Dimarahi Netizen Gegara Rocky Gerung Hina Presiden Jokowi, Gibran Rakabuming Kicep Balas Begini

Arendya Nariswari
Rabu 02 Agustus 2023, 15:13 WIB
Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka. (Sumber : Instagram @gibran_rakabuming)

Walikota Solo, Gibran Rakabuming Raka. (Sumber : Instagram @gibran_rakabuming)

INFOSEMARANG.COM - Seperti kita ketahui, baru-baru ini publik digegerkan dengan kritik Rocky Gerung terhadap Presiden Jokowi yang dinilai kelewatan.

Pada salah satu pernyataan kritiknya terhadap Kepala Negara, Rocky Gerung bahkan dengan berani mengungkap kalimat kasar yang ditujukan kepada Presiden Jokowi.

Imbas aksi kontroversi tersebut, diketahui Rocky Gerung sedang dalam proses dipolisikan usai menghina presiden oleh relawan Jokowi.

Baca Juga: Profil Rocky Gerung, Pengamat Politik yang Dilaporkan Relawan Jokowi Usai Ucapannya dianggap Hina Presiden

Siapa sangka, Gibran Rakabuming putra sulung Presiden Jokowi malah ikut kena semprot warganet perihal tragedi penghinaan yang dilakukan oleh Rocku Gerung.

Uniknya, netizen ini tanpa rasa takut melalui sebuah akun Twitter menandai Gibran Rakabuming yang dulu pernah pada suatu kesempatan berfoto dengan Rocky Gerung.

"Tolong diingatkan temanmu itu mas," tulis akun Twitter @72Harwanto sambil mengunggah foto Gibran Rakabuming ketika sedang bersama Rocky Gerung.

Pemilik akun Twitter tersebut meminta Gibran untuk menegur Rocky Gerung dan lebih cerdas lagi dalam memberikan kritik dan kalimat.

Baca Juga: Jokowi Akan Naikkan Gaji PNS, TNI Hingga Polri Bulan Ini? Berapa Persen? Cek Info Lengkapnya DI SINI

"Jangan tontonkan dan ajari generasi masa depan bangsa ngikuti kata-kata dan kalimat temenmu yang gak beradab dan beretika. Negara kita beretika dan beradab, mari kita jaga bersama-sama," imbuhnya.

Seperti biasa, kakak dari Kaesang dan Kahiyang ini langsung dengan cepat membalas cuitan dari salah seorang netizen yang marah-marah tersebut.

Gibran Rakabuming terdengar kicep, sembari meminta maaf lewat balasan komentar cuitan netizen soal Rocky Gerung itu.

"Ya pak, maaf saya salah," balas Gibran.

Baca Juga: Deretan Kontroversi Rocky Gerung yang Menjadi Sorotan Usai Kebablasan Hina Presiden Jokowi

Sontak saja, balasan Gibran Rakabuming perihal Rocky Gerung yang berani hina sang ayah tersebut langsung ramai mendapatkan berbagai tanggapan dari warganet.

"Bukan slaah mas, emang yang sebelah itu pinter cuma nggak ada adab," ungkap salah seorang warganet.

"Temenmu masih jomblo itu kayaknya mas, tolong cariin jodoh," imbuh warganet lain.

"Salah sih kalau tetap mengulangi kesalahan, namanya kurang ajar," timpal netizen lain menanggapi perilaku Rocky Gerung yang sudah berulang kali kelewatakn mengkritik Presiden Jokowi.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)