Kenaikan Gaji PNS 2023 Jadi Diumumkan 16 Agustus 2023 atau Tidak? Ketahui Rangkaian Kegiatan HUT 78 RI DI SINI

Jeanne Pita W
Senin 14 Agustus 2023, 17:40 WIB
Ilustrasi | Kenaikan Gaji PNS 2023 Jadi Diumumkan 16 Agustus 2023 atau Tidak (Sumber : Dok. KemenPAN-RB)

Ilustrasi | Kenaikan Gaji PNS 2023 Jadi Diumumkan 16 Agustus 2023 atau Tidak (Sumber : Dok. KemenPAN-RB)

INFOSEMARANG.COM -- 17 Agustus 2023 nanti akan menjadi puncak dari perayaan HUT RI ke-78.

Sebelumnya telah tersiar kabar bahwa pemerintah akan mengumumkan terkait kenaikan gaji PNS.

Kepastian kenaikan gaji PNS 2023 jadi naik atau tidak ini disebut akan diumumkan pada 16 Agustus 2023.

Baca Juga: Pelaku Pembunuhan di Angkot di Tandang Menyerahkan Diri ke Polisi, 1 Pelaku Lain Masih Buron

Di mana biasanya pengumuman tersebut akan disampaikan dalam pidato kenegaraan oleh Presiden.

Hal ini lantaran akan berkaitan dengan Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) untuk tahun 2024.

Dalam peringatan HUT RI ke 78 ini, ada pula sejumlah kegiatan lain yang masih menjadi satu rangkaian dalam HUT RI.

Berikut daftar rangkaian kegiatan HUT RI ke-78 yang perlu Anda ketahui.

Baca Juga: Maling Kotak Amal di Gayamsari Kena Bogem Mentah dari Warga, Ternyata sudah Beraksi Berulang Kali

1 Agustus 2023: Zikir dan doa kebangsaan

5 Agustus 2023: Pemecahan rekor dunia atau Guinness World of Records (GWR) Angklung Tahun 2023.

Acara tersebut telah melibatkan lebih dari 15 ribu pemain angklung yang dipandu oleh Saung Angklung Udjo.

Adapun lagu yang dimainkan adalah lagu nasional Berkibarlah Benderaku dan lagu internasional Wind of Change.

Baca Juga: Bareskrim Polri Agendakan Gelar Perkara Kasus Tindak Pidana Pencucian Uang di Pondok Pesantren Al Zaytun

6 Agustus 2023: Peragaan busana kebaya dengan tajuk Istana Berkebaya yang diinisiasi Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI Jakarta.

Dalam acara ini turut diundang pula sejumlah artis dan public figure tanah air yang berjalan di atas panggung sambil memperlihatkan kebaya yang dikenakannya.

Tujuan kegiatan ini untuk mengangkat nasionalisme melalui budaya berkebaya.

14 Agustus 2023: Upacara Penganugerahan Tanda Kehormatan.

Baca Juga: 5 Tips membuat Garis Lurus Otomatis di Microsoft Word, Bisa Bikin dari Garis Tipis Hingga Tebal, Jangan Buat Manual Lagi!

15 Agustus 2023: Upacara Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka).

16 Agustus 2023: Pidato Kenegaraan dan Pidato Penyampaian Rancangan Undang-Undang (RUU) Anggaran Pendapatan Belanja Negara (APBN) Tahun 2024. Rangkaian acara ini akan bertempat di Gedung MPR/DPR/DPD RI.

17 Agustus 2023: Saat dini hari akan dilaksanakan Apel Kehormatan dan Renungan Suci di Taman Makam Pahlawan Kalibata.

Baca Juga: Pemerintah Minta Batu Meteor yang Jatuh Menimpa Rumah Warga Untuk Diteliti, Pemiliknya Malah Jual Pada Bule dengan Harga Ratusan Juta?

Kegiatan dilanjutkan dengan acara inti Upacara Peringatan Detik-Detik Proklamasi Kemerdekaan RI di pagi hari dan Upacara Penurunan Bendera Merah Putih di sore hari serta Gemilang Silang Monas yang akan diisi oleh pertunjukan video mapping.

Sejumlah 8.000 undangan telah dibagikan kepada seluruh masyarakat yang mendaftarkan dirinya untuk mengikuti upacara di Istana Negara.

Selain rangkaian HUT RI ke 78 di atas, baca juga Contoh Teks Pidato Sambutan Ketua RT Untuk Malam Tirakatan HUT RI ke 78 Singkat Sesuai Tema. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)