Kronologi Wulan Bogor, yang Jenazahnya Ditinggal Pacar di Ruko Kosong Usai Jatuh dari Motor

Arendya Nariswari
Senin 04 Desember 2023, 10:57 WIB
Ilustrasi TKP penemuan mayat (Sumber : Pixabay)

Ilustrasi TKP penemuan mayat (Sumber : Pixabay)

INFOSEMARANG.COM - Baru-baru ini publik kembali digemparkan dengan kasus viral Wulan Bogor yang jenazanhnya ditemukan di sebuah ruko kosong.

Muncul dugaan, bahwa Wulan meninggal dunia usai terlibat perkelahian dengan sang pacar dan nekat melompat dari motor ketika dibonceng.

Dikutip dari Instagram teman korban yakni @tiaraamele_, Wulan memang memiliki kekasih bernama Alung.

Baca Juga: Akhir Video Ade Armando Usai Sentil Politik Dinasti di Yogyakarta

Sebab merasa temannya tak mendapatkan perlakuan adil, akun ini lantas membeberkan kronologi meninggalnya Wulan.

“Aku minta tolong keadilannya buat temen ku ini. Secara logika kenapa tmn ku ini di taro di ruko kosong padahal di depan ruko semeru itu ada rumah sakit besar dan deket bgt rsud bogor,” ungkapnya.

Sebelum meninggal, di salah satu kafe Bogor, Wulan dan pacarnya memang sempat berkelahi.

Kemudian akhirnya Alung memutuskan untuk mengantar Wulan dengan menggunakan motor untuk pulang ke rumah.

Baca Juga: Puluhan Pendaki Terjebak Erupsi Gunung Marapi, Evakuasi Terus Berlangsung

Tapi siapa sangka, teman korban ini mendapatkan kabar bahwa Wulan belum juga pulang ke kediamannya.

Teman Wulan lantas curiga dengan Alung, menurutnya pria itu berbohong dan ternyata kekasihnya sudah ditinggal di ruko kosong seorang diri.

“Dia pulang sama si cowonya dan dia berantem di motor. Teman gua si korban ini loncat dari motor sampe mukanya ancur (menurut keterangan si pelaku ‘pacarnya’),” tutur teman Wulan.

Alih-alih menolongnya dengan membawa pacar ke RSUD, Alung ternyata malah meninggalkan Wulan di ruko kosong.

Baca Juga: Dikenal Irit Bicara, Netizen Kumpulkan Template Jawaban Gibran Ketika Ditanya Wartawan, Salah Satunya "Biarkan Warga yang Menilai"

Diduga dengan bantuan seorang teman, Alung meletakkan tubuh Wulan di dalam ruko kosong kemudian ia tinggal pergi.

Mayat Wulan sendiri baru ditemukan setelah beberapa hari dengan kondisi sekujur tubuh penuh dengan luka mengenaskan.

“Dan lebih parahnya lagi dia ditemuin kemarin malam sekitar jam 22.09 di ruko Semeru Bogor dalam keadaan sudah membiru dengan luka di muka sangat parah,” pungkas teman Wulan itu.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)