Momen PM Timor Leste Xanana Gusmao Cium Tangan Iriana Jokowi Saat Baru Tiba di Lokasi KTT ASEAN 2023 Mencuri Perhatian

Jeanne Pita W
Selasa 05 September 2023, 14:35 WIB
Momen PM Timor Leste Xanana Gusmao Cium Tangan Iriana Jokowi Saat Baru Tiba di Lokasi KTT ASEAN 2023 (Sumber : Dok. Biro Pers, Media dan Informasi Sekertariat Presiden)

Momen PM Timor Leste Xanana Gusmao Cium Tangan Iriana Jokowi Saat Baru Tiba di Lokasi KTT ASEAN 2023 (Sumber : Dok. Biro Pers, Media dan Informasi Sekertariat Presiden)

INFOSEMARANG.COM -- Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN KE-43 tengah digelar di Jakarta Convention Center (JCC) hari ini, Selasa (5/9/2023).

Sejumlah perwakilan negara-negara ASEAN telah hadir di lokasi, tak terkecuali Perdana Menteri Timor Leste, Xanana Gusmao.

Saat tiba di lokasi, Xanana Gusmao tampak mencium tangan Ibu Iriana Jokowi.

Baca Juga: PSIS Semarang Pinjamkan Dua Pemain Muda Ridho Syuhada dan Rizky Dwi ke Klub Liga 2 untuk Tingkatkan Jam Terbang

Sontak momen tersebut langsung mencuri perhatian.

Xanana Gusmao yang hadir dengan mengenakan setelan jas warna hitam tersebut tampak berjalan menuju Ibu Iriana Jokowi yang berdiri di sisi Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat itu.

Sesaat setelah menjabat tangan Iriana, Xanana Gusmao langsung membungkuk dan kemudian mencium tangan Iriana.

Ibu Iriana pun kemudian membalasnya dengan sedikit membungkuk ke arah Xanana.

Baca Juga: Jangan Langsung Pulang! The Nun 2 Akan Hadirkan Mid Credit Scene, Tentang Apa?

Setelah mencium tangan Ibu Iriana, barulah Xanana menjabattangan Jokowi dan berdiri di sisi kanan orang nomor 1 di Republik Indonesia tersebut untuk berfoto bersama.

Momen PM Timor Leste yang mencium tangan Ibu Iriana Jokowi ini pun menjadi perbincangan di media sosial.

Ada yang menyebutkan bahwa hal tersebut kemungkinan adalah budaya yang berbeda dari Indonesia, namun ada pula yang mengomentarinya dengan candaan.

"Untung aja gak cipika cipiki๐Ÿ˜‚๐Ÿ˜‚," celetuk @erna.arpiani1 menanggapi foto yang beredar di media sosial tersebut.

Baca Juga: Tragis! Viral Remaja 19 Tahun Jadi Imam Salat Jenazah Orangtua dan 4 Adiknya Hingga Pingsan Karena Sedih Tak Terbendung

@junaidikaro, "Budaya Negara mungkin Beda beda min…"

@rioarwalasi, "pasti pak jokowi jealous๐Ÿ˜ญ"

@graceagustina6, "CIUM TANGAN DI TIMOR LESTE ADALAH BUKTI KEDAULATAN BANGSA. XANANA GUSMAO YG PEMBERANI MENUNJUKKAN KEPADA RAKYATNYA DIA DGN BRANI MEMAMERJAN KEMERDEKAAN TIMOR LESTE๐Ÿ‡น๐Ÿ‡ฑ๐Ÿ‡น๐Ÿ‡ฑ๐Ÿ‡น๐Ÿ‡ฑ๐Ÿ‡น๐Ÿ‡ฑ๐Ÿ‡น๐Ÿ‡ฑ๐Ÿ‡น๐Ÿ‡ฑ"

Dalam KTT ASEAN ke-43 ini diketahui total ada 11 perwakilan negara-negara ASEAN selain Jokowi yang sudah hadir di lokasi acara.

Baca Juga: Cara Buka Agen BRILink, Siapkan Syarat Dokumen Ini Dulu Sebelum Mendaftar

11 perwakilan yang telah hadir yakni PM Laos Sonexay Siphandone; PM Kamboja Hun Manet; Ketua Delegasi Thailand Sarun Charoensuwan; Presiden Filipina Ferdinan Marcos Jr; PM Singapura Lee Hsien Loong; dan PM Malaysia Anwar Ibrahim.

Selanjutnya, PM Vietnam Pham Minh Chinh; PM Timor Leste Xanana Gusmao, PM Kepulauan Cooks Mark Brown; Presiden Bangladesh Mohammed Shahabuddin; dan Sultan Brunei Darussalam Hassanal Bolkiah jugatelah hadir di lokasi acara. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 18:33 WIB

AXA Mandiri Luncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Produk asuransi dwiguna ini memberikan perlindungan jiwa dengan Manfaat Meninggal Dunia dan Manfaat Akhir Masa Asuransi.
PT AXA Mandiri Financial Services (AXA Mandiri) meluncurkan Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera. (Sumber:  | Foto: Dok)
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)