Menolak Rujuk, Natasha Rizky Ungkap Alasan Tetap Putuskan Bercerai : Memang Ada Perbedaan...

Elsa Krismawati
Senin 29 Mei 2023, 16:24 WIB
Natasha Rizky ungkap alasan bercerai dengan Desta(Sumber : instagram @natasharizkynew)

Natasha Rizky ungkap alasan bercerai dengan Desta(Sumber : instagram @natasharizkynew)

INFOSEMARANG.COM - Pasangan Natasha Rizky dan Desta akhirnya jalani sidang perdana perceraian mereka di Pengadilan Agama Jakarta Selatan.

Keduanya, baik Natasha Rizky maupun Desta didampingi oleh kuasa hukum mereka masing-masing.

Natasha Rizky dan Desta diagendakan mengikuti sidang mediasi sesuai dengan perosedur yang berlaku.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Objek Pertama yang Terlihat Ungkap Ketakutanmu Menjalin Hubungan Serius

Perempuan yang kerap dipanggil Caca tersebut menuturkan,usai persidangan mereka akan tetap melanjutkan perceraian.

Ditemui awak media usai jalani sidang, perempuan berusia 30 tahun itu beberkan singkat alasan ia tetap memutuskan bercerai dengan Desta.

"Memang ada perbedaan visi misi di antara kita berdua, yang memang hanya kita yang tahu," ucap Natasha, dikup infosemarang.com pada Senin, 29 Mei 2023.

Baca Juga: Lala Pengasuh Rafathar Banjir Kritik seusai Cium Rayyanza, Kini Dihujat Gara-gara Sibuk Ngonten di Lift

Lebih lanjut, ibu 3 anak itu menuturkan,hal tersebut tidak bisa lebih jauh diberitahukannya pada khalayak luas.

"Memang tidak bisa kita share di sini, hal ini kesekpakatan bersama bahwa cuma kita aja yang tahu,"tuturnya.

Dalam kesempatan yang sama, Natasha juga membantah segala tudingan yang disangkakan pada sang suami.

Baca Juga: Lionel Messi Terciduk Nonton Konser Coldplay Padahal PSG Sedang Lakukan Ceremony Juara, Pertanda Bakal Pindah Klub?

Ia menegaskan isu dan rumor yang beredar tentang perselingkuhan Desta dengan wanita berinisial GG itu tidaklah benar.

Sebab, sebagai orang yang sudah bersama 10 tahun dengan mantan drummer 80's itu, ia mengaku Desta sudah sangat sayang dan baik terhadapnya.

"Itu semua fitnah, semua itu tidak benar, Desta masyallah orang yang baik, masyaallah beliau tuh baik banget sama keluarganya," katanya.

Baca Juga: Jadwal MotoGP Italia 9-12 Juni 2023 di Sirkuit Mugello, Nonton Siaran Langsung di Trans7

Natasha juga meminta agar orang-orang tak lagi memberitakan hal aneh tentang ayah dari 3 anaknya tersebut.

"Jadi tolong jangan fitnah beliau yang aneh-aneh,saya menjadi saksi hidupnya selama 10 tahun. jadi berita yang diisukan itu tidak benar adanya," tandas Natasha.

Sebagai informasi, Natasha dan Desta sendiri menikah pada tahun 2013 silam.

Baca Juga: Sebut Video Mario Dandy Lepas Ikatan Tangan Hanya Editan, Kapolda Metro Jaya Akhirnya Minta Maaf

Jarak usia di antara keduanya cukup jauh, Natasha berumur 19 Tahun, sementara Desta berusia 35 tahun.

Dari pernikahan keduanya, pasangan ini dikaruniai 3 orang anak. (*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)