INFOSEMARANG.COM - Sosok Eva Dwiana kekinian tengah ramai disorot publik sebab dikenal pula dengan sebutan walikota wanita terkaya di Bandar Lampung.
Sejak tahun 2021 lalu, Eva Dwiana memang diketahui sudah menjabat sebagai walikota Bandar Lampung.
Sebelum menjabat sebagai walikota, Eva Dwiana diketahui menjadi bagian dari majelis taklim dan kerap melakukan kegiatan sosial bersama masyarakat.
Baca Juga: Terlalu Semangat! Stik Drum Menteri PUPR Basuki Patah saat Iringi Band GIGI
Disebut walikota terkaya di Bandar Lampung, menurut data LHKPN KPK harta kekayaan Eva Dwiana mencapai Rp 11.385.815.912.
Eva Dwiana sendiri memiliki hutang sebesar Rp5 miliar. Menurut informasi, LHKPN KPK harta senilai Rp12,59 milik sang wali kota terdiri dari aset tanah dan bangunan sebesar Rp12,59 miliar.
Sedangkan Eva juga memiliki 21 unit mobil di mana harta kekayaanya mencapai Rp3,03 miliar.
Lalu apa saja koleksi mobil mewah walikota Bandar Lampung yang menjadi sorotan ini? Simak daftarnya berikut ini.
Baca Juga: Dibuka! Pendaftaran CPNS PPPK Kementerian Agama, Total 4.125 Formasi Lowongan Kerja
1. Suzuki APV Tahun 2012 seharga Rp75 juta
2. Toyota Hilux Double Cab Tahun 2011 seharga Rp75 juta
3. Toyota Minibus Tahun 2005 seharga Rp75 juta
4. Toyota Minibus Tahun 2005 senilai Rp75 juta.
5. Toyota Mini Bus Tahun 2013 seharga Rp 100 juta
6. Toyota Dyna Short Tahun 2001 seharga Rp100 juta
Baca Juga: 5 Hotel Tertua Di Jawa Tengah, Salah Satunya Pernah Dipakai Bung Karno Sekeluarga Di Solo
7. Mitsubishi L300 Pick Up Box Tahun 2012 seharga Rp90 juta
8. Nissan Patrol Tahun 2003 seharga Rp75 juta
9. Toyota Camry Sedan Tahun 2005 Rp 110 juta
10. Toyota Innova J Tahun 2013 senilai Rp100 juta
11. Toyota Tahun 2004 seharga Rp 110 juta.
Baca Juga: CATAT! Ini Jadwal Seleksi PPPK Kemenag RI 2023 yang Baru Dibuka, Lengkap Syarat, dan Formasi
12. Mercy E 280 Tahun 2008 seharga Rp125 juta
13. Toyota Dina Long Tahun 2004 dengan harga Rp125 juta
14. Toyota Hilux Ambulance Tahun 2013 seharga Rp125 juta
15. Toyota Hiace Tahun 2012 dengan harga Rp125 juta
Baca Juga: Viral Video Mobil Dibawa Kabur Orang Lewat saat Sedang Dipanaskan di Garasi Rumah
16. Toyota Nav 1 Tahun 2013 senilai Rp125 juta
17. Hyundai H-12.4at Tahun 2011 seharga Rp135 juta
18. Toyota Land Cruiser Tahun 2009 seharga Rp 250 juta
19. Toyota Camry Sedan seharga Rp235 juta
20. Toyota Alphard Minibus 2007 senilai Rp 280 juta.
21. Toyota Alphard Minibus Tahun 2012 seharga Rp520 juta.
Itu dia tadi sederet koleksi mobil wali kota Bandar Lampung Eva Dwiana yang totalnya mencapai 21 unit.