Kebiasaan Buruk Mahasiswa Baru yang Harus Segera Diakhiri Jika Ingin Lancar Perkuliahan

Arendya Nariswari
Selasa 15 Agustus 2023, 12:38 WIB
Ilustrasi | Mengatasi burnout akibat stres berkepanjangan dalam pekerjaan. (Sumber : Pexels/ANTONI SHKRABA production)

Ilustrasi | Mengatasi burnout akibat stres berkepanjangan dalam pekerjaan. (Sumber : Pexels/ANTONI SHKRABA production)

INFOSEMARANG.COM - Kebiasaan buruk mahasiswa baru tak jarang membuat seseorang cenderung keteteran dalam masa adaptasi perkuliahan mereka.

Kondisi mahasiswa baru tentu berbeda-beda, ada yang pertama kali merantau dan posisinya jauh dari keluarga sehingga masih sulit beradaptasi.

Namun, ada beberapa kebiasaan buruk mahasiswa baru yang wajib diakhiri jika ingin perkuliahan kalian berjalan dengan lancar.

Baca Juga: Buruan Cek! Deretan Jurusan Kuliah dengan Peluang Gaji Besar dan Karir Mentereng di BUMN Pertamina

Jangan sampai kebiasaan buruk di masa SMA misalnya membuat perkuliahan kalian menjadi berantakan meski masih berstatus mahasiswa baru.

Berikut dikutip dari berbagai sumber beberapa kebiasaan buruk mahasiswa baru yang harus segera dihilangkan.

Kebiasaan buruk mahasiswa baru

1. Terlalu sering mengonsumsi makanan instan atau cepat saji

Makanan cepat saji seperti junk food dan mi instan mungkin menjadi solusi saat perkuliahan kalian menumpuk dan tugas-tugas belum terselsaikan.

Baca Juga: Peluang Lolos Tinggi, Begini 5 Tips Memilih Formasi CPNS 2023, Apakah Harus Sesuai Jurusan Kuliah? Catat!

Kendati demikian, kebiasaan ini harus mulai kalian hentikan sebab kesehatan akan terancam jika terlalu sering mengonsumsi junk food.

Bisa-bisa, jika sakit tentu saja perkuliahan kalian akan terhambat sebab harus berisitirahat dan memulihkan tubuh kembali.

Sebagai alternatif, coba cari warung makanan rumahan di dekat kampus kalian. Selain lebih murah meriah dan enak, biasanya kombinasi lauk yang ditawarkan juga lebih menyehatkan sebab diolah fresh setiap harinya.

Atau jika ada dapur bersama, kalian juga bisa memasak masakan sederhana seperti tumis, atau rebusan ketela hingga telur.

Baca Juga: Seleksi CPNS 2023: 17 Jurusan Kuliah Ini Pasti Lolos? Cek Jurusanmu!

2. Bangun tidur kesiangan

Mungkin beberapa di antara kalian ada yang tinggal bersama keluarga saat SMA, sehingga takut kesiangan bukan masalah sebab ada yang membangunkan.

Namun saat kuliah dan merantau tentu saja berbeda situasinya, kalian sudah harus bisa mandiri dan disiplin sebab beban dan tanggung jawab di perkuliahan tentunya semakin besar.

3. Hobi begadang

Meski sepele, faktanya waktu tidur masih sering dispelekan oleh banyak orang termasuk mahasiswa baru.

Idealnya manusia dewasa butuh 5-8 jam waktu tidur agar kesehatan mereka tetap terjaga dan fresh ketika bangun.

Sudahi kebiasaan buruk begadang yang terlalu sering, mulai dari mengikuti kegiatan hingga bermain game.

Baca Juga: Daftar 10 Jurusan Kuliah Sepi Peminat, Padahal Peluang Kerja Besar!

Cukupkan istirahat kalian jika memang tidak ada hal yang dirasa darurat agar kesehatan tetap terjaga hingga akhir masa perkuliahan nanti.

Nah, itu dia tadi beberapa kebiasaan buruk mahasiswa baru di perkulaiahan yang sebaiknya harus segera disudahi. Semoga tips ini bermanfaat ya!

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya27 April 2025, 17:16 WIB

Bandara Jenderal Ahmad Yani Resmi Menjadi Bandara Internasional, Ini Kata Wali Kota Semarang

Agustina berharap status baru tersebut dapat mempercepat arus wisatawan mancanegara, memperluas ekspor produk lokal, serta memperkuat posisi Kota Semarang.
Bandara A Yani Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya26 April 2025, 21:38 WIB

Semarak Ogoh-Ogoh di Semarang: Saat Toleransi dan Budaya Menari Bersama

Ogoh-ogoh raksasa berwarna-warni melintas megah di hadapan masyarakat, diiringi dentuman musik baleganjur yang memecah udara.
Festival seni budaya lintas agama dan pawai ogoh-ogoh  di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya25 April 2025, 20:42 WIB

Sebanyak 2.324 PPPK dan 4 Dokter Ahli Dilantik Wali Kota Semarang

Wali Kota Semarang, Agustina, melantik 2.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 4 pejabat fungsional dokter ahli utama.
Pelantikan PPPK dan ASN Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)