.mci11)

INFOSEMARANG.COM -- MasterChef Indonesia season 11 hingga kini masih menjadi sorotan dan perbincangan di berbagai media.

Termasuk juga salah satu grand finalis yang kemudian meraih juara kedua dalam ajang memasak tersebut yakni Kiki.

Sebagian besar warganet meyakini bahwa sebenarnya Kiki berhak dan layak menjadi juara pertama ketimbang Belinda.

Baca Juga: Cek Fakta! Megawati 'Ngamuk' Sebut Penguasa Bertindak Seperti Zaman Orde Baru, Bagaimana dengan PDIP Saat Ini?

Di samping itu, tak sedikit pula yang menilai bahwa dua juri yakni Chef Juna dan Chef Renatta memberikan penilaian secara subjektif pada acara tersebut.

Usai kekalahan Kiki dari Belinda yang dinilai tidak adil tersebut viral, unggahan Kiki pada akun Istagram-nya pun menjadi sorotan.

Pasalnya, pada Senin (27/11/2023) Kiki mengunggah foto dengan caption ucapan terima kasih yang ditujukan kepada semua orang yang menjadi kunci suksesnya acara MasterChef Indonesia season 11 yang diikutinya.

Baca Juga: Sidak Lokasi Banjir, Mbak Ita Tegur Camat dan Lurah soal Sampah yang Menumpuk

"Lot of thanks untuk semua orang yang menjadi kunci suksesnya acara MASTERCHEFINDONESIA S11 ini, terimakasih banyak telah memberikan wadah untuk kami mengembangkan skill, menambah ilmu dan menguji kelayakan, terimakasih untuk semua kesempatan itu , once again, THANK YOU VERY MUCH", tulisnya pada caption foto yang diunggah di akun @kiki.mci11.

Ia pun mengunggah sejumlah foto dengan caption tersebut. Menariknya, ia hanya mengunggah foto dirinya bersama satu juri saja yakni Chef Arnold.

Dalam unggahan itu tidak tampak foto kebersamaannya dengan Chef Renatta dan Chef Juna.

Baca Juga: Icip Bakso Lesanpuro Pak Ripto di Semarang, Siap-siap Antre 1 Jam

Sontak unggahan tersebut pun mencuri perhatian dan menuai berbagai komentar yang juga ditujukan pada kedua juri itu.

@diosspada_, "WKWKWK MANTEP GK POST FOTO SAMA JUNED & RENATOD"

@onlyme7822, "Mantap Ki foto sma Chef Arnold aja 😂 Kerna emang dari awal cuman chef Arnold yg dukung kamu😂..ntah apa yg merasuki Chef Juna yg awalnya kek suka bgt sma Kiki tiba2 kaya benci banget😂 ..apakah ada org dalam yg nyuruh seperti itu ??"

@hikamcryy.03, "Dari sini keliatan kiki gak masukin poto bareng chef juna & chef moeloek"

Baca Juga: Sempat Viral Pengemis Tolak Saat Dikasih Uang Rp 2 Ribu dan Minta Rp 5 Ribu, Kini Telah Diamankan

@farhan_rhn09, "Mantap ki foto sama chef arnold doang aja yg di post, si R & J gausah ki karna udah dapet amplop coklat keren lu ki"

@ziya_ziyuuu, "gengsi ya lulusan LCB kalah ama jurusan Tata Boga.. emg boleh #securangitu...."

@sinanbuahyuhu, "Juned dan renatod mending resign ga sih, keliatan banget ga profesionalnya."

***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 Maret 2025, 14:33 WIB

Puncak Penumpang Kereta Api di Daop IV Semarang Diprediksi H-2 Lebaran 2025

Diprediksi jumlah kedatangan penumpang tertinggi selama masa arus mudik akan terjadi pada Sabtu, 29 Maret 2025 atau H-2 dengan jumlah lebih dari 28 ribu penumpang.
Penumpang tiba di Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)