Hasil Indonesia vs Vietnam di Piala AFF 2023 Harus Ditentukan dengan Adu Penalti

Andika Bahrudin
Sabtu 26 Agustus 2023, 22:48 WIB
Hasil pertandingan Indonesia vs Vietnam di final Piala AFF 2023 U23 harus ditentukan lewat adu penalti, Sabtu, 26 Agustus 2023.  (Sumber : Infosemarang.com)

Hasil pertandingan Indonesia vs Vietnam di final Piala AFF 2023 U23 harus ditentukan lewat adu penalti, Sabtu, 26 Agustus 2023. (Sumber : Infosemarang.com)

INFOSEMARANG.COM -- Hasil pertandingan Indonesia vs Vietnam di final Piala AFF 2023 U23 harus ditentukan lewat adu penalti, Sabtu, 26 Agustus 2023.

Kedua tim tidak mencetak gol dari babak pertama hingga babak tambahan waktu.

Pertandingan final Piala AFF U23 antara Indonesia vs Vietnam berlangsung di Rayong Province Stadium, Thailand.

Jalannya Pertandingan Final Piala AFF U23 Indonesia vs Vietnam

Hingga babak kedua selesai skor berakhir dengan skor 0-0. Meski begitu, kedua tim memiliki beberapa kesempatan untuk mencetak gol.

Di babak kedua, Indonesia memiliki beberapa peluang, 2 di antaranya oleh Sananta melalui tendangan bebas dan lewat sundulan.

Tendangan pertama Sananta berhasil diselamatkan oleh kiper Vietnam. Sementara itu, tendangan keduanya membentur tiang gawang atas.

Adapun di babak pertama Vietnam sempat mendapatkan tendangan penalti di menit 34. Namun, tendangan dari Nguyen Quoc Viet berhasil ditepis oleh kiper timnas Indonesia asal Persebaya Surabaya Ernando.

Di babak pertama tambahan waktu, tempo permainan menurun. Stamina pemain kedua tim terlihat menurun. Vietnam lebih banyak menguasai bola, sementara itu, Indonesia lebih banyak bertahan.

Adapun di babak tambahan waktu kedua. pemain Indonesia melakukan beberapa pelanggaran.

Di awal babak tambahan kedua tersebut, Vietnam menciptakan 3 peluang dari tendangan bebas dan 2 tendangan sudut. Namun para pemain belakang timnas Indonesia berhasil meredam peluang tersebut.

Di menit 111 Indonesia menciptakan peluang dari Sananta setelah berhadapan satu lawan satu dengan kiper hasil umpan dari Esal. Namun, bola yang ditendangnya masih mengenai kaki penjaga gawang.

Vietnam mencoba membangun serangan dengan umpan-umpan pendek. Sementara Indonesia melalui umpan lambung yang langsung mengarah kepada Esal dan Sananta.

Anda dapat menyaksikannya di sini (https://www.vidio.com/live/14344-aff-u-23-championship-2023?schedule_id=2888118)

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)