Dikabarkan Meninggal 5 Tahun Lalu, Lil Tay Comeback dengan Lagu Baru dan Beri Klarifikasi

Jeanne Pita W
Minggu 01 Oktober 2023, 18:26 WIB
Lil Tay Comeback dengan Lagu Baru dan Beri Klarifikasi usai dikabarkan meninggal dunia (Sumber : instagram.com/liltay)

Lil Tay Comeback dengan Lagu Baru dan Beri Klarifikasi usai dikabarkan meninggal dunia (Sumber : instagram.com/liltay)

INFOSEMARANG.COM -- Lil Tay, seorang rapper asal Georgia sempat menghebohkan publik atas munculnya kabar bahwa ia telah meninggal dunia.

Informasi meninggalnya Lil Tay dikabarkan oleh pihak keluarganya.

Lil Tay dikabarkan meninggal dunia pada usia 14 tahun, di mana kakaknya yang bernama Jason juga disebut meninggal dunia.

Baca Juga: Usai Naikkan Tarif, Disney+ Hotstar Juga Akan Melarang Pengguna Melakukan Hal Ini

Dengan berat hati, kami menyampaikan berita duka atas meninggalnya Claire tercinta secara tiba-tiba dan tragis,” tulis pihak keluarga melalui Instagram.

Tampak unggahan terakhir Lil Tay di akun instagram @liltay yakni pada tahun 2018.

Namun tepat pada hari ini (1/10/2023), pada akun @liltay itu, tampak diunggah sebuah MV baru dari sang rapper.

Lil Tay membuat comeback dengan kembali ke media sosial setelah lima tahun absen.

Baca Juga: Kursi Kereta Ekonomi KAI Ganti Lebih Manusiawi, Harganya Kini Ikut Naik

Ia juga menunggah Instagram Live dan memberikan klarifikasi serta penjelasan terkait ketidakhadirannya selama bertahun-tahun itu.

Kabarnya, pada bulan Agustus, setelah postingan Instagram keluarganya mengumumkan kematiannya, rapper berusia 16 tahun, bernama asli Claire Hope, awalnya memulai streaming langsung dengan penampilan, memainkan berbagai instrumen, dan mengcover lagu-lagu terkenal.

Lil Tay juga mengklaim bahwa kabar kematiannya adalah sebuah settingan yang dilakukan ayahnya untuk menarik perhatian global.

Dalam Instagram Live yang diunggahnya baru-baru ini, ia juga menjelaskan bahwa ayahnya tersebut telah mengontrol kehidupan hingga karirnya semenjak dirinya menjadi terkenal.

Baca Juga: Beda Swafoto dan Pasfoto untuk Daftar CPNS PPPK 2023, Pelamar Wajib Tahu

Padahal sebelumnya, ayahnya sudah meninggalkannya.

Namun kemudian ayahnya kembali hanya untuk mengambil alih dan mengontrol kehidupan, karir bahkan uangnya.

Hal itulah yang akhirnya membuat Lil Tay memutuskan untuk menghilang.

Sementara itu, dalam video musik terbarunya, Tay terlihat mengenakan pakaian terbuka, menari bersama ibunya, Angela Tian, ​​​​dan saudara laki-lakinya, Jason Tian, ​​​​di tengah mobil mewah dan tempat tinggal mewah, mengekspresikan kecintaannya pada kekayaan dan banyak lagi. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)