Momen PM Timor Leste Xanana Gusmao Cium Tangan Iriana Jokowi Saat Baru Tiba di Lokasi KTT ASEAN 2023 Mencuri Perhatian

Jeanne Pita W
Selasa 05 September 2023, 14:35 WIB
Momen PM Timor Leste Xanana Gusmao Cium Tangan Iriana Jokowi Saat Baru Tiba di Lokasi KTT ASEAN 2023 (Sumber : Dok. Biro Pers, Media dan Informasi Sekertariat Presiden)

Momen PM Timor Leste Xanana Gusmao Cium Tangan Iriana Jokowi Saat Baru Tiba di Lokasi KTT ASEAN 2023 (Sumber : Dok. Biro Pers, Media dan Informasi Sekertariat Presiden)

INFOSEMARANG.COM -- Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN KE-43 tengah digelar di Jakarta Convention Center (JCC) hari ini, Selasa (5/9/2023).

Sejumlah perwakilan negara-negara ASEAN telah hadir di lokasi, tak terkecuali Perdana Menteri Timor Leste, Xanana Gusmao.

Saat tiba di lokasi, Xanana Gusmao tampak mencium tangan Ibu Iriana Jokowi.

Baca Juga: PSIS Semarang Pinjamkan Dua Pemain Muda Ridho Syuhada dan Rizky Dwi ke Klub Liga 2 untuk Tingkatkan Jam Terbang

Sontak momen tersebut langsung mencuri perhatian.

Xanana Gusmao yang hadir dengan mengenakan setelan jas warna hitam tersebut tampak berjalan menuju Ibu Iriana Jokowi yang berdiri di sisi Presiden Joko Widodo (Jokowi) saat itu.

Sesaat setelah menjabat tangan Iriana, Xanana Gusmao langsung membungkuk dan kemudian mencium tangan Iriana.

Ibu Iriana pun kemudian membalasnya dengan sedikit membungkuk ke arah Xanana.

Baca Juga: Jangan Langsung Pulang! The Nun 2 Akan Hadirkan Mid Credit Scene, Tentang Apa?

Setelah mencium tangan Ibu Iriana, barulah Xanana menjabattangan Jokowi dan berdiri di sisi kanan orang nomor 1 di Republik Indonesia tersebut untuk berfoto bersama.

Momen PM Timor Leste yang mencium tangan Ibu Iriana Jokowi ini pun menjadi perbincangan di media sosial.

Ada yang menyebutkan bahwa hal tersebut kemungkinan adalah budaya yang berbeda dari Indonesia, namun ada pula yang mengomentarinya dengan candaan.

"Untung aja gak cipika cipiki😂😂," celetuk @erna.arpiani1 menanggapi foto yang beredar di media sosial tersebut.

Baca Juga: Tragis! Viral Remaja 19 Tahun Jadi Imam Salat Jenazah Orangtua dan 4 Adiknya Hingga Pingsan Karena Sedih Tak Terbendung

@junaidikaro, "Budaya Negara mungkin Beda beda min…"

@rioarwalasi, "pasti pak jokowi jealous😭"

@graceagustina6, "CIUM TANGAN DI TIMOR LESTE ADALAH BUKTI KEDAULATAN BANGSA. XANANA GUSMAO YG PEMBERANI MENUNJUKKAN KEPADA RAKYATNYA DIA DGN BRANI MEMAMERJAN KEMERDEKAAN TIMOR LESTE🇹🇱🇹🇱🇹🇱🇹🇱🇹🇱🇹🇱"

Dalam KTT ASEAN ke-43 ini diketahui total ada 11 perwakilan negara-negara ASEAN selain Jokowi yang sudah hadir di lokasi acara.

Baca Juga: Cara Buka Agen BRILink, Siapkan Syarat Dokumen Ini Dulu Sebelum Mendaftar

11 perwakilan yang telah hadir yakni PM Laos Sonexay Siphandone; PM Kamboja Hun Manet; Ketua Delegasi Thailand Sarun Charoensuwan; Presiden Filipina Ferdinan Marcos Jr; PM Singapura Lee Hsien Loong; dan PM Malaysia Anwar Ibrahim.

Selanjutnya, PM Vietnam Pham Minh Chinh; PM Timor Leste Xanana Gusmao, PM Kepulauan Cooks Mark Brown; Presiden Bangladesh Mohammed Shahabuddin; dan Sultan Brunei Darussalam Hassanal Bolkiah jugatelah hadir di lokasi acara. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum05 Oktober 2024, 12:45 WIB

Kesiapan Venue Ajang Peparnas XVII di Solo Dicek Kesiapannya, Besok Dibuka Presiden

Pembukaan resmi Peparnas XVII akan digelar di Stadion Manahan Solo, Minggu, 6 Oktober 2024.


Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengecek kesiapan akhir venue  Perparnas XVII Solo.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 21:01 WIB

Pemkot Semarang Buka Seleksi 2.654 Formasi PPPK

Dalam keputusan tersebut, alokasi formasi sebanyak 2.654 posisi disediakan untuk mengisi jabatan fungsional dan jabatan pelaksana di lingkungan Pemerintah Kota Semarang.
Pemkot Semarang menetapkan PPPK untuk Tahun Anggaran 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 20:57 WIB

“Symphony Lawang Sewu 2024" Hadirkan Kla Project dan Ruth Sahanaya

Symphony Lawang Sewu ini menjadi selebrasi pertunjukan musik baru di kota Semarang bagi kalangan usia menengah keatas dalam bernostalgia.
Jumpa pers Symphony Lawang Sewu 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Pendidikan04 Oktober 2024, 11:54 WIB

Jawab Tantangan Limbah Mikroplastik, Dosen FTP SCU Semarang Raih Penghargaan di Forum Ilmuan Internasional

IUFoST sendiri merupakan organisasi beranggotakan negara-negara yang memiliki asosiasi profesi ahli teknologi pangan.
Dosen FTP SCU Semarang Dyah Wulandari, Ph.D. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis04 Oktober 2024, 11:40 WIB

Ikapesta Kembali Gelar Wedding Expo 2024 di PRPP Semarang, Catat Tanggalnya

Wedding expo terbesar di Kota Semarang ini akan berlangsung selama tiga hari berturut-turut pada Kamis 11 Oktober 2024 hingga Minggu 13 Oktober 2024.


Panitia penyelenggara Ikapesta di depan pintu gerbang PRPP Semarang, sebagai tempat penyelenggaraan acara.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Oktober 2024, 17:25 WIB

Nana Sudjana Ajak Mahasiswa Berpartisipasi Aktif dalam Pilkada 2024

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepada para mahasiswa untuk berpartisipasi aktif dalam perhelatan Pilkada serentak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana  saat menjadi keynote speech pada acara Seminar Kebangsaan di Undip. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:16 WIB

Keren, Kota Semarang Berhasil Raih Penghargaan Sekolah Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional

Kota Semarang kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup dengan meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK).

Kota Semarang meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:12 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.
Semarang Raya03 Oktober 2024, 16:33 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis03 Oktober 2024, 07:01 WIB

Paramount Land Gelar Pameran di Ajang ‘Amazing Gading Serpong’ Property Expo 2024, Hadirkan Beragam Promo Menarik

Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’ pada 2-7 Oktober 2024 di West Atrium Living World Alam Sutera, Tangerang.
Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’. (Sumber:  | Foto: Sakti)