Cuma Ingin Cerai, Desta Akui Tak Masalahkan Soal Hak Asuh Anak dan Harta:Hanya Memohon...

Elsa Krismawati
Rabu 17 Mei 2023, 19:17 WIB
Natasha Rizky dan Desta (Sumber : instagram @natasharizkynew)

Natasha Rizky dan Desta (Sumber : instagram @natasharizkynew)

INFOSEMARANG.COM -- Deddy Mahendra Desta atau yang lebih dikenal Desta resmi mengajukan permohonan talak cerai pada Natasha Rizky sang istri.

Diketahui, permohonan tersebut dilayangkan oleh presenter Tonight Show pada 11 Mei 2023 lalu.

Dilansir suara.com, dalam permohonannya melalui Pengadilan Agama Jakarta Selatan,ayah 3 anak tersebut hanya mengajukan cerai saja.

Baca Juga: Foto Berpelukan dengan Miyabi Beredar, Ganjar Pranowo Ungkit Aksi Politik Black Campaign

Sementara hak asuh anak dan harta bersama setelah menikah tidak masuk dalam gugatannya.

"Pemohon hanya memohon untuk dikabulkan gugatannya, dan diberi izin untuk bercerai dengan istrinya," ujar Taslimah, Humas PA Jakarta Selatan, dikutip Infosemarang.com dari suara.com, Rabu 17 Mei 2023.

Baca Juga: Warganet Soroti Postingan Instagram Natasha Rizky Sebelum Desta Gugat Cerai:Di sini sudah kode...

Taslimah juga menuturkan, sang presenter bahkan sudah siap menanggung akibat perceraiannya tersebut.

Mulai dari memberi nafkah bulanan dan sebagainya.

"Yang ada hanya tentang memberikan akibat dari perceraian. Pemohon bersedia memberikan kepada termohon atas akibat dari perceraian," kata Taslimah.

Baca Juga: Kabar Cerai Beredar, Instagram Desta Diserbu Komentar Warganet: Sumpah Demi Apa?

Mengutip laman resmi Pengadilan Agama Jakarta Selatan, permohonan talak cerai Desta terhadap Natasha Rizky terdaftar dengan nomor register 1583/Pdt.G/2023/PAJS.

Sehingga diketahui, agenda sidang perdana keduanya dijadwalkan pada 29 Mei 2023 mendatang.

Sebagai informasi, biasanya pengadilan akan mengagendakan sidang mediasi terlebih dahulu bagi pasangan yang akan bercerai.

Baca Juga: Gugat Cerai Natasha Rizki, Caption Foto Desta Saat Lebaran Jadi Sorotan

Hal serupa akan dijalani Desta dan Natasha Rizky.

Beredarnya kabar perceraian pasangan ini begitu mengagetkan publik.

Sebab, keduanya digadang-gadang sebagai rumah tangga yang dikenal harmonis dan jauh dari pemberitaan gosip.

Baca Juga: Heboh! Desta Gugat Cerai Natasha Rizky, Video Lama Vincent Kembali Disorot

Keduanya telah bersama selama hampir 10 tahun sejak pernikahan mereka pada 2013 silam.

Selalu tampil bahagia, siapa sangka kini keduanya harus siap berakhir di meja hijau.

Saat artikel ini diturunkan, baik nama Desta dan Natasha Rizky menjadi trendig topic di media sosial.(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)