Viral di TikTok Kasus Wanita Muda Hamil di Luar Nikah, Keluarga Tak Tahu Bayi Sampai Busuk Dalam Perut

Arendya Nariswari
Kamis 07 Desember 2023, 15:26 WIB
Ilustrasi ibu hamil. Simak penjelasan soal risiko rahim tipis karena melahirkan secara caesar. (Sumber : Siloam Hospitals)

Ilustrasi ibu hamil. Simak penjelasan soal risiko rahim tipis karena melahirkan secara caesar. (Sumber : Siloam Hospitals)

INFOSEMARANG.COM - Belum lama ini beredar Video viral di TikTok sebuah kisah yang dibagikan oleh tenaga medis di salah satu klinik mengenai pasien wanita.

Melalui akun TikTok @halosus.care, tenaga medis tersebut bercerita bahwa suatu hari ada pasien IGD wanita datang dengan keluhan sakit perut dan alat vitalnya mengeluarkan bau tak sedap.

Dokter dan suster di IGD lantas menanyakan usia kehamilan dari pasien wanita itu.

Baca Juga: Gelar MSF 2023, Bank Mandiri Ajak Pelaku Usaha Gencarkan Aksi untuk Ekonomi Berkelanjutan

Namun siapa sangka, keluarga pasien membantah jika wanita berusia 21 tahun tersebut sedang mengandung.

Usai diperiksa, betapa syoknya tenaga medis dan keluarga saat mengetahui bahwa pasien tersebut tengah hamil dan bayi yang dikandungnya telah meninggal dunia sejak beberapa hari lalu.

"Kasus hamil di luar nikah, sampai bayi membusuk di dalam kandungan, keluarga nggak ada yang tahu," tulis keterangan pada video.

Baca Juga: Nekat! Perempuan Ini Solo Hiking Malam Hari ke Gunung Mongkrang Pas Lagi PMS, Publik: Gak Habis Pikir

Lebih lanjut, akun tersebut mengungkapkan bahwa beberapa anggota keluarga pasien masih membantah wanita itu hamil.

Sebab pasien sudah mengalami infeksi berat, tenaga medis secara terpaksa harus melakukan prosedur persalinan terhadap pasien guna mengeluarkan jenazah bayi di dalam perut wanita itu.

Pihak tenaga medis masih tak menyangka betapa rasa sakit dialami oleh pasien itu saat waktu kontraksi tiba.

Baca Juga: Dua Pemuda Mencurigakan dari Arah Semarang Menuju Pekalongan Terekam Pengemudi Lain Tengah Bawa Sajam

"Proses berjalan cukup lama dan menyiksa, ibu tidak kooperatif mengikuti arahan bidan, dan selalu mengapitkan kaki seolah enggan mengeluarkan bayi. Sedangkan kami di sana sudah benar-benar mabuk dan muntah karena semakin bayinya keluar bau busuk kian menyengat," ungkap keterangan di video tersebut.

Pihak tenaga medis mengatakan bahwa jenazah bayi yang meninggal di dalam perut pasien wanita itu memiliki berat 2,8 kilogram.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 Maret 2025, 14:33 WIB

Puncak Penumpang Kereta Api di Daop IV Semarang Diprediksi H-2 Lebaran 2025

Diprediksi jumlah kedatangan penumpang tertinggi selama masa arus mudik akan terjadi pada Sabtu, 29 Maret 2025 atau H-2 dengan jumlah lebih dari 28 ribu penumpang.
Penumpang tiba di Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)