Jadwal Pengesahan RUU ASN dan Perubahan Nasib Honorer, PNS, dan PPPK

Andika Bahrudin
Jumat 18 Agustus 2023, 14:02 WIB
Berikut ini adalah jadwal pengesahan RUU ASN dan perubahan bagi Nasib Honorer, PNS, dan PPPK. (Sumber : sscasn.bkn.go.id)

Berikut ini adalah jadwal pengesahan RUU ASN dan perubahan bagi Nasib Honorer, PNS, dan PPPK. (Sumber : sscasn.bkn.go.id)

INFOSEMARANG.COM -- RUU ASN adalah singkatan dari Rancangan Undang-Undang Aparatur Sipil Negara. RUU ASN merupakan salah satu dari 11 RUU Prioritas yang akan dibahas oleh DPR RI pada tahun 2023.

RUU ASN ini diusulkan oleh pemerintah untuk menggantikan Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara.

RUU ASN ini berisi mengenai pengaturan mengenai aparatur sipil negara (ASN), yang meliputi pegawai negeri sipil (PNS), pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK), dan pejabat negara.

Baca Juga: 7 Tahapan Seleksi CPNS 2023 untuk Lulusan SMA, Jangan sampai Lupa Password Akun SSCASN

RUU ASN ini juga mengatur mengenai sistem merit, pengembangan kompetensi, kesejahteraan, dan perlindungan ASN.

RUU ASN ini diharapkan dapat meningkatkan kualitas ASN, sehingga dapat memberikan pelayanan publik yang lebih baik kepada masyarakat.

RUU ASN ini diharapkan dapat menjadi salah satu instrumen untuk mewujudkan pemerintahan yang bersih, efektif, efisien, dan akuntabel.

Baca Juga: Mudah! Cara Daftar Akun SSCASN 2023 Secara Online, Ikuti Prosesnya Langkah demi Langkah

Adapun RUU ASN sudah dilakukan uji publik di beberapa daerah di Indonesia. Uji publik tersebut melibatkan berbagai pihak untuk menampung usulan dan masukan atas perbaikan manajemen ASN agar terwujudnya birokrasi yang profesional.

Kapan RUU ASN Disahkan?

Hingga kini, belum ada kabar pasti mengenai pengesahan RUU ASN.

Namun, dalam rilis DPR RI pada 24 Juli 2023, Ketua Komisi II DPR RI Ahmad Doli Kurnia memperkirakan RUU akan selesai diproses pada pertengahan Agustus 2023.

"RUU ASN Insyaallah ini tinggal menunggu masuk masa sidang, sudah selesai kemarin (dibahas) di tingkat Panja, tinggal nanti pembahasan tingkat I dengan pemerintah kemudian langsung mudah-mudahan di awal masa sidang nanti di pertengahan Agustus kita mulai. Mungkin minggu ke-3 sudah selesai,” ujarnya.

Selain itu, Komisi II memastikan tidak ada pemberhentian tenaga honorer.

Dia juga memastikan tidak akan ada pengurangan honor.

Ketiga, solusi penyelesaiannya masih dicari agar tidak menambah beban anggaran baru.

Baca Juga: 8 Cara Buat Akun SSCASN CPNS dan PPPK 2023 di sscasn.bkn.go.id, Siapkan Berkas-berkas Ini!

Adapun tenaga honorer akan diakomodasi dalam kategori PPPK Penuh dan PPPK Paruh Waktu. Jangan lupa untuk baca 5 Doa Pembuka Rezeki.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkini
Semarang Raya27 April 2025, 17:16 WIB

Bandara Jenderal Ahmad Yani Resmi Menjadi Bandara Internasional, Ini Kata Wali Kota Semarang

Agustina berharap status baru tersebut dapat mempercepat arus wisatawan mancanegara, memperluas ekspor produk lokal, serta memperkuat posisi Kota Semarang.
Bandara A Yani Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya26 April 2025, 21:38 WIB

Semarak Ogoh-Ogoh di Semarang: Saat Toleransi dan Budaya Menari Bersama

Ogoh-ogoh raksasa berwarna-warni melintas megah di hadapan masyarakat, diiringi dentuman musik baleganjur yang memecah udara.
Festival seni budaya lintas agama dan pawai ogoh-ogoh  di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya25 April 2025, 20:42 WIB

Sebanyak 2.324 PPPK dan 4 Dokter Ahli Dilantik Wali Kota Semarang

Wali Kota Semarang, Agustina, melantik 2.324 Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) dan 4 pejabat fungsional dokter ahli utama.
Pelantikan PPPK dan ASN Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga24 April 2025, 21:23 WIB

Kejurnas Golf Junior Indonesia Sukses Digelar di Semarang, Ajang Cetak Pegolf Muda Berprestasi

Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 sukses digelar di Semarang Royale Golf (SRG) dengan memunculkan berbagai pemenang dari berbagai kategori dan 87 peserta.
Pemenang Kejurnas Golf Junior Indonesia 2025 yang digelar di Semarang Royale Golf (SRG).
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)