24 Ucapan Ulang Tahun Bahasa Korea, Bisa Dikirim untuk Keluarga atau Orang Terdekat

Noorchasanah Anastasia
Selasa 11 April 2023, 09:30 WIB
Kumpulan ucapan ulang tahun dalam Bahasa Korea. (Sumber : Freepik)

Kumpulan ucapan ulang tahun dalam Bahasa Korea. (Sumber : Freepik)

INFOSEMARANG.COM -- Berikut ini sejumlah ucapan ulang tahun dalam Bahasa Korea, termasuk dengan doa dan harapannya.

Semuanya ucapan ulang tahun ditulis dengan hangul beserta latin dan artinya.

Sebelumnya, mempelajari Bahasa Korea dimulai dari perkenalan, memuji, meminta maaf dan lainnya.

Simak kumpulan ucapan ulang tahun dalam Bahasa Korea berikut ini:

Bentuk standar

생일 축하합니다!
Saengil chuka hamnida

생일 축하해요!
Saengil chukahaeyo

Baca Juga: 9 Kalimat Minta Maaf dalam Bahasa Korea, Ada Formal dan Informal

Bentuk formal

생신을 축하드립니다!
Sangsineul chukadeurimnida

Bentuk informal

생일 축하해!
Saengil chukahae

Contoh ucapan:

해피 어머니의 생일
Haepi eomeoniui saengil
Selamat ulang tahun ibu.

행복한 아버지의 생일
Haengbokhan abeojiui saeng-il
Selamat ulang tahun ayah

행복 한 여동생의 생일
Haengbokhan yeodongsaeng-ui saengil
Selamat ulang tahun kakak

행복한 생일 누이
Haengbokhan saengil nu-i
Selamat ulang tahun adik

행복한 생일 친구, 많은 돈
Haengbokhan saengil chingu, manh-eun don
Selamat ulang tahun teman, semoga banyak rezekinya.

생일 축하해요, 오래 행복하게
Saengil chukhahaeyo, orae haengbokhage

Selamat ulang tahun, semoga panjang umur

생일 축하해요, 건강하게 사시고요
Saengil chukhahaeyo, geonganghage sasigoyo
Selamat ulang tahu, selalu sehat dan bahagia

생일 축하해. 너를 영원히 사랑해
Saengil chukhahae, neoreul yeong-wonhi saranghae.
Selamat ulang tahun, aku sayang kamu selamanya.

친애하는 생일 축하해
Chinaehaneun saengil chukhahae.
Selamat ulang tahun sayang!

사랑해 생일축하합니당!
Saranghae saengil chukha hamnida!
Aku mencintaimu dan selamat ulang tahun!

친애하는 생일 축하해
Chinaehaneun saengil chukhahae
Selamat ulang tahun sayang.

생일 축하해, 나를 위해 너의 마음을 돌봐
Saengil chukhahae, naleul wihae neoui ma-eum-eul dolbwa
Selamat ulang tahun, jaga hatimu untukku.

생일 축하해. 너를 영원히 사랑해
Saengil chukhahae, neoreul yeong-wonhi saranghae
Selamat ulang tahun, aku sayang kamu selamanya

항상 웃으며주겠어요 사랑합니다
Hangsang useumyeon jugesseoyo saranghamnida
Tersenyumlah selalu, aku cinta kamu

나의 천사야 항상 웃으며주겠어
Nae cheonsa-ya, Hangsang useumyeon jugesseo
Malaikatku, aku harap kamu tersenyum selalu

고마워 많이 사랑해 언제나응원하고있어요
Gomawo manhi saranghae eonjena eungwon hagoisseoyo
Terima kasih, aku sangat mencintaimu aku akan selalu menyayangimu

사랑해 생일축하합니당
Saranghae saengil chuka hamnidang
Aku mencintaimu dan selamat ulang tahun

생일 축하해요! 마이 달링 항상 웃으며주겠어
Saengil chukahaeyo mai darling, hangsang useumyeon jugesseo
Selamat ulang tahun sayangku, aku harap kamu tersenyum selalu

생일 축하해요! 태어나 행복을주는 것에 감사드립니다
Saengil chukahaeyo, taeeona haengbokeuljuneun geose kamsadeuribnida
Selamat ulang tahun! Terima kasih kamu telah lahir dan memberikan kebahagiaan

생일 축하해요, 진심으로 사랑합니다
Saengil chukhahaeyo, jinsimeuro saranghabnida
Selamat ulang tahun, aku mencintaimu dengan tulus.

