Wajib Catat! Daftar Nomor Penting Saat Mudik Lebaran Buat Jaga-Jaga: Info Jalan Tol, Polisi, hingga Ambulan

Ilustrasi HP. (Sumber : Pexel)

INFOSEMARANG.ID - Arus mudik lebaran 2023 sudah mulai berjalan sejak awal pekan ini, satu minggu jelang Idul Fitri.

Jika Anda termasuk yang akan menjalani mudik lebaran tahun ini, ada baiknya semua hal diperhatikan dan dipersiapkan.

Salah satu hal yang wajib Anda siapkan adalah nomor penting di HP Anda untuk jaga-jaga selama melakukan perjalanan mudik.

Baca Juga: Gibran Rakabuming Ditanya soal Niat Jadi Gubernur Lampung, Begini Jawabnya

Berikut adalah daftar nomor penting yang mungkin akan Anda butuhkan ketika melakukan perjalanan mudik lebaran.

Pertamina delivery service: 135

Jasa Marga 24 jam: 14080

Informasi jalan tol: 0813-8006-8000

Call Center jalan tol

Nomor telepon polisi: 151

Nomor darurat terintegrasi: 112

Ambulans: 119

Baca Juga: Keutamaan Salat Tarawih Malam ke-25: Allah akan Angkat Azab Kuburnya

Ambulans (Jakarta): 021-65303118

BPJS Kesehatan: 1-500-400

Badan SAR Nasional: 115

Posko Bencana Alam: 129

Pemadam Kebakaran: 113

PLN: 123

Baca Juga: Demi Bisa Foto Bareng Gubernur, 2 Remaja Ikuti Mobil Ganjar Pranowo, Motornya sampai Oleng

Bagi Anda yang baru akan berangkat, selamat mudik lebaran. Semoga lancar di perjalanan hingga sampai di kampung halaman.***

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI