Komeng Nekat Nyaleg Tanpa Partai, Simak Profil Sang Komedian Berikut Ini

Arendya Nariswari
Rabu 30 Agustus 2023, 21:20 WIB
Komedian Komeng Nyaleg Tanpa Partai (Sumber : Instagram/@komeng.original)

Komedian Komeng Nyaleg Tanpa Partai (Sumber : Instagram/@komeng.original)

INFOSEMARANG.COM - Komeng nekat nyaleg tanpa partai belum lama ini cukup mengejutkan banyak pihak termasuk warga masyarakat Indonesia.

Pasalnya sang komedian memilih mandiri alih-alih meminta dukungan partai politik dalam mencalonkan diri sebagai caleg untuk DPD Jawa Barat pada Pemilu 2024 mendatang.

Komeng sendiri kemudian kembali memperkenalkan diri dengan nama lengkap aslinya yakni Alfiansyah Bustami Komeng.

Baca Juga: Jeje Govinda Nyaleg Ikut PAN, Malah Dapat Cibiran Menohok dari Warganet: Hati-hati!

Pengadilan Negeri Cibinong sendiri bahkan telah meresmikan nama sang komedian agar publik tak terlalu asing dengannya.

Populer pada tahun 1990-an sebagai komedian, Komeng diketahui sampai dengan saat ini masih aktif di dunia hiburan dan kerap tampil bersama artis Tanah Air lainnya.

Komeng sebagai komedian sendior dikenal memiliki nama besar hingga saat ini dan terbilang mampu bertahan di tengah gempuran zaman dan munculnya artis muda baru berbakat lainnya.

Atas hasil jerih payahnya, Komeng diketahui kini hidup berkecukupan dan memiliki beberapa rumah mewah.

Baca Juga: Waduh! Ternyata 12 Eks Napi Korupsi Jadi Bacaleg Pemilu 2024, Siapa Saja? Cek Daftar Namanya DI SINI

Komeng kendati terlihat sederhana, sudah bisa memberikan rumah untuk kedua anaknya.

Disebut sebagai komedian dengan bayaran termahal, Komeng selalu mencoba rendah hati dan mengaku agar tak dipekerjakan ia sengaja menaikkan honornya.

Karir Komeng sendiri bermula pada tahun 1990 di mana ia mengikuti salah satu acara TVRI bergenre Drama Komedi.

Lalu, Komeng bergabung sebagai penyiar di Radio Suara Kejayaan Jakarta pada tahun 1993 lalu.

Baca Juga: Bacapres PDIP Berikan Respon Santai Koalisi KKIR Dukung Prabowo Capres Pemilu 2024, Ganjar Pranowo: Biasa Saja

Di tahun 1996 nama Komeng semakin tenar dan dikenal sebagai pelawak Betawi usai bergabung dengan Bens Radio Jakarta.

Komeng juga semakin terkenal dengan ciri khas uniknya usai tampil bersama Ulfa Dwiyanti sebagai host acara Spontan.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)