Inara Rusli Dituduh Akan Lepas Hijab, Jawabannya Bikin Jleb

Andika Bahrudin
Rabu 19 Juli 2023, 13:33 WIB
Inara Rusli, mantan istri Virgoun, belakangan ini dituduh netizen akan lepas hijab mengikuti Natalie Holscher, mantan istri Sule. Lalu, apa tanggapannya? (Sumber : Sumber: Instagram @Silet_indigo)

Inara Rusli, mantan istri Virgoun, belakangan ini dituduh netizen akan lepas hijab mengikuti Natalie Holscher, mantan istri Sule. Lalu, apa tanggapannya? (Sumber : Sumber: Instagram @Silet_indigo)

INFOSEMARANG.COM -- Belakangan ini Inara Rusli dituduh netizen akan lepas hijab seiring adanya sejumlah artis berhijab yang akhirnya melepas hijab.

Sebelumnya, Inara Rusli mencuat ke publik setelah dirinya membongkar dugaan perselingkuhan yang dilakukan suaminya Virgoun kepada publik lewat media sosialnya.

Setelah itu, dirinya memutuskan untuk melepas cadar. Belakangan ini, dirinya dikomentari netizen karena mengunggah foto dirinya tanpa hijab dan hanya mengenakan penutup kepala.

Baca Juga: Ketahui 3 Jenis Hama yang Kerap Menyerang Tanaman Aglonema dan Cara Mengatasinya

Adapun cibiran terbaru adalah tuduhan bahwa Inara Rusli akan melepas hijabnya.

Hal itu terjadi setelah dirinya menunjukkan bareface atau tanpa make up. Terlihat adanya freckles, mata panda, hingga bekas jerawat di wajahnya.

Sejumlah netizen mengomentari bareface dari Inara.

Baca Juga: Waspada Modus Penipuan di WA dengan Kirim File .APK, Ini Cara Menghindarinya

"Frecklesnya exotic banget," kata warganet.

"Ternyata ada mata panda juga," kata netizen lainnya.

"Ternyata kakak wanita biasa juga ya..ada bekas jerawat juga," kata netizen yang lainnya.

Baca Juga: Nggak Perlu ke Tukang Servis! Ini Cara Mengatasi Laptop Lemot Tanpa Kehilangan Data Penting

Selain itu, ada juga netizen yang menduga bahwa Inara akan lepas hijab seperti Nathalie Holscher, mantan istri Sule.

"Percaya gak nanti kedepannya bakal buka hijab," kata warganet.

"Lama-lama buka hijab. Uppss," kata netizen lainnya.

Baca Juga: Cara Screenshot di Laptop Tanpa Aplikasi, Dijamin Makin Praktis!

Inara pun menanggapi cibiran netizen tersebut. Dia mengungkapkan, "Lebih ke buka resto sih."

Tanggapan itu mendapatkan berbagai respons dari netizen. Beberapa netizen pun membalas dengan menyanjungnya.

"Jawaban cerdas dan elegan mom. Haters sukanya menghakimi. Kayak dirinya sendiri pake hijab udah bener aja. Disuruh pake cadar juga belum tentu mau mba ina. Semangat mba ina," tulis salah seorang netizen.

Baca Juga: Cara Hapus Akun Facebook di HP dalam 1 Menit Terbaru 2023

"Insyaallah Allah jaga kak @mommy_starla dan menurutku selama ini statement yang terlontar selalu masuk di akal gak menyinggung dan drama kayak yang lain," kata warganet lainnya.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)