Terkuak! Warganet Sebut Farida Nurhan Bikin Warung Makan di Banyumas Ini Gulung Tikar: Katanya Bela UMKM

Arendya Nariswari
Selasa 26 September 2023, 22:33 WIB
Farida Nurhan dipolisikan oleh Codeblu yang tak terima data pribadinya disebarkan. (Sumber : Instagram @farida.nurhan)

Farida Nurhan dipolisikan oleh Codeblu yang tak terima data pribadinya disebarkan. (Sumber : Instagram @farida.nurhan)

INFOSEMARANG.COM - Food vlogger Farida Nurhan usai mencoba membela Bang Madun dengan mengumbar identitas Codeblu dan diduga melakukan doxing, kekinian kian panen cibiran dari warganet.

Wanita yang akrab disapa Omay tersebut niat awalnya mencoba membela Bang Madun usai usaha warung makannya mendapat kritik pedas dari Codeblu.

Namun, ternyata aksinya melakukan body shaming dan membongkar identitas Codeblu justru dikritik habis-habisan oleh warganet.

Baca Juga: Kalau Malam Kerja, Siswa Bacok Guru di Demak Ternyata Tulang Punggung Keluarga

Melalui acara Pagi Pagi Ambyar Trans TV, sambil menahan tangis bahkan Farida Nurhan meminta untuk warganet tidak balik membully anak dan cucunya.

Enggan meminta maaf kepada Codeblu atas aksi pencemaran nama baik yang dilakukan, Farida Nurhan justru minta maaf kepada cucu dan anaknya.

"Saya mau minta maaf, buat anak dan cucu saya, karena apa yang saya lakukan untuk mencoba memasang badan buat Bang Madun dan UMKM Indonesia, jadinya anak saya ikut terseret, cucu saya juga terseret, dibully sama seluruh Indonesia," ungkapnya.

Bukannya mendapat simpati dari warganet, publik justru mengungkit masa lalu Farida Nurhan yang disebut-sebut review jujurnya pernah membuat Warung David Banyumas tutup.

Baca Juga: Xiaomi 13T Pro Debut Global dengan Dimensity 9200+ dan Pengisian Cepat 120W, Dibanderol Rp 13 Jutaan

Warganet bahkan tak segan menyebut Farida Nurhan terkena karma sebab warung milik wanita bernama Dartini itu tutup selamanya usai direview Omay.

Farida Nurhan ketika melakukan review, mengaku jika ia dipalak oleh warung makan tersebut.

Namun dalam klarifikasi dari pemilik usaha tersebut, ia menyebutkan Farida Nurhan sebenarnya berniat memberikan warga sekitar dan karyawan sehingga pemesanan yang dilakukan sangat banyak.

Baca Juga: Sebelum Jatuh dari Lantai 4 Sekolah, Siswa SD di Pesanggrahan Sempat Menangis Gegara Hal Ini

Sehingga wajar, jika tagihan yang ditujukan kepada Farida Nurhan jumlahnya tergolong banyak sebabia memesan makanan tidak sedikit.

Usai viral disebut memalak oleh Farida, pemilik warung makan tersebut banyak menerima teror.

Tidak sedikit warganet lantas memberikan berbagai tanggapan mereka melalui kolom komentar.

"Lah gimana pasang badan? Terus Warung David apa kabar?" tanya salah seorang warganet.

Baca Juga: Gerindra dan PDIP Nantikan Dukungan PSI Usai Kaesang Dilantik Sebagai Ketua Umum

"Tapi pembawa acara nggak ada yang bahas Warung David ya," imbuh warganet lain.

"Pentingnya untuk tidak sombong saat sedang di atas, hidupmu sekarang sejatinya hanya ujian," timpal warganet lainnya usai melihat video Farida Nurhan itu.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkini
Semarang Raya16 Desember 2024, 12:35 WIB

PELNI Mobile Disosialisasikan ke Penumpang Kapal di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang

PELNI Mobile, sebuah aplikasi untuk pembelian tiket kapal dan berbagai aktivitas yang di bawah naungan perusahaan diperkenalkan ke masyaíakat Semarang.
PELNI mobile diperkenalkan kepada penumpang kapal di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Minggu 15 Desember 2024. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan16 Desember 2024, 12:30 WIB

