Mario Dandy Minta Maaf Sambil Cengengesan, Erasmus Napitupulu Sebut Ada Skenario Hukum : Hati-hati

Elsa Krismawati
Minggu 28 Mei 2023, 15:10 WIB
Erasmus Napitupulu sebut bisa ngeri jika hal ini terjadi (Sumber : Tangkapan layar YouTube LTS/PMJNews)

Erasmus Napitupulu sebut bisa ngeri jika hal ini terjadi (Sumber : Tangkapan layar YouTube LTS/PMJNews)

INFOSEMARANG.COM - Tersangkan kasus penganiayaan David, Mario Dandy Satriyo berulah lagi, kali ini viral video tentangnya di media sosial.

Santai duduk bahkan tak mengenakan pakaian tahanan yang identik berwarna orange, Mario Dandy casual pakai kaos pendek hitam.

Video tersebut lalu beralih dengan memperlihatkan Mario yang ungkap permintaan maafnya kepada pihak David Ozora.

Baca Juga: Lagi-Lagi Rekor! Lionel Messi Kembali Lewati Prestasi Luar Biasa Milik Cristiano Ronaldo, Apa Itu?

Seolah tak menunjukkan raut penyesalan, anak Rafael Alun Trisambodo itu minta maaf yang diucapkan Mario sambil tersenyum cengengesan,

Sehingga video viral Mario Dandy yang bisa lepas pasang kabel ties sesuka hati memunculkan spekulasi negatif.

Erasmus Napitupulu selaku ahli hukum juga menyoroti tingkah dari tersangka penganiayaan anak Jonathan Latumahina tersebut.

Baca Juga: Rebecca Klopper Masih 17 Tahun dalam Video Syur Mirip Dirinya: Masih di Bawah Umur!

Sebagai sosok yang selama ini aktif mengikuti perkembangan kasus Mario, Erasmus Napitupulu kembali mengingatkan beberapa hal.

Melalui cuitan yang diunggah pada akun Twitter pribadinya, peneliti ICJR itu turut buka suara, menyoal tingkah Mario.

"Saat kami katakan hati-hati dengan menghujat dan skenario membebankan kesalahan (otak kejahatan) ke AGH, ini yang kami maksud," cuit Erasmus, dikutip Infosemarang.com dari @erasmus70 pada Minggu, 28 Mei 2023.

Baca Juga: Nyesek! Selangkah Lagi Juara, Dortmund Malah Gagal Menang di Kandang Sendiri pada Laga Terakhir Bundesliga

Tak hanya itu, Erasmus berkeyakinan bahwa skenario yang dibuat untuk Mario Dandy merupakan ulah buzzer bayaran.

"Udah pada percaya belum? atau mau ikutin skenario buzzer bayaran?" pungkasnya.

Selain Erasmus, video viral Mario Dandy Satriyo tersebut juga mendapat sindiran pedas dari pengacara Mellisa Anggraini.

Baca Juga: Deretan Negara di Dunia yang Pernah Berganti Nama, di Antaranya Thailand dan Kamboja

"Ciee buat yang tadi senyum-senyum, doi lagi happy," tulisnya, dikutip Kilat.com dari akun instagram @mellisa_anggraini1z.

Tak sampai di situ, pengacara cantik menyebut orang-orang tersebut mendadak jadi juru kampanye kondisi David dapat merubah dakwaan dan diganjar hukuman ringan.

"Soalnya banyak jadi juru kampanye kesehatan David hari ini bisa merubah dakwaan dengan hukuman ringan," pungkasnya.

Baca Juga: Tayang 28 Mei 2023, Bocoran Link Nonton Doctor Cha Episode 14 Sub Indo Cek Di Sini

Ya, diwartakan sebelumnya Jamin Ginting, pakar hukum pidana UPH berkata demikian.

Jamin Ginting bahkan sesumbar, jika Jaksa melakukan kesalahan dalam membuat surat rancangan dakwaan, Mario Dandy dapat bebas dari segala tuntutan hukum. (*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)