Konser Coldplay Sebentar Lagi, Berikut 7 Tips Terhindar Penipuan Tiket Konser Palsu

Elsa Krismawati
Rabu 10 Mei 2023, 17:42 WIB
Coldplay gelar konser di Indonesia, 15 November 2023 mendatang (Sumber : Twitter /Coldplay)

Coldplay gelar konser di Indonesia, 15 November 2023 mendatang (Sumber : Twitter /Coldplay)

INFOSEMARANG.COM-- Semakin dekat, konser Coldplay di Jakarta undang antusiasme fans.

Merupakan hal wajar, karena Coldplay adalah band kelas dunia.

Pelantun 'Yellow' itu rencananya akan menggelar konser pada 15 November 2023 mendatang, di Stadium Gelora Bung Karno.

Sementara itu, penjualan tiket konser Coldplay akan dimulai secara presale pada 17 Mei 2023 mendatang.

Baca Juga: Cuitan Lawas Tiara Andini Soal Pelaku Pelecehan Kembali Viral, Warganet: Pantes Dapat Laki Begitu

Dari fenomena besarnya antusiasme masyarakat ini, dimanfaatkan beberapa pihak untuk melakukan tindak penipuan.

Penipuan berkedok berjualan tiket konser Coldplay ini mulai bermunculan ditengah hegemoni minat masyarakat.

Tiket ini dijual denga harga Rp 1,5 juta sampai Rp 8 juta untuk satu tiketnya, tergantung kelas dan lokasi tempat duduk yang dipilih.

Baca Juga: Anak Sangat Aktif, Dinda Hauw Pusing Memikirkan Rencana Sunat Putra Pertama

Berikut tips terhindar penipuan tiket konser palsu:

1. Beli di situs resmi

Belilah tiket yang hanya dijual di situs resmi penyelenggara agen resmi penjualan tiket dan jangan lupa untuk memastikan alamat URL:

http://www.coldplay.com/tour atau coldplayinjakarta.com

Baca Juga: 3 Pesona Gunung Merbabu, Keindahan Alam yang Mampu Menghipnotis Mata Pendaki. Bikin Betah!

2. Jangan beli jika mencurigakan

Jangan membeli tiket dari situs web yang kamu rasa situs ini mencurigakan ya, pastikan juga untuk memeriksa reputasi dan keandalan penjual tiket dan hindari untuk membeli tiket dari sumber yang tidak dikenal.

3. Waspada harga tiket murah

Jangan membeli tiket dari penjualan yang menawarkan tiket dengan harga yang murah apalagi dengan berbagai diskon yang tidak masuk akal.

Baca Juga: Dinda Hauw dan Rey Mbayang Sunat Anaknya yang Masih Berusia 2 Bulan

4.Pastikan tiket itu asli

Ketika sudah membeli kamu harus memastikan bahwa tiket ini sudah asli dan juga valid.

Kamu harus memeriksa tanggal, tempat, dan waktu konser bahkan hal yang terpenting adalah nomor kursi atau nomor tiket.

Baca Juga: Rizky Billar Dikritik Gegara Bereaksi Biasa Saja Atas Kemenangan Lesti Kejora di SCTV Awards 2023

5. Jangan beli dari pihak ketiga

Hindari pembelian tiket dari pihak ketiga, biasanya pihak ketiga selalu menjual tiket dengan harga yang sangat tinggi dan mereka juga bisa menjual tiket palsu yang sudah tidak valid.

6. Beli tiket sesuai kelas

Pastikan untuk membeli tiket sesuai dengan kelas dan tempat duduk yang kamu inginkan.

Baca Juga: Siap-siap!Begini Cara Membeli Tiket BCA Presale Konser Coldplay 17 Mei 2023

Hindari untuk membeli tiket standing dan pastikan untuk membeli tiket dari kelas yang benar.

Tiket konser dengan kelas standing sangat rawan dipalsukan.

7. Beli tiket di waktu yang tepat

Terakhir, jangan lupa pastikan untuk membeli tiket dengan waktu yang cukup, jangan memesan tiket di waktu yang mendekati hari konser.

Baca Juga: Pengakuan Husein Usai Laporkan Pungli di Pemkab Pangandaran, Diancam Hingga Disidang 6 Jam

Itulah tips agar terhindar dari penipuan tiket konser palsu. tetap teliti dalam mengambil keputusan.

Karena, bisa jadi momentum ini dimanfaatkan oleh pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)