Cerita Pengabdian Merawat Bumi dan Kemanusiaan dari Wisudawan SCU, Mendukung Pertanian dan Merangkul ODGJ

Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar wisuda Periode IV 2024 di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 SCU.
Soegijapranata Catholic University (SCU) menggelar wisuda Periode IV 2024 di Auditorium Agnes Widanti, Kampus 1 SCU. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 Desember 2024, 14:30 WIB

Cuaca Ekstrem Berpotensi Melanda Jateng, Pemprov Jateng Upayakan Modifikasi Cuaca

Badan Meteorologi dan Klimatologi Geofisika (BMKG) memperkirakan akan terjadi cuaca ektrem di sejumlah daerah di Jawa Tengah pada 16-23 Desember mendatang.
Kepala BMKG, Dwikorita Karnawati saat berkoordinasi dengan Pj Gubarnur Jateng, Nana Sudjana pada Jumat, 13 Desember 2024.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan13 Desember 2024, 14:13 WIB

SCU Borong 4 Penghargaan dalam Anugerah LLDIKTI Wilayah VI 2024, Hidupi Tradisi Unggul

Pencapaian ini menjadi bukti komitmen SCU dalam menghidupi tradisi unggul dan terus beradaptasi dengan perubahan untuk memberikan yang terbaik bagi seluruh sivitas akademika dan masyarakat luas.
Rektor SCU Dr. Ferdinand Hindiarto saat menerima penghargaan dalam Anugerah LLDIKTI Wilayah VI.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis13 Desember 2024, 13:43 WIB

Dekoruma Grand Opening Gerai di Semarang, Jadi Jujugan Tempat Cari Furniture dan Custom Interior

Dekoruma, Destinasi Furnitur dan Custom Interior No 1 Indonesia, melakukan grand opening gerai yang berlokasi di Jl A Yani, di Semarang.
Grand Opening Dekoruma, Destinasi Furnitur dan Custom Interior No 1 Indonesia di Jl A Yani Semarang, Jumat 13 Desember 2024. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis07 Desember 2024, 20:04 WIB

PADI Reborn dan DJ Winky Wiryawan Meriahkan HUT ke 18 Paramount Enterprise

Dalam 18 tahun Paramount Enterprise telah tumbuh menjadi perusahaan yang adaptif dan inovatif dalam memenuhi kebutuhan konsumen.
Puncak acara Paramount ‘Fun Color Run’ 2024 menyambut HUT ke 18 Paramount Enterprise.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya26 November 2024, 16:26 WIB

Tips Aman Berkendara Buat Generasi Z

Penting generasi Z yang mendominasi proporsi itu untuk makin menjaga perilaku berkendara agar terhindar maupun terlibat kecelakaan.
Generasi Z wajib menjaga perilaku berkendara yang aman. (Sumber:  | Foto: dok.)
Umum26 November 2024, 16:24 WIB

PJ Gubernur Jateng Optimistis Pilkada 2024 di Jateng Berjalan Kondusif

Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mengaku optimistis penyelenggaraan pilkada serentak 2024 di wilayahnya bakal berjalan kondusif.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana. (Sumber:  | Foto: dok.)
Semarang Raya25 November 2024, 17:09 WIB

Polda Jateng Gelar Apel Pergeseran Pasukan BKO Pengamanan TPS Pilkada 2024 ke 10 Polres

Polda Jateng melaksanakan Apel Pergeseran Pasukan (Serpas) BKO Pengamanan TPS di Lapangan Mapolda Jateng, Senin, 25 November 2024.
Polda Jateng melaksanakan Apel Pergeseran Pasukan (Serpas) BKO Pengamanan TPS di Lapangan Mapolda Jateng.
 (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya24 November 2024, 17:52 WIB

Wali Kota Semarang Ajak Seluruh Camat dan ASN Tegaskan Komitmen Jaga Netralitas di Pilkada 2024

Mbak Ita menegaskan pentingnya menjaga netralitas ASN, khususnya di masa-masa krusial menjelang dan selama Pilkada.
Apel akbar pengawas pemilihan se-Kota Semarang, Minggu 24 November 2024.

 (Sumber:  | Foto: Sakti)