Bikin Bangga! Rifda Irfanaluthfi Jadi Atlet Senam Artistik Indonesia Pertama yang Lolos ke Olimpiade Paris 2024

Jeanne Pita W
Rabu 04 Oktober 2023, 17:53 WIB
Rifda Irfanaluthfi Jadi Atlet Senam Artistik Indonesia Pertama yang Lolos ke Olimpiade Paris 2024 (Sumber : instagram.com/rifda_irfanaluthfi)

Rifda Irfanaluthfi Jadi Atlet Senam Artistik Indonesia Pertama yang Lolos ke Olimpiade Paris 2024 (Sumber : instagram.com/rifda_irfanaluthfi)

INFOSEMARANG.COM -- Pesenam Indonesia, Rifda Irfanaluthfi berhasil lolos dan mengamankan tempatnya di Olimpiade Paris 2024.

Lolosya Rifda untuk melaju ke Olimpiade Paris 2024 ini pun merupakan impian seumur hidup dari atlet ini.

Adapun Olimpiade Paris 2024 ini akan digelar pada 26 Juli - 11 Agustus 2024 mendatang.

Baca Juga: Jorge Martin Ancam Murid Valentino Rossi Setelah Menang di MotoGP Jepang

Ia pun sukses mengukir sejarah sebagai pesenam pertama Tanah Air yang akan tampil di Olimpiade tersebut.

Diketahui lebih lanjut, Rifda berhasil melaju ke Olimpiade Paris 2024 melalui jalur realokasi negara tuan rumah.

Menurut regulasi yang ada, pesenam yang lolos ke Olimpiade merupakan mereka yang menghuni peringkat 14 besar dalam perhitungan keseluruhan.

Awalnya, Rifda menduduki peringkat ke-52 pada ajang World Artistic Gymnastics Championships 2023.

Baca Juga: Tolak Pandawara Group, Pemkab Sukabumi Curi Start Bersihkan Pantai Cibutun, Warganet: Harus Viral...

Namun, setelah pesenam dari 12 negara lainnya tidak dihitung dan masing-masing negara hanya dapat mengirimkan satu perwakilan di ajang ini, Rifda kemudian berhasil menduduki posisi ke-15.

Karena Perancis sebagai tuan rumah sudah mendapat jatah tiket di Olimpiade tersebut, Rifda pun kemudian mendapatkan alokasi tiket milik Perancis.

Di sisi lain, kini Rifda pun berhasil mengukir sejarah baru dan menambah daftar atlet Indonesia yang akan melaju ke Olimpiade Paris 2024 ini.

Sebelumnya diketahui sudah ada tiga atlet Indonesia yang memegang tiket Olimpiade Paris 2024 ini.

Baca Juga: 6 Rider yang Akan Lakoni MotoGP Mandalika 2023 Sudah Berada di Indonesia, Siapa Saja?

Yaitu Arif Dwi Pangestu (panahan), Desak Made Rita Kusuma (panjat tebing), dan lifter senior Eko Yuli Irawan. ***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis23 April 2025, 08:31 WIB

Grand Opening Elia Bake House Semarang: Sajikan Bolu Kukus Premium Istimewa

Bolu kukus hadir dalam versi lebih premium melalui kreasi terbaru dari Elia Bake House milik Emmanuel Ivan Purwanto.
Bolu Kukus Premium Istimewa.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)