Cara Pindah Faskes BPJS Kesehatan Online dengan Mudah, Perhatikan Syarat Berikut Ini

Arendya Nariswari
Selasa 29 Agustus 2023, 19:28 WIB
BPJS Kesehatan (Sumber : https://bpjs-kesehatan.go.id)

BPJS Kesehatan (Sumber : https://bpjs-kesehatan.go.id)

INFOSEMARANG.COM - Cara pindah faskes BPJS Kesehatan Online tak jarang dicari oleh beberapa orang dengan sejumlah alasan.

Bisa saja, sebab tak lagi tinggal bersama orang tua dan berpindah domisili, banyak yang kemudian mencari cara pindah faskes BPJS Kesehatan Online.

Cara pindah faskes BPJS kesehatan Online sebenarnya bisa dilakukan melalui aplikasi dan offline secara langsung.

Baca Juga: Langkah dan Dokumen untuk Mencairkan Saldo JHT BPJS Ketenagakerjaan dalam Berbagai Situasi

Sebagai informasi, dihimpun dari laman resmi BPJS Kesehatan sebenarnya terdapat sebanyak tiga tingkatan pada faskes atau fasilitas kesehatan.

Yang pertama yakni faskes tingkat 1 (Puseksmas. Praktik Dokter, Praktik Dokter Gigi, Klinik Pratama dan Rumah Sakit kelas D).

Namun, jika layanan yang dibutuhkan tidak terpenuhi di faskes 1, maka peserta BPJS Kesehatan akan diberikan surat rekomendasi untuk dirujuk ke layanan yang mampu memenuhi kebutuhan.

Lalu bagaimana cara pindah faskes BPJS Kesehatan Online melalui aplikasi? Simak informasi selengkapnya berikut ini.

Baca Juga: Gampang Banget! Pindah Faskes BPJS Lewat Aplikasi JKN Mobile untuk Layanan Kesehatan Terdekat

Cara pindah faskes BPJS Kesehatan Online

1. Pertama-tama unduh aplikasi Mobile JKN pada ponsel Anda

2. Lakukan pendaftaran pada aplikasi

3. Kasukkan nomor kartu JKN KIS dan isi data diri seperti KTP, alamat email, hingga NIK

4. Secara otomatis, biasanya nomor aktivasi akan dikirimkan melalui email oleh sistem. Sebagai verifikasi, Anda bisa memasukkan nomor tersebut ke kolom yang disediakan oleh aplikasi

5. Tahapan berikutnya, klik opsi Ubah Data Peserta

Baca Juga: Cara Mencairkan Saldo Jaminan Pensiun BPJS Ketenagakerjaan dan Syaratnya

6. Kemudian pilih nama peserta yang faskes BPJS-nya ingin dipindah

7. Nanti akan muncul jendela pop up bertuliskan Ubah Fasilitas Kesehatan Pertama, lalu Anda bisa mengisi faskes pengganti yang diinginkan.

8. Berikutnya, coba cek biasanya jika data sudah berubaha akan muncul notifikasi

Itu dia tadi cara pindah faskes BPJS Kesehatan Online yang bisa dilakukan. Selain itu Anda juga bisa datang langsung ke kantor cabang dengan membawa KTP, KK dan Kartu JKN-KIS atau menghubungi Care Center di 165, selamat mencoba!

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum05 Oktober 2024, 12:45 WIB

Kesiapan Venue Ajang Peparnas XVII di Solo Dicek Kesiapannya, Besok Dibuka Presiden

Pembukaan resmi Peparnas XVII akan digelar di Stadion Manahan Solo, Minggu, 6 Oktober 2024.


Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengecek kesiapan akhir venue  Perparnas XVII Solo.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 21:01 WIB

Pemkot Semarang Buka Seleksi 2.654 Formasi PPPK

Dalam keputusan tersebut, alokasi formasi sebanyak 2.654 posisi disediakan untuk mengisi jabatan fungsional dan jabatan pelaksana di lingkungan Pemerintah Kota Semarang.
Pemkot Semarang menetapkan PPPK untuk Tahun Anggaran 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 20:57 WIB

“Symphony Lawang Sewu 2024" Hadirkan Kla Project dan Ruth Sahanaya

Symphony Lawang Sewu ini menjadi selebrasi pertunjukan musik baru di kota Semarang bagi kalangan usia menengah keatas dalam bernostalgia.
Jumpa pers Symphony Lawang Sewu 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Pendidikan04 Oktober 2024, 11:54 WIB

Jawab Tantangan Limbah Mikroplastik, Dosen FTP SCU Semarang Raih Penghargaan di Forum Ilmuan Internasional

IUFoST sendiri merupakan organisasi beranggotakan negara-negara yang memiliki asosiasi profesi ahli teknologi pangan.
Dosen FTP SCU Semarang Dyah Wulandari, Ph.D. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis04 Oktober 2024, 11:40 WIB

Ikapesta Kembali Gelar Wedding Expo 2024 di PRPP Semarang, Catat Tanggalnya

Wedding expo terbesar di Kota Semarang ini akan berlangsung selama tiga hari berturut-turut pada Kamis 11 Oktober 2024 hingga Minggu 13 Oktober 2024.


Panitia penyelenggara Ikapesta di depan pintu gerbang PRPP Semarang, sebagai tempat penyelenggaraan acara.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Oktober 2024, 17:25 WIB

Nana Sudjana Ajak Mahasiswa Berpartisipasi Aktif dalam Pilkada 2024

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepada para mahasiswa untuk berpartisipasi aktif dalam perhelatan Pilkada serentak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana  saat menjadi keynote speech pada acara Seminar Kebangsaan di Undip. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:16 WIB

Keren, Kota Semarang Berhasil Raih Penghargaan Sekolah Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional

Kota Semarang kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup dengan meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK).

Kota Semarang meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:12 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.
Semarang Raya03 Oktober 2024, 16:33 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis03 Oktober 2024, 07:01 WIB

Paramount Land Gelar Pameran di Ajang ‘Amazing Gading Serpong’ Property Expo 2024, Hadirkan Beragam Promo Menarik

Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’ pada 2-7 Oktober 2024 di West Atrium Living World Alam Sutera, Tangerang.
Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’. (Sumber:  | Foto: Sakti)