Konten Promosi Brand Zara Tuai Kontroversi, Dituding Ejek Kondisi Masyarakat Palestina, Publik: Boikot!

Elsa Krismawati
Minggu 10 Desember 2023, 15:41 WIB
konten promosi brand fashion Zara tuai kontroversi, dituding ejek kondisi Palestina (Sumber : instagram @eyegirlmd)

konten promosi brand fashion Zara tuai kontroversi, dituding ejek kondisi Palestina (Sumber : instagram @eyegirlmd)

INFOSEMARANG.COM - Baru-baru ini brand fashion Zara mengeluarkan konten  promosi untuk koleksi terbaru mereka.

Namun, konten terbaru brand fashion Zara itu dituding mengejek kondisi masyarakat di Gaza, Palestina saat ini yang tengah dirundung duka.

Seperti yang diunggah akun instagram @eyegirlmd, membongkar beberapa detail ornamen dalam foto itu yang disinyalir mengejek kondisi orang-orang di Palestina.

Baca Juga: Nobatkan Jokowi Alumni Paling Memalukan, Instagram Gielbran Muhammad Noor Digeruduk Warganet: Sekelas UGM...

Dalam foto yang dibagikan, nampak sang model meletakan patung terbungkus kain putih di atas pundaknya.

Hal itu dinilai mirip dengan kondisi jenazah korban akibat serangan Israel, yang dibungkus kain kaffan.

Tak sampai disitu, ornamen pecahan dinding yang menjadi latar belakang foto model itu dinilai persis dengan bentuk negara Palestina.

Baca Juga: Sedang Berlangsung! Madura United vs Barito Putera: Link Live Streaming, Prediksi Skor, Susunan Pemain, H2H

Akun instagram @eyegirlmd juga kembali mengingatkan, jika pada tahun 2021 lalu, Kepala Designer brand fashion Zara, Vanessa Perliman pernah menunjukkan dukungannya pada Israel.

"Orang di industri ku tahu kebenaran tentang Israel dan Palestina, aku tidak akan pernah berhenti membela Israel, orang Israel tidak mengajari anak mereka untuk melempar batu pada tentara seperti apa yang kalian (Palestina) lakukan," kata Vanessa di Tahun 2021.

Sontak unggahan tersebut juga turut mendapat atensi publik.

Baca Juga: Gilbert Agius Puji Performa PSIS Semarang Meski Kalah 0-2 dari Borneo FC di BRI Liga 1 Pekan ke-22

Banyak yang menilai hal ini bukan kebetulan, namun mereka (Zara) tahu apa yang sedang mereka lakukan dalam konten tersebut.

"Jangan bilang ini cuma kebetulan saja? @zara," tulis @abu***

"Mereka tahu apa yang tengah mereka perbuat, ini jelas-jelas mengejek orang Palestina, boikot Zara!" tulis @hani***

"Tutup Zara di Indonesia," tulis @kor***

Baca Juga: Profil Lengkap Gielbran Muhammad Noor, Ketua BEM UGM Tuai Kontroversi Usai Nobatkan Jokowi Alumni Paling Memalukan

"Boikot Zara!" tulis @inda***

Saat artikel ini diturunkan, Zara menjadi trending topik global di media sosial X, sudah disebut sebanyak 135 ribu kali.

***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)