Menjadi Waktu yang Tepat Memohon Ampunan, Berikut 3 Keutamaan di 10 Hari Kedua Bulan Suci Ramadhan

Wildan Apriadi
Senin 03 April 2023, 17:16 WIB
Ilustrasi 10 hari kedua bulan suci Ramadhan (Sumber : freepix)

Ilustrasi 10 hari kedua bulan suci Ramadhan (Sumber : freepix)

INFOSEMARANG.COM - Tak terasa, kini bulan puasa telah memasuki waktu 10 hari kedua di bulan suci Ramadhan 1444 Hijriyah.

Seperti diketahui, sepanjang bulan suci Ramadhan ada begitu besar kemuliaan serta keutamaan yang terkadung di dalamnya.

Setiap umat muslim yang melaksanakan ibadah puasa di bulan suci Ramadhan akan mendapatkan pahala berlimpah untuk setiap amal baik yang dilakukan.

Baca Juga: Suporter Ricuh, PSIS Semarang Siap Terima Sanksi, Seperti Apa Hukumannya?

Pada 10 hari kedua di bulan suci Ramadhan ini, terdapat keutamaan khusus yang tak boleh disia-siakan.

Salah satu keistimewaan di 10 hari kedua bulan Ramadhan adalah Allah SWT menjanjikan akan membuka pintu ampunan seluas-luasnya bagi umatnya yang memohon doa dan ampunan.

Seperti dalam Hadits yang diriwayatkan al-Baihaqi dalam Syuabul Iman dan diriwayatkan oleh Ibn Khuzaimah dalam Sahih ibn Khuzaimah.

Baca Juga: 196KG Daging Sapi Gelonggongan Beredar di Pasaran, HMI Cabang Sukoharjo Desak Pemerintah Jawa Tengah Perketat Pengawasan

“Awal bulan Ramadhan adalah rahmat, pertengahannya adalah ampunan, sedangkan akhirnya adalah terbebas dari neraka,"

Dalam menjalankan ibadah puasa bulan Ramadhan, para ustadz biasanya membagi Ramadhan menjadi 3 fase yaitu 10 hari pertama terdapat rahmat, 10 hari kedua terdapat ampunan, dan 10 hari terakhir pembebasan dari api neraka.

Berikut adalah keutamaan 10 hari kedua bulan suci Ramadhan, dilansir dari situs resmi NU.

Baca Juga: Gibran Rakabuming Salim ke Ganjar Pranowo seusai Beda Pendapat soal Piala Dunia U-20

1. Mencegah Maksiat

Seperti dalam tertulis dalam Tafsir Ibnu Katsir menjelaskan

"Setiap perintah dalam Al Quran pasti mengandung kebaikan, kemaslahatan, keberuntungan, manfaat, keindahan serta keberkahan. Sedangkan setiap larangan dalam Alquran pasti mengandung kerugian, kebinasaan, kehancuran, keburukan,"

10 Hari kedua Ramadhan hari dimana Allah SWT membukakan pintu ampunannya ini menjadi waktu yang baik untuk memperbanyak buat kebaikan dan melupakan kemaksiatan.

Baca Juga: Kronologi Kericuhan Suporter PSIS Semarang dan PSS Sleman di Stadion Jatidiri, Tuan Rumah Terancam Sanksi

2. Kemudahan Dunia Akhirat

Quran surat Al Baqarah ayat 184 menjelaskan:

"(pada) hari-hari yang tertentu, barang siapa yang sakit atau safar, maka mengganti di hari lain. Bagi orang yang mampu, maka ia membayar fidyah memberi makan orang miskin."

"Barang siapa yang dengan kerelaan hati mengerjakan kebajikan (membayar kelebihan), maka itulah yang lebih baik baginya. Dan berpuasa lebih baik bagimu jika kamu mengetahui."

Allah memudahkan hambanya bagi yang ikhlas beribadah menjalankannya dan bagi yang berhalangan boleh mengganti puasa 10 hari kedua Ramadhan di hari lain dan tetap mendapat pahala yang sama seperti ketika berpuasa saat Ramadhan.

Baca Juga: Dikabarkan Balikan, Wijin dan Gisella Anastasia Kompak Pamer Liburan Bareng di Maldives

3. Mendapat pahala yang besar

Dalam Quran surat Al-Baqarah: 183 menjelaskan

"Wahai orang-orang yang beriman, diwajibkan kepada kalian berpuasa sebagaimana diwajibkan kepada orang-orang sebelum kalian agar kalian bertakwa."

Di zaman dahulu Rasul dan para sahabat serta seluruh umat mukmin telah menjalankan ibadah Ramadhan. Sebab itu orang yang menjalankannya juga mendapat pahala besar karena telah mengikuti teladan Rasul yang dicintai oleh Allah.

Jadi keutamaan menjalankan puasa di 10 hari kedua Ramadhan insyaallah akan mendapatkan pahala yang besar.

Di 10 hari kedua bulan puasa Ramadhan menjadi waktu yang tepat untuk lebih meningkatkan lagi ibadah serta memohon ampunan yang tulus dan bersungguh-sungguh demi memperoleh keridhaan Allah.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)