Tinggalkan Rumah dalam Kondisi Kosong Saat Mudik Lebaran ke Kampung Halaman? Wajib Lakukan 10 Hal Ini

Wildan Apriadi
Senin 17 April 2023, 15:12 WIB
Ilustrasi meninggalkan rumah dalam keadaan kosong saat mudik lebaran ke kampung halaman (Sumber : freepik)

Ilustrasi meninggalkan rumah dalam keadaan kosong saat mudik lebaran ke kampung halaman (Sumber : freepik)

INFOSEMARANG.COM - Pulang ke kampung halaman pada saat mudik lebaran tentu saja merupakan hal yang paling dinantikan karena akan menghadirkan kebahagiaan luar biasa.

Bagi para perantau yang akan mudik lebaran dan meninggalkan rumah untuk sementara waktu, ada baiknya Anda harus mempersiapkan segalanya.

Terlebih, jika rumah Anda dibarkan kosong tanpa ada yang menjaga selama Anda mudik lebaran di kampung halaman.

Baca Juga: Jangan Sampai Keliru! Begini Aturan yang Benar Sholat Qadha dan Jamak Saat Mudik Lebaran Menurut Buya Yahya

Berikut ini adalah 10 hal yang wajib Anda lakukan jika ingin meninggalkan rumah saat mudik lebaran ke kampung halaman.

1. Mematikan semua aliran listrik dan alat elektronik lainnya.

2. Jika mudik cukup lama, kosongkan lemari es dan matikan aliran listriknya.

3. Kosongkan penampung air dan matikan aliran listrik pada pompa air.

Baca Juga: Soroti Reaksi AHY dan Annisa Pohan Dengar Nama Anas Urbaningrum, Warganet: Mukanya Kok Panik?

4. Mencabut seluruh colokan dari stop kontaknya.

5. Merapikan kabel yang masih berantakan baik di bawah karpet atau bahan yang mudah terbakar.

6. Mematikan seluruh lampu di ruangan.

7. Mencabut regulator tabung gas dan menutup dengan rapat serta simpan gas di tempat sirkulasi yang baik dan terlindungi dari sinar matahari.

8. Jika sebagai perokok aktif pastikan bara api pada puntung rokok sudah padam, sehingga aman dan tidak memicu kebakaran saat hendak mudik.

9. Titipkan rumah kepada petugas keamanan setempat.

10. Lapor RT dan RW untuk antisipasi dan mengurangi risiko kebakaran.

Baca Juga: Dibocorkan Nicholas Saputra, Bakal Ada AADC 3?

Demi ketenangan Anda selama berada di kampung halaman saat mudik lebaran, ada baiknya 10 hal di atas benar-benar harus dilakukan sebelum meninggalkan rumah.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya18 September 2024, 19:29 WIB

Tanggulangi Kemiskinan Ekstrem, Pemprov Jateng Terima Dana Insentif Fiskal Rp5,6 Miliar

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah menerima dana insentif fiskal atas keberhasilannya menurunkan angka kemiskinan ekstrem.
Sekda Jateng, Sumarno disela Rapat Koordinasi Percepatan Penghapusan Kemiskinan Ekstrem. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya18 September 2024, 18:00 WIB

Pemkot Semarang Terus Upayakan Usaha UMKM Lokal Bisa Go International

Pemkot Semarang memfasilitasi pelaku usaha lokal agar mampu bersaing di pasar internasional.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu saat Business Match di Hotel Pandanaran. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis18 September 2024, 17:33 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir Resmikan Mandiri Digital Tower, Jadi Pusat Inovasi Teknologi

Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower sebagai pusat inovasi teknologi informasi (TI) yang terpadu dengan konsep berkelanjutan.
Menteri BUMN Erick Thohir meresmikan Mandiri Digital Tower. (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri)
Umum18 September 2024, 17:10 WIB

Hal Yang Perlu Diperhatikan Agar Tetap Aman di SPBU

Berikut ini adalah beberapa hal yang perlu diperhatikan agar pengalaman mengisi BBM di SPBU tetap aman.
Tips aman di SPBU. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum18 September 2024, 15:04 WIB

11 Negara Eropa Ikuti Pelatihan International Sharia Board melalui Walisongo Halal Center

Mereka menunjukkan komitmen global dalam pengembangan industri halal.
Pelatihan Sharia Board yang diadakan secara daring melalui zoom. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

10 Ribu Orang Daftar CPNS Pemkab Magelang

Adi berpesan agar tim seleksi memantau dan memastikan seleksi CASN 2024 berjalan transparan, objektif, dan sesuai dengan aturan yang berlaku.
 (Sumber: )
Semarang Raya18 September 2024, 09:03 WIB

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus

Ekspor Jateng Naik, Neraca Perdagangan Surplus
 (Sumber: )
Semarang Raya17 September 2024, 21:19 WIB

ASN Pemkot Semarang Ikrar Jaga Netralitas Pilkada 2024

ASN dan Non ASN Pemerintah Kota Semarang mengikrarkan komitmen untuk menjaga netralitas selama proses Pilkada 2024
ASN dan Non ASN Pemerintah Kota Semarang mengikrarkan komitmen untuk menjaga netralitas. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum17 September 2024, 13:07 WIB

Kafilah Jateng Melorot di Peringkat 16 MTQN 2024

Kafilah Jawa Tengah merosot tajam di peringkat 16 di bawah Kalimantan Barat dan di atas NTB.
Pj Gubernur Jateng Nana Sudjana bersalaman dengan para kafilah Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya16 September 2024, 16:28 WIB

ASN dan Non ASN Pemkot Semarang Diimbau Jaga Netralitas Selama Pilkada 2024

Jika ada ASN terbukti melanggar netralitas akan mendapat sanksi berupa penurunan pangkat dan pemotongan Tambahan Penghasilan Pegawai (TPP).
Kepala Badan Kepegawaian Pendidikan dan Pelatihan (BKPP) Kota Semarang, Joko Hartono. (Sumber:  | Foto: Dok Pemkot Semarang.)