24 Ucapan Ulang Tahun Bahasa Korea, Bisa Dikirim untuk Keluarga atau Orang Terdekat

Noorchasanah Anastasia
Selasa 11 April 2023, 09:30 WIB
Kumpulan ucapan ulang tahun dalam Bahasa Korea. (Sumber : Freepik)

Kumpulan ucapan ulang tahun dalam Bahasa Korea. (Sumber : Freepik)

INFOSEMARANG.COM -- Berikut ini sejumlah ucapan ulang tahun dalam Bahasa Korea, termasuk dengan doa dan harapannya.

Semuanya ucapan ulang tahun ditulis dengan hangul beserta latin dan artinya.

Sebelumnya, mempelajari Bahasa Korea dimulai dari perkenalan, memuji, meminta maaf dan lainnya.

Simak kumpulan ucapan ulang tahun dalam Bahasa Korea berikut ini:

Bentuk standar

생일 축하합니다!
Saengil chuka hamnida

생일 축하해요!
Saengil chukahaeyo

Baca Juga: 9 Kalimat Minta Maaf dalam Bahasa Korea, Ada Formal dan Informal

Bentuk formal

생신을 축하드립니다!
Sangsineul chukadeurimnida

Bentuk informal

생일 축하해!
Saengil chukahae

Contoh ucapan:

해피 어머니의 생일
Haepi eomeoniui saengil
Selamat ulang tahun ibu.

행복한 아버지의 생일
Haengbokhan abeojiui saeng-il
Selamat ulang tahun ayah

행복 한 여동생의 생일
Haengbokhan yeodongsaeng-ui saengil
Selamat ulang tahun kakak

행복한 생일 누이
Haengbokhan saengil nu-i
Selamat ulang tahun adik

행복한 생일 친구, 많은 돈
Haengbokhan saengil chingu, manh-eun don
Selamat ulang tahun teman, semoga banyak rezekinya.

생일 축하해요, 오래 행복하게
Saengil chukhahaeyo, orae haengbokhage

Selamat ulang tahun, semoga panjang umur

생일 축하해요, 건강하게 사시고요
Saengil chukhahaeyo, geonganghage sasigoyo
Selamat ulang tahu, selalu sehat dan bahagia

생일 축하해. 너를 영원히 사랑해
Saengil chukhahae, neoreul yeong-wonhi saranghae.
Selamat ulang tahun, aku sayang kamu selamanya.

친애하는 생일 축하해
Chinaehaneun saengil chukhahae.
Selamat ulang tahun sayang!

사랑해 생일축하합니당!
Saranghae saengil chukha hamnida!
Aku mencintaimu dan selamat ulang tahun!

친애하는 생일 축하해
Chinaehaneun saengil chukhahae
Selamat ulang tahun sayang.

생일 축하해, 나를 위해 너의 마음을 돌봐
Saengil chukhahae, naleul wihae neoui ma-eum-eul dolbwa
Selamat ulang tahun, jaga hatimu untukku.

생일 축하해. 너를 영원히 사랑해
Saengil chukhahae, neoreul yeong-wonhi saranghae
Selamat ulang tahun, aku sayang kamu selamanya

항상 웃으며주겠어요 사랑합니다
Hangsang useumyeon jugesseoyo saranghamnida
Tersenyumlah selalu, aku cinta kamu

나의 천사야 항상 웃으며주겠어
Nae cheonsa-ya, Hangsang useumyeon jugesseo
Malaikatku, aku harap kamu tersenyum selalu

고마워 많이 사랑해 언제나응원하고있어요
Gomawo manhi saranghae eonjena eungwon hagoisseoyo
Terima kasih, aku sangat mencintaimu aku akan selalu menyayangimu

사랑해 생일축하합니당
Saranghae saengil chuka hamnidang
Aku mencintaimu dan selamat ulang tahun

생일 축하해요! 마이 달링 항상 웃으며주겠어
Saengil chukahaeyo mai darling, hangsang useumyeon jugesseo
Selamat ulang tahun sayangku, aku harap kamu tersenyum selalu

생일 축하해요! 태어나 행복을주는 것에 감사드립니다
Saengil chukahaeyo, taeeona haengbokeuljuneun geose kamsadeuribnida
Selamat ulang tahun! Terima kasih kamu telah lahir dan memberikan kebahagiaan

생일 축하해요, 진심으로 사랑합니다
Saengil chukhahaeyo, jinsimeuro saranghabnida
Selamat ulang tahun, aku mencintaimu dengan tulus.

(*)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 Maret 2025, 14:33 WIB

Puncak Penumpang Kereta Api di Daop IV Semarang Diprediksi H-2 Lebaran 2025

Diprediksi jumlah kedatangan penumpang tertinggi selama masa arus mudik akan terjadi pada Sabtu, 29 Maret 2025 atau H-2 dengan jumlah lebih dari 28 ribu penumpang.
Penumpang tiba di Stasiun Semarang Tawang Bank Jateng. (Sumber:  | Foto: Sakti)