6 Tips Hemat Uang Saat Perjalanan Mudik Lebaran, Tidak Dipersiapkan dengan Matang Bisa Jebol Pengeluaran Lho!

Wildan Apriadi
Senin 10 April 2023, 16:43 WIB
Ilustrasi persiapan mudik lebaran 2023 (Sumber : freepik)

Ilustrasi persiapan mudik lebaran 2023 (Sumber : freepik)

INFOSEMARANG.COM - Melakukan perjalanan mudik lebaran merupakan sesuatu yang tidak bisa dianggap sepele.

Hal ini terkait dengan segala jenis persiapan yang nantinya akan menentukan kelancaran dan keamanan perjalanan mudik lebaran Anda.

Salah satu yang harus diperhatikan adalah soal pengeluaran uang selama di perjalanan mudik lebaran menuju kampung halaman.

Baca Juga: Mudik Lebaran ke Kampung Halaman Nyetir Mobil Sendiri? Ini 14 Hal Penting yang Wajib Dicek Supaya Aman di Perjalanan

Pasalnya, jika rencana keuangan tidak dipersiapkan secara matang, pengeluaran selama perjalanan mudik lebaran bisa keluar banyak.

Berikut 6 tips hemat uang saat perjalanan mudik lebaran yang harus dipersiapkan sebelum berangkat.

1. Membuat anggaran perjalanan mudik.

Mulailah dengan spreadsheet atau catatan di ponsel untuk melacak uang yang Anda belanjakan dan di mana.

Ini dimulai dari pra-pemesanan kamar hotel, perbekalan dll. harus terus dihitung.

Baca Juga: Puasa tapi Berat Badan Malah Naik? Cek Beberapa Penyebab Ini, Mungkin Salah Satunya Sering Kamu Lakukan

Membuka laman Google untuk mencari hotel, pengisian BBM, tempat makan dll. akan sangat membantu perencanaan anggaran.

2. Membuka laman Google untuk mencari tahu terkait perjalanan.

3. Menggunakan kalkulator konsumsi bahan bakar.

Saat merencanakan perjalanan, hitung dulu secara cermat kebutuhan bahan bakar, bensin, solar maupun listrik, dari rumah hingga tempat tujuan.

Mengetahui variabel yang satu ini dapat membantu kita merencanakan berapa banyak yang dapat dibelanjakan untuk makan, hotel, dan aktivitas lainnya.

Jika tak yakin akan berapa banyak yang akan kita perlukan, buatlah perhitungan kasar saja.

4. Isi kartu elektronik secukupnya.

Menyiapkan saldo yang cukup di kartu elektronik akan memudahkan perjalanan.

Baca Juga: Identitas Pria Pengganti QRIS Kotak Amal Ditelusuri Netizen,Kerja di Salah Satu Bank Milik Negara?

5. Siapkan keranjang snack untuk bekal di perjalanan.

Upayakan untuk tidak berbelanja lagi untuk mengisi amunisi selama perjalanan. Terkadang anak-anak rewel meminta jajan, maka antisipasi dengan menyediakan snack kesukaan mereka di keranjang bekal.

Isilah keranjang bekal dengan camilan sehat seperti kacang-kacangan, buah-buahan serta sayuran, dll.

6. Isilah botol isi ulang untuk minum.

Dengan membawa bekal air minum yang cukup akan menghemat uang, juga menyelamatkan lingkungan dari sampah botol air kemasan ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)