Chat Akun Buzzer Diduga Ingin Serang Kpopers di Fandom Anies Bubble Beredar, Warganet: Mereka Pikir Kita Peduli

Elsa Krismawati
Senin 01 Januari 2024, 21:55 WIB
chat diduga buzzer ingin serang Kpopers di fandom Anies Bubble beredar di X (Sumber : akun X @thespiders_ark/@hyonjiho)

chat diduga buzzer ingin serang Kpopers di fandom Anies Bubble beredar di X (Sumber : akun X @thespiders_ark/@hyonjiho)

INFOSEMARANG.COM - Baru-baru ini, muncul fenomena Anies Bubble di media sosial X, yang diketahui merupakan dukungan untuk Anies Baswedan.

Akun Anies Bubble diinisiasi oleh sosok yang diduga sebagai penggemar Kpop atau Kpopers, istilah untuk para penggemar idol Korea Selatan.

Melalui beberapa cuitannya, akun fandom ini mengunggah potongan video Anies Baswedan dengan gaya mirip idol Kpop.

Baca Juga: Momen Ira Nandha Bikin Suprise Ultah Sendiri Karena Elmer Syaherman Gak Inisiatif, Warganet: Bikin Nyesek!

Banyak yang memuji capres nomor urut 01 ini karena dianggap berhasil mendapatkan hati Kpopers, kelompok penggemar yang biasanya sulit digiring ke ranah politik.

Namun, di tengah euforia para penggemar, tampaknya ada yang mencoba mengganggu mereka.

Dilansir dari Infosemarang.com melalui akun X @thespiderm_ark pada 1 Januari 2024, terdapat tangkapan layar chat yang diduga berasal dari grup pendukung pasangan calon lain yang ingin memecah belah kekompakan fans.

Baca Juga: Sederet Kontroversi Arya Wedakarna, Anggota DPD Bali yang Dituding Rasis Usai Singgung Wanita Berhijab

"Caranya masuk ke anisbubble tuh, nah kalau mereka lagi ngobrol atau share aja video-video pas demo nolak konser, kasih narasi Anis didukung kelompok radikal. Nanti kalau ada band Kpop tampil di Indo, bahaya kalau batal karena didemo mereka," isi chat tersebut.

Pengirim chat menambahkan, bahwa mayoritas Kpopers terdiri dari anak-anak remaja yang labil.

"Kpopers kebanyakan abg labil pemula, jadi ditakut-takutin aja wkwkwk," ungkap sosok yang tidak dikenal.

Baca Juga: Fenomena Anies Bubble, Sukses Kemas Capres Anies Baswedan dengan Nuansa Baru Layaknya Idol Kpop Jelang Debut

Meski begitu, para penggemar sepertinya tetap tenang dan merespon dengan lelucon khas Kpopers.

"Why that fandom so mean to uri Anies (re: mengapa fandom itu sangat jahat ke Anies kita)," tulis seorang warganet.

"Belum debut udah banyak haters, tapi slow aja MANIES akan membuat barikade," timpal yang lain.

Baca Juga: Profil Arya Wedakarna, Anggota DPD Bali yang Dituding Singgung Wanita Berhijab Karena Bertugas di Bandara

"Plis tinggal dikasih watermark Dispatch, wkwkw," saut yang lain.

"It's happening and they think we care (re: ini sudah terjadi dan mereka pikir kita peduli)..." tulis warganet lainnya.