(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum22 Januari 2025, 11:12 WIB

Supply BBM dan LPG di Wilayah Terdampak Bencana Jateng Aman, Masyarakat Diharapkan Tenang

Pertamina Patra Niaga Jawa Bagian Tengah (JBT) menjamin supply Bahan Bakar Minyak (BBM) dan LPG di sejumlah wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.
Pertamina menjamin supply BBM dan LPG di wilayah yang terkena banjir tidak terganggu.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis21 Januari 2025, 12:17 WIB

Siap Akselerasi Investasi di Indonesia, Bank Mandiri kembali Gelar Mandiri Investment Forum (MIF) 2025

MIF 2025 telah dirancang untuk memberikan wawasan komprehensif kepada investor global mengenai prospek ekonomi Indonesia.
Konferensi Pers Pre-Event MIF 2025 di Jakarta, Selasa 21 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya20 Januari 2025, 14:00 WIB

Perayaan Imlek, Queen City Mall Semarang Gelar Acara Spektakuler

Tahun ini Queen City Mall siap menyuguhkan pengalaman yang lebih meriah dengan perpaduan budaya tradisional dan hiburan modern yang sayang untuk dilewatkan.
 Imlek tahun ini Queen City Mall siap hadirkan hiburan menarik. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis18 Januari 2025, 13:22 WIB

Bank Mandiri Gelar Puncak Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024: Perjalanan Inspiratif Para Wirausaha Muda Menuju Top 4 dan Best of The Best

WMM menjadi salah satu program unggulan Bank Mandiri dalam menumbuhkan ekosistem kewirausahaan di Indonesia.
Puncak acara Wirausaha Muda Mandiri (WMM) 2024 di Jakarta.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:54 WIB

Penduduk Miskin di Jateng 9,58 Persen, Penurunan Tertinggi se-Jawa

Penurunan persentase tersebut menjadi yang tertinggi di Pulau Jawa. Kinerja Pemprov Jawa Tengah juga turut menyumbang penurunan kemiskinan menjadi satu digit.
Plh Sekda Jateng Ema Rachmawati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya16 Januari 2025, 12:42 WIB

Rais PWNU Jateng Tegaskan Peran Kiai Mengurus Persoalan Dunia Akhirat

perjuangan ulama dalam mengurus kepentingan masyarakat sebagai jihad sebagaimana Nabi Muhammad SAW menyebut jihad kecil (perang badar) dan jihad besar untuk memerangi hawa nafsu di bulan Ramadhan.

Doa Bersama dalam rangka tasyakuran Harlah Nahdlatul Ulama ke 102 di Lt. 3 PWNU Jateng, Rabu 15 Januari 2025.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya08 Januari 2025, 16:05 WIB

Pemprov Jateng Alokasikan Rp67,13 Miliar untuk Pendampingan Program Makan Bergizi Gratis

Pemprov Jateng melakukan dukungan dengan menyiapkan alokasi anggaran dari APBD tahun 2025 sebesar Rp67,13 miliar.
Pj Gubernur Jawa Tengah,  Nana Sudjana meninjau pelaksanaan program Makan Bergizi Gratis. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis08 Januari 2025, 13:08 WIB

BTN Siapkan Hadiah Lebih dari Rp 1 Miliar untuk Lomba Desain Rumah Subsidi

Sayembara Desain Rumah Nusantara menjadi kesempatan bagus untuk lahirnya desain rumah yang menarik dengan ciri khas budaya Indonesia.
Gedung Pusat Bank BTN. (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis08 Januari 2025, 12:41 WIB

Layanan Streaming Dominasi Lonjakan Kenaikan Trafik XL

XL Axiata telah menyiapkan jaringan untuk melayani dan menjaga kenyamanan pelanggan selama libur panjang Nataru.
BTS XL. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya08 Januari 2025, 12:15 WIB

Jadi Tersangka Kasus Pajak, Seorang Direktur di Semarang Diproses Hukum

Penyerahan tersangka ini dilakukan setelah berkas penyidikan dinyatakan lengkap (P-21) oleh Kejaksaan Tinggi Jawa Tengah.
Tersangka kasus pajak di Kejari Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)