INFOSEMARANG.COM -- Seleksi CPNS 2023 akan segera dibuka.
Pemerintah akan mulai membuka seleksi CPNS 2023 pada pertengahan bulan September 2023 ini.
Tentunya bagi calon pelamar diharapkan tidak hanya menyiapkan berkas yang perlu dilampirkan saja, namun para calon pelamar juga perlu mempelajari beberapa materi untuk bisa lulus tes.
Diketahui ada beberapa tes yang perlu dilakukan, yakni seperti Tes Integensi Umum (TIU), Tes Wawasan Kebangsaan (TWK) dan Tes Karakteristik Pribadi (TKP).
Berikut bocoran materi dari masing-masing tes tersebut yang bisa dihafalkan mulai sekarang yang dilansir dari @kitalulus_belajar.
1. Tes Intelegensi Umum (TIU)
- Kemampuan verbal
- Kemampuan numerik
- Kemampuan figural
Baca Juga: One Piece Live Action Siap Lanjut Season 2, Tayang Kapan?
2. Tes Wawasan Kebangsaan (TWK)
- Nasionalisme
- Integritas
- Bela Negara
- UUD 1945
- Pancasila
3. Tes Karakteristik Pribadi (TKP)
- Pelayanan Publik
- Sosial Budaya
- Teknologi Informasi
- Profesionalisme
Itulah tadi beberapa bocoran materi CPNS 2023 untuk Anda. ***