"Agency pls make some move, protect our beloved idol, don't mistreat him (re: agensi tolong segera bergerak untuk melindungi idola kesayangan kita, jangan salah memperlakukannya)," tukas yang lain.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum04 Maret 2025, 08:33 WIB

Momentum Ramadan, Gubernur Jateng Ahmad Luthfi Minta ASN Tidak Kendor Layani Masyarakat

Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi mengatakan, ramadan harus menjadi pemantik untuk memberikan layanan lebih baik kepada masyarakat.
Gubernur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi saat memberikan sambutan dalam acara Tarawih Keliling. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya03 Maret 2025, 16:42 WIB

Kurangi Terjadinya Kecelakaan, Pemkot bersama Polrestabes Semarang Dirikan Posko Terpadu di Silayur

Pemerintah Kota atau Pemkot Semarang bersama Satlantas Polrestabes Semarang mendirikan Posko Terpadu Pemantauan Lalu Lintas di samping Halte Bus, depan Taman Niaga, BSB City Semarang.
Posko Terpadu Pemantauan Lalu Lintas di samping Halte Bus, depan Taman Niaga, BSB City Semarang.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis03 Maret 2025, 14:42 WIB

Planet Surf Mall Paragon Semarang Hadirkan Promo Diskon 20 Persen di Bulan Ramadan 2025

Re-opening Planet Surf di Pollux Mall Paragon menandai peluncuran konsep baru yang dirancang untuk memberikan pengalaman berbelanja yang lebih menarik.
Planet Surf di Pollux Mall Paragon  Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Maret 2025, 14:32 WIB

Pemprov Jateng Rangkul 9 Perusahaan, Upayakan Eks Buruh Sritex Bisa Bekerja Kembali

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng), mengupayakan para buruh terdampak pemutusan hubungan kerja (PHK) oleh PT Sri Rejeki Isman (Tbk) atau Sritex di Sukoharjo bisa bekerja kembali di perusahaan lain.
Gubenur Jawa Tengah, Ahmad Luthfi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya03 Maret 2025, 14:24 WIB

Dinilai Berbahaya, KAI Daop 4 Semarang Melarang Masyarakat Melakukan Aktivitas "Ngabuburit" di Jalur KA

Selama bulan suci Ramadhan, masih ditemukan masyarakat yang berkumpul atau bermain di sekitar jalur rel kereta api, baik saat sahur maupun menjelang berbuka.
Warga nekat ngabuburit di rel kereta api. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis11 Februari 2025, 14:54 WIB

Mandiri Investment Forum 2025 Ajang Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi RI

Mandiri Investment Forum (MIF) 2025 mengangkat tema “Nourishing Future Growth”, menyoroti strategi pertumbuhan ekonomi Indonesia di tengah dinamika global.
Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati saat menghadiri Mandiri Investment Forum (MIF) 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Tekno25 Januari 2025, 10:46 WIB

Game Penghasil Saldo Dana 2025: Cara Seru Mendapatkan Penghasilan Tambahan

Mau beli hape baru? coba mainkan game penghasil uang ini, langsung bisa di transfer ke akun dana kalian
Game penghasil uang tambahan langsung bisa ditarik ke akun dana (Sumber:  | Foto: illustrasi)
Tekno24 Januari 2025, 22:11 WIB

Terbaru tahun 2025, 7 Cara Mendapatkan Saldo Dana Gratis Langsung Ditransfer

Dapatkan saldo dana gratis dengan mengikuti cara cara terbaru di tahun 2025, hanya dengan bermain game dan menggunakanaplikasi penghasil uang dan lainnya
Cara terbaru untuk menghasilkan saldo dana gratis tahun 2025 ( Foto: Illustrasi)
Semarang Raya24 Januari 2025, 20:26 WIB

The Park Semarang Sambut Imlek 2025, Penuh Nuansa Merah, Diisi Banyak Hiburan

The Park Mall Semarang menggelar rangkaian pertunjukan bertajuk Enchanted Lunar New Year Show yang berlangsung mulai 24 Januari hingga 9 Februari 2025.
Suasana Imlek di The Park Mall Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum22 Januari 2025, 11:12 WIB

Supply BBM dan LPG di Wilayah Terdampak Bencana Jateng Aman, Masyarakat Diharapkan Tenang

Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Tengah (JBT) menjamin supply Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG di sejumlah wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.
Pertamina menjamin supply BBM dan LPG di wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.  (Sumber:  | Foto: Sakti)