Waduh! Ronald Tannur Terciduk Tawarkan Uang Damai Berkedok Santunan ke Keluarga Dini Sera Afrianti

Arendya Nariswari
Kamis 12 Oktober 2023, 07:00 WIB
Keinginan terakhir Dini Sera Afrianti diungkap teman dekat saat ulang tahun (Sumber : instagram @audypratiwi16)

Keinginan terakhir Dini Sera Afrianti diungkap teman dekat saat ulang tahun (Sumber : instagram @audypratiwi16)

INFOSEMARANG.COM - Ronald Tannur anak dari anggota DPR RI Edward Tannur telah resmi berstatus tersangka, usai melakukan penganiayaan terhadap Dini Sera Afrianti hingga tewas.

Kekinian, keluarga Dini Sera Afrianti memilih proses jalur hukum atas penganiayaan yang dilakukan hingga hilangnya nyawa dari wanita berusia 29 tahun itu.

Siapa sangka, baru-baru ini keluarga almarhumah didatangi oleh seseorang yang mengaku teman dari Ronald Tannur.

Baca Juga: Kepribadian Orang yang Suka Alam, Apakah Selalu Berjiwa Petualang dan Ekstrovert?

Diduga, pihak Ronald Tannur tersebut bermaksud untuk menawarkan upaya damai dengan memberikan santunan kepada keluarga Dini Sera Afrianti.

Tentu saja, upaya damai tersebut langsung ditolak oleh keluarga Dini Sera Afrianti dengan didampingi sang kuasa hukum.

"Dalam video ini saya sampaikan bahwa keluarga menolak segala bentuk pemberian apa pun yang sifatnya mengintervensi proses hukum yang berjalan," tulis pengacara keluarga Dini Sera Afrianti, yakni Dimas Yemahura Alfruq.

Pada video yang diunggah oleh sang kuasa hukum dari keluarga korban kemudian dibagikan ulang oleh akun Instagram @lambe_turah, terlihat tiba-tiba ada seseorang meminta nomor rekening milik keluarga korban DSA.

Baca Juga: Tanding Hari Ini, Marselino dan Struick Dipastikan Absen Bela Timnas Indonesia vs Brunei Darussalam

Orang tersebut diduga merupakan pihak dari Ronald Tannur yang meminta nomor rekening keluarga DSA tanpa kuasa hukum mengetahuinya.

"Itu mencederai proses hukum yang sedang berjalan," tutur Dimas.

Orang yang datang ke rumah keluarga korban DSA itu mengaku sebagai perantara dari PKS dan diketahui bernama Fauzi.

"Katanya dari Partai PKS ini satu komisi sama ayahnya Ronald nyuruh ke dia datengin rumah kita biar dikasih santunan tanpa sepengetahuan kuasa hukum," tutur salah seorang anggota keluarga Dini.

Baca Juga: Anak Introvert Lebih Rentan terhadap Depresi, Orang Tua Wajib Antisipasi Dengan Cara Ini

Pihak keluarga tak lantas mengiyakan, mereka menolak uang santunan tersebut dan bertahan dengan tuntutan hukuman seberat-beratnya terhadap Ronald Tannur yangtelah menghilangkan nyawa Dini Sera Afrianti.

Tentu saja, keputusan keluarga Dini Sera Afrianti ini langsung mendapatkan dukungan dari warganet.

Mereka setuju jika Ronald Tannur dihukum setimpal atas kelakukan kejinya terhadap Dini Sera Afrianti hingga tewas.

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis05 November 2024, 12:28 WIB

Tiket KA Libur Natal 2024 dan Tahun Baru 2025 Sudah Bisa Dipesan Mulai Sekarang

PT Kereta Api Indonesia (Persero) resmi membuka penjualan tiket kereta api untuk periode libur Natal dan Tahun Baru 2024/2025 mulai Selasa, 5 November 2024.
Penumpang kereta api di stasiun tawang Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 17:05 WIB

Gedung Perpusda Jateng Diperluas, Genjot Minat Baca Masyarakat

Proyek perluasan gedung dan pembangunan Jembatan Penyeberangan Orang (JPO) Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah di Jalan Sriwijaya, Kota Semarang, telah selesai.

Pj Gubernur Jateng, Nana Sudjana meninjau gedung Perpustakaan Daerah (Perpusda) Jawa Tengah.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Umum04 November 2024, 16:52 WIB

Revitalisasi Rumah Kemasan Jateng, Nana Sudjana: Upaya Tingkatkan Layanan UMKM

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana meresmikan revitalisasi Gedung Balai Industri Kreatif Digital dan Kemasan (BIKDK) atau Rumah Kemasan Provinsi Jawa Tengah.
Rumah Kemasan tersebut meningkatkan produktivitas dan kualitas umkm. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya04 November 2024, 16:49 WIB

Surat Suara Pilwakot Semarang dan Pilgub Jateng Mulai Disortir KPU

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pemilihan Gubernur (Pilgub) dan Pemilihan Wali Kota (Pilwalkot)

KPU Kota Semarang memulai proses sortir dan lipat surat suara untuk Pilgub dan Pilwalkot.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan04 November 2024, 11:55 WIB

Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024

Tim Antawirya Universitas Diponegoro kembali mencetak prestasi membanggakan pada kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) tahun 2024.
Tim Antawirya UNDIP Raih Juara Ajang Kompetisi Kontes Mobil Hemat Energi 2024. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya03 November 2024, 16:06 WIB

Tanaman Tanduk Rusa Percantik Median Taman Jalan Pahlawan Semarang

Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa sehingga makin indah.
Pemkot Semarang mempercantik taman dan Jalan Pahlawan dengan adanya tanaman Tanduk Rusa. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:25 WIB

Mbak Ita Tekankan Kolaborasi Antar Wilayah Guna Mendukung Program Prioritas Nasional

Kota Semarang menjadi tuan rumah Rapat Koordinasi Perencanaan Dukungan terhadap Prioritas Nasional dari Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka untuk tahun 2025.
Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu pada High Level Meeting Kepala Bappeda Kabupaten/Kota Se-Jawa Tengah. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya01 November 2024, 20:08 WIB

Pemprov Jateng Mulai Uji Coba Makan Bergizi Gratis di 3 Daerah

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah akan mulai melakukan uji coba makan bergizi gartis bagi anak usia sekolah di tiga daerah.
Rapat persiapan program 100 hari kerja Presiden. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 12:02 WIB

Ahmad Muhaimin Terpilih Jadi Ketum Pengkot PBSI Semarang

Ahmad Muhaimin terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang dalam Musyawarah Kota (Muskot) PBSI Semarang di Hotel Allstay Jl Veteran Semarang.
Ahmad Muhaimin (paling kiri) terpilih sebagai ketua umum Pengkot PBSI Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Olahraga01 November 2024, 11:52 WIB

Gelora FC Semarang Gelar Laga Sepak Bola di Stadion POJ Maria, Diikuti Komunitas Sepak Bola Semarang

Tim Sepak Bola Gelora FC mengadakan laga internal dengan mengundang tim tamu dari Komunitas Sepak Bola Kota Semarang (KKS), di Stadion POJ Marina Semarang.
Gelora FC mengadakan laga internal  dengan mengundang tim tamu dari Komunitas Sepak Bola Kota Semarang (KKS). (Sumber:  | Foto: Sakti)