Mulai Yumi's Cells 2, Reborn Rich dan Twenty Five Twenty One Raih Penghargaan di 2023 Korea Communications Commission Broadcasting Awards

Jeanne Pita W
Senin 11 September 2023, 17:41 WIB
Mulai Yumi's Cells 2, Reborn Rich dan Twenty Five Twenty One Raih Penghargaan di 2023 Korea Communications Commission Broadcasting Awards (Sumber : instagram.com/coppamagz)

Mulai Yumi's Cells 2, Reborn Rich dan Twenty Five Twenty One Raih Penghargaan di 2023 Korea Communications Commission Broadcasting Awards (Sumber : instagram.com/coppamagz)

INFOSEMARANG.COM -- '2023 Korea Communications Commission Broadcasting Awards' telah digelar pada Senin (11/9/2023) di Lotte Hotel Seoul.

Sebagai informasi, acara penganugerahan penghargaan ini diketahu sudah dimulai sejak tahun 2009.

Acara ini diketahui menjadi salah satu acara yang memebrikan penghargaan dan mengakui program-program luar biasa yang diproduksi dan disiarkan, serta individu dan kelompok yang telah berkontribusi dalam mengembangkan budaya penyiaran.

Baca Juga: Api di Gunung Bromo Belum Padam, 274 Hektar Lebih Lahan Terbakar Akibat Flare Prewedding

Dari 266 proyek yang masuk dalam daftar, film dokumenter SBS 'Guardians of Tundra' berhasil meraih Daesang (Grand Prize).

Selain itu, drama garapan JTBC 'Reborn Rich' yang dibintangi Song Joongki, Lee Sungmin dan Shin Hyunbeen pun juga sukses meraih penghargaan Top Excellence.

Setelah sebelumnya berhasil menarik perhatian penonton dari lebih dari 170 wilayah, drama ini pun kemudian dinilai telah berkontribusi secara signifikan terhadap penyebaran gelombang Hallyu.

Sedangkan, drama garapan tvN 'Twenty Five, Twenty One' yang dibintangi Kim Taeri dan Nam Joohyuk juga berhasil menorehkan prestasi dengan memenangkan Excellence Award di divisi Hallyu Expansion.

Baca Juga: Cara dan Daftar Harga Berlangganan Netflix Dari MyTelkomsel, Bisa Dapat Tambahan Kuota MAXstream!

Terakhir, drama dari TVING 'Yumi's Cells 2' yang dibintangi oleh Kim Goeun dan Jinyoung GOT7 juga berhasil meraih penghargaan dan memenangkan Excellence Award di divisi OTT (over-the-top), Web dan App Content.

Selamat kepada para pemenang! ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)