Bulatkan Tekad Menjanda, Hanum Mega Ungkit Janji Achmad Herlambang Pada Kedua Orang Tuanya: Dulu Pas..

Elsa Krismawati
Rabu 28 Juni 2023, 13:36 WIB
Hanum ungkit kembali janji yang dilontarkan Achmad Herlambang pada kedua orang tuanya.

Hanum ungkit kembali janji yang dilontarkan Achmad Herlambang pada kedua orang tuanya.

INFOSEMARANG.COM - Hanum Mega telah membulatkan tekadnya untuk menceraikan Achmad Herlambang usai memergoki suaminya berselingkuh.

Kemantapan Hanum Mega menjanda lantaran sudah tak kuasa dengan kelakuan suaminya itu yang hobby menghianatinya.

Ya, perselingkuhan Achmad Herlambang bukan kali pertama dilakukannya.

Baca Juga: Bacaan Niat dan Tata Cara Mandi Sunnah Idul Adha, Kapan Anjurannya Harus Dilakukan?

Beberapa waktu lalu, suami Hanum Mega itu sempat kepergok selingkuh dengan mantan kekasihnya.

Namun, sang influencer memaafkan ayah dari anak-anaknya itu dan berniat memulai dari nol.

Tapi apa mau dikata, perselingkuhan sang suami kembali terbongkar, kini beauty vlogger itu mantap bercerai.

Baca Juga: Disebut Hanya Bawa Badan Saat Menikah dengan Hanum Mega, Inilah Profil Achmad Herlambang

Sambil mempersiapkan berkas perceraiannya, Hanum kembali ungkit janji sang suami yang kerap disapa Erlang itu.

Saat resmi mempersunting dirinya, Erlang disebut mengungkap janji pada kedua orang tua hanum.

“Dulu pas menikah berjanji ‘akan menjaga anak dari ayah ibu saya dengan sepenuh hati’,” tulisnya seperti dikutip Infosemarang.com dari instagram @real.hanummega pada 28 Juni 2023.

Baca Juga: Bakal Makan Banyak Daging Saat Idul Adha? Ini 5 Minuman yang Bisa Menetralisir Tubuh dari Lemak dan Kolesterol

Kini nasi sudah menjadi bubur, Hanum harus menelan pil pahit lantaran janji tersebut dilanggar Erlang.

Alih-alih menjaga Hanum seperti yang dijanjikan, Erlang malah terus mengecewakan istrinya dengan berselingkuh.

Akibat ulah perselingkuhan suami dengan adik kelas yang dikenalnya, Hanum kini mantap ceraikan lelaki yang dinikahinya dua tahun lalu.

Baca Juga: Tak Hanya Kepergok Selingkuh, Suami Hanum Mega Ketahuan Minta Saran Cara Mengugurkan Kandungan Pada Sosok ini

“2 tahun setelah menikah,” katanya lagi sambil menunjukkan surat pernyataan cerai yang telah ia kirimkan ke pengacaranya lewat WhatsApp.

Hanum mengungkap dirinya telah memberi kesempatan pada suaminya untuk bertaubat dan berubah.

Namun kesempatan tersebut disia-siakan lelaki berusia 25 tahun itu.

Baca Juga: 25 Link Twibbon Kartu Ucapan Idul Adha 1444 Hijriah, Siapkan Foto Terbaik Cocok Untuk Status WA

“Yang pertama masih di maafin karna cuma micro cheating sama mantan, dikasih kesempatan untuk berubah,” ungkapnya.

Kini, Hanum pun mengaku dirinya menguatkan diri dan akan fokus untuk mencari nafkah demi buah hatinya.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)