Apple Klaim iPhone 15 Ponsel Gaming Terbaik, Pamer Kinerja Jalankan Game PC Berkat Chipset Bionic A17 Pro

Galuh Prakasa
Kamis 14 September 2023, 12:29 WIB
iPhone 15 diklaim sebagai ponsel gaming terbaik saat ini berkat kinerja chipset Bionic A17 Pro. (Sumber : apple.com)

iPhone 15 diklaim sebagai ponsel gaming terbaik saat ini berkat kinerja chipset Bionic A17 Pro. (Sumber : apple.com)

INFOSEMARANG.COM -- Apple telah merilis lini iPhone 15 dengan inovasi terbaru, perusahaan mengklaimnya sebagai ponsel gaming terbaik saat ini.

Hal ini berkat kinerja chipset Bionic A17 Pro yang menjadikan iPhone 15 bukan hanya sekadar smartphone biasa.

Disamping itu, Apple selalu menghadirkan desain yang istimewa, dan iPhone 15 tidak terkecuali.

Kali ini, mereka telah beralih dari besi stainless menjadi menggunakan titanium yang lebih kuat untuk rangkanya.

Hal ini membuat ponsel ini tahan lama dan tangguh, cocok untuk para gamer yang sering bermain dengan intensitas tinggi.

Selain itu, perangkat ini juga telah mengadopsi port USB tipe-C, menggantikan port lightning, yang mempermudah pengguna dalam mengisi daya dan mentransfer data.

Baca Juga: Resmi! KA Semi Cepat Jakarta-Semarang Jadi Proyek Prioritas Sebelum Jokowi Lengser

Fokus Apple pada Gaming

Sejak peluncuran Apple Arcade pada tahun 2019, Apple telah menunjukkan minatnya terhadap industri gaming.

Namun, tahun ini, dengan Tim Cook di kursi pimpinan, Apple tampaknya benar-benar serius dalam menghadirkan pengalaman gaming yang luar biasa.

Pada acara Apple terbaru, mereka dengan bangga menyebut iPhone 15 sebagai platform gaming mobile terbaik di dunia.

Mereka bahkan menampilkan demo game moba yang sekarang telah menjadi bagian dari kategori e-sport global.

Baca Juga: Iko Uwais Fobia Kerupuk, Ngaku Gatal hingga Risih saat Dengar Suara Remahannya

Performa Luar Biasa

Yang paling mengesankan dari iPhone 15 adalah kemampuannya untuk menjalankan game PC dan konsol populer seperti Division, Resident Evil 4, Resident Evil Village, dan Assasin’s Creed.

Hal ini merupakan kabar fantastis bagi para pecinta game yang sekarang dapat menikmati pengalaman gaming yang serupa dengan konsol favorit mereka di ponsel pintar.

Kemampuan ini berkat chipset A17 Pro yang dilengkapi dengan teknologi ray tracing yang meningkatkan kinerjanya hingga empat kali lipat dari pendahulunya.

Chipset ini hanya tersedia pada seri Pro, yaitu iPhone 15 Pro dan Pro Max, menjadikannya chip 3 nm pertama di industri ponsel.

CPU-nya mengalami peningkatan kecepatan sebesar 10 persen dibandingkan generasi sebelumnya, sementara GPU-nya memiliki performa yang 20 persen lebih baik.

Dengan enam inti, dapur pacu ini memberikan kinerja aplikasi yang superior dan efisiensi daya yang optimal.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Umum05 Oktober 2024, 12:45 WIB

Kesiapan Venue Ajang Peparnas XVII di Solo Dicek Kesiapannya, Besok Dibuka Presiden

Pembukaan resmi Peparnas XVII akan digelar di Stadion Manahan Solo, Minggu, 6 Oktober 2024.


Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengecek kesiapan akhir venue  Perparnas XVII Solo.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 21:01 WIB

Pemkot Semarang Buka Seleksi 2.654 Formasi PPPK

Dalam keputusan tersebut, alokasi formasi sebanyak 2.654 posisi disediakan untuk mengisi jabatan fungsional dan jabatan pelaksana di lingkungan Pemerintah Kota Semarang.
Pemkot Semarang menetapkan PPPK untuk Tahun Anggaran 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya04 Oktober 2024, 20:57 WIB

“Symphony Lawang Sewu 2024" Hadirkan Kla Project dan Ruth Sahanaya

Symphony Lawang Sewu ini menjadi selebrasi pertunjukan musik baru di kota Semarang bagi kalangan usia menengah keatas dalam bernostalgia.
Jumpa pers Symphony Lawang Sewu 2024. (Sumber:  | Foto: Dok)
Pendidikan04 Oktober 2024, 11:54 WIB

Jawab Tantangan Limbah Mikroplastik, Dosen FTP SCU Semarang Raih Penghargaan di Forum Ilmuan Internasional

IUFoST sendiri merupakan organisasi beranggotakan negara-negara yang memiliki asosiasi profesi ahli teknologi pangan.
Dosen FTP SCU Semarang Dyah Wulandari, Ph.D. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis04 Oktober 2024, 11:40 WIB

Ikapesta Kembali Gelar Wedding Expo 2024 di PRPP Semarang, Catat Tanggalnya

Wedding expo terbesar di Kota Semarang ini akan berlangsung selama tiga hari berturut-turut pada Kamis 11 Oktober 2024 hingga Minggu 13 Oktober 2024.


Panitia penyelenggara Ikapesta di depan pintu gerbang PRPP Semarang, sebagai tempat penyelenggaraan acara.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum03 Oktober 2024, 17:25 WIB

Nana Sudjana Ajak Mahasiswa Berpartisipasi Aktif dalam Pilkada 2024

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meminta kepada para mahasiswa untuk berpartisipasi aktif dalam perhelatan Pilkada serentak 2024.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana  saat menjadi keynote speech pada acara Seminar Kebangsaan di Undip. (Sumber:  | Foto: dok Humas Jateng.)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:16 WIB

Keren, Kota Semarang Berhasil Raih Penghargaan Sekolah Adiwiyata Mandiri dan Adiwiyata Nasional

Kota Semarang kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga kelestarian lingkungan hidup dengan meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan Republik Indonesia (KLHK).

Kota Semarang meraih Penghargaan Sekolah Adiwiyata. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 Oktober 2024, 17:12 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.
Semarang Raya03 Oktober 2024, 16:33 WIB

Banyak Keluhan Warga Terkait "Cumi-cumi Darat", Yoyok Sukawi Buktikan Sendiri Saat Naik BRT

Banyak warga yang menyebutnya cumi-cumi darat, karena BRT Trans Semarang saat ini banyak yang kondisinya tak terawat dan mengeluarkan asap hitam saat melaju di jalanan.
Yoyok Sukawi menjajal pelayanan Bus Rapid Trans (BRT), Kamis 3 Oktober 2024.  (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis03 Oktober 2024, 07:01 WIB

Paramount Land Gelar Pameran di Ajang ‘Amazing Gading Serpong’ Property Expo 2024, Hadirkan Beragam Promo Menarik

Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’ pada 2-7 Oktober 2024 di West Atrium Living World Alam Sutera, Tangerang.
Paramount Land menggelar pameran properti bertajuk ‘Amazing Gading Serpong Property Expo 2024’. (Sumber:  | Foto: Sakti)