May Day Berakhir, Ini 16 Tuntutan yang Disuarakan pada Hari Buruh 2023

Wildan Apriadi
Senin 01 Mei 2023, 20:38 WIB
Demo aksi di Hari Buruh 2023 (Sumber : Instagram)

Demo aksi di Hari Buruh 2023 (Sumber : Instagram)

INFOSEMARANG.COM - Tema 'Mei Melawan, Organisir Amarah, Pukul Balik Oligarki!' mewarnai demo Hari Buruh dalam aksinya pada 1 Mei 2023 tadi.

Sejumlah koalisi dari berbagai lapisan masyarakat atas nama Gerakan Buruh Bersama Rakyat (GEBRAK) menyuarakan aspirasi di depan Istana Negara pada Hari Buruh 2023.

Dalam aksinya tersebut, mereka menyuarakan 16 fokus tuntutan kepada pemerintah bertepatan dengan Hari Buruh 2023.

Baca Juga: Mengapa Cabang Olahraga di Ajang SEA Games Selalu Berbeda Setiap Edisi? Ini Penjelasannya

Berikut adalah 16 tuntutan yang dilayangkan kepada pemerintah pada Hari Buruh atau May Day 2023:

1. Agar mencabut UU No 6 Tahun 2023 tentang penetapan Perppu No 2 Tahun 2022 yang mengesahan Cipta Kerja menjadi Undang-Undang

2. Agar kebijakan dan peraturan perundang-undangan seperti UU Minerba, UU P3, KUHP, UU Cipta kerja, UU IKN, UU Pertanian dan Revisi UU ITE yang bertentangan dengan Konstitusi untuk dicabut.

3. Agar UU Permenaker No 5 Tahun 2023 juga dicabut.

4. Agar RUU PPRT segera disahkan, dan menuntut perlindungan bagi buruh migran.

Baca Juga: Negara Paling Sering Jadi Juara Umum di Ajang SEA Games, Indonesia Berapa Kali?

5. Agar UU Sisdiknas dapat direvisi untuk melawan komersialisasi pendidikan

6. Agar dilakukan ratifikasi konvensi peraturan ILO, organisasi buruh Internasional No. 190 tentang kekerasan dan pelecehan seksual di lingkungan kerja

7. Agar mitra pengemudi Ojek dan Driver Online mendapatkan jaminan kepastian dan perlindungan kerja

8. Agar pekerja pemerintah non ASN seperti penyuluh KB, penyuluh perikanan, Tenaga kesehatan dan Guru Honorer mendapat jaminan kepastian kerja.

Baca Juga: Negara Paling Sering Jadi Juara Umum di Ajang SEA Games, Indonesia Berapa Kali?

9. Agar menghapus sistem kerja kontrak outsourcing dan magang

10. Agar menghentikan pemberian upah murah dan mendesak agar diberlakukan upah layak nasional

11. Turunkan harga BBM, sembako, minyak goreng, tarif listrik, pupuk, PPN dan Tol

12. Agar pemerintah menberikan jaminan sosial atas pendidikan, kesehatan, rumah, fasilitas umum, dan ketersediaan pangan

13. Agar segera mewujudkan reforma agraria, hentikan perampasan tanah adat dan sumber-sumber agraria.

Baca Juga: Link Nonton The Good Bad Mother Episode 2 sub Indo Telegram dan Kodramas Cek DISINI

14. Seruan perlawanan pada upaya pembungkaman demokrasi di lingkungan akademik

15. Menuntut pemerintah agar mewujudkan pendidikan gratis, ilmiah dan demokratis

16. Hentikan kriminalisasi terhadap gerakan rakyat dan segera tuntaskan pelanggaran HAM dimasa lalu.
***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis20 November 2024, 17:03 WIB

Ekonom Bank Mandiri Optimistis Ekonomi Indonesia Tetap Solid di Tengah Dinamika Global

Ekonomi nasional diproyeksikan akan tetap menunjukkan kinerja positif, didukung oleh stabilitas makroekonomi yang terjaga.
Event Mandiri Macro and Market Brief Road to Mandiri Investment Forum 2025 di Jakarta, Rabu 20 November 2024.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya19 November 2024, 15:45 WIB

Semarang Raih Dua Penghargaan Daerah Tertib Ukur dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag

Selama dua tahun berturut-turut, Kota Semarang meraih penghargaan sebagai daerah tertib ukur.
Pemkot Semarang meraih dua kategori penghargaan sebagai Daerah Tertib Ukur (DTU) dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 November 2024, 13:19 WIB

PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana Langsung Bergerak Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono

Pemilik UD Pramono, Pramono menyampaikan terima kasih karena telah dibantu menyelesaikan satu persatu permasalahan yang dihadapi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendampingi Menko Bidang Pangan, Zulkifli Hasanbersilaturahmi dengan pemilik UD Pramono. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya19 November 2024, 11:57 WIB

Bantu Petani, Mbak Ita Luncurkan "Petruk Semar" untuk Pasarkan Hasil Panen

Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya), truk operasional untuk memasarkan hasil pertanian di Kota Semarang.
Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya). (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:49 WIB

Warga Tambaklorok Kini Miliki Jamban Pribadi, Tak Lagi Buang Hajat di Sungai

Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi.
Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:45 WIB

Pemkot Semarang Terbitkan Perwal Beasiswa Anak Petani dan Nelayan

Pemkot Semarang akan melakukan sosialisasi Perwal dan melakukan kurasi terhadap anak-anak petani dan nelayan yang bisa mendapatkan beasiswa tersebut.
Aktivitas pertanian di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya15 November 2024, 16:55 WIB

Semarang Agro Expo 2024 Kembali Digelar di Mijen

. Tidak hanya memamerkan produk-produk pertanian terpadu seperti hasil kebun, peternakan, dan perikanan, SAE 2024 juga dimeriahkan berbagai lomba menarik dan edukasi pertanian untuk anak-anak.
Pembukaan Semarang Agro Expo 2024 di Mijen. (Sumber: )
Semarang Raya15 November 2024, 16:45 WIB

DPD Gerakan Pemuda Marhaenis Deklarasikan Dukungan Untuk Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dalam deklarasi tersebut, secara khusus DPD GPM Jateng memberikan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jateng nomor urut 1, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi.
Deklarasi digelar di Posko Kemenangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya14 November 2024, 18:13 WIB

Pedagang Barito Slup-slupan Tempati Eks Pasar Dargo Semarang

Sebanyak 50 pedagang, Rabu 13 November 2024 mulai menempati Semarang Exhibition Center atau eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
Pedagang Barito menempati eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:37 WIB

Terus Tumbuh dan Semakin Kokoh di Tahun Ke-5, DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Baru dengan Sejumlah Perusahaan Ternama

Kerja sama ini memberikan arti penting bagi DPLK AXA Mandiri karena kami sama-sama memiliki komitmen terhadap masa depan karyawan.
DPLK AXA Mandiri menjalin kerja sama strategis dengan PT  Industri Kereta Api dan Sambu Group. 
 (Sumber:  | Foto: dok)