Usai Jadi Bakal Capres PDIP,Ganjar Pranowo Open House di Tawangmangu

Elsa Krismawati
Senin 24 April 2023, 16:50 WIB
Ganjar Pranowo di kediaman masa kecilnya di Tawangmangu (Sumber : Twitter/Ganjar Pranowo)

Ganjar Pranowo di kediaman masa kecilnya di Tawangmangu (Sumber : Twitter/Ganjar Pranowo)

INFOSEMARANG.COM -- Usai namanya ditetapkan jadi bakal capres PDIP, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo open house di Tawangmangu.

Sambangi rumah masa kecilnya di Kabupaten Karanganyar, Tawangmangu, Ganjar Pranowo mengadakan acara silaturahmi dengan warga setempat.

Melalui akun Twitter @ganjarpranowo pada 24 Agustus 2023, Ganjar membagikan momen ketika dirinya sedang bersalaman bersama sejumlah masyarakat yang datang pada kesempatan tersebut.

Baca Juga: Kahiyang Ayu Tunjukkan Wajah Anak Ketiga, Panembahan Al Saud Nasution yang Jarang Dipublikasikan

"Minal 'aidin wal faizin. Semoga kita memperoleh jiwa yang fitri di hari raya ini." tulis akun Ganjar

Tak lupa, ia menuliskan ucapan terima kasih pada masyarakat yang hadir dalam open house tersebut.

"Terimakasih saudara-saudaraku semua dari Aceh sampai Papua yang sudah berkenan mampir ke rumah di Tawangmangu. Meski udaranya sangat dingin, kehadiran dan senyum panjenengan semua sangat menghangatkan." Lanjut Ganjar

Baca Juga: Mudik ke Semarang Saat Lebaran, Sri Mulyani Nostalgia Masa Sekolah

Ia juga mengucapkan terima kasihnya kepada tetangga yang diketahui membantu terselenggaranya acara.

"Terimakasih juga seluruh tetangga yang sudah membantu kelancaran segalanya. Nyuwun pangapunten menawi wonten perkawis ingkang dereng saget maremke manah panjenengan" Imbuhnya.

Dalam foto yang dibagikan Ganjar. Lulusan Fakultas Hukum Universitas Gajah Mada itu menyapa masyarakat yang hadir bersama sang Istri.

Baca Juga: Bacaan Arab & Latin Surat Al Waqiah 34-66, Rutin Baca agar Rezeki Tak Surut

Ganjar terlihat rapi dan sederhana dalam balutan kemeja koko putih polos, dan celana berwarna biru tua.

Sementara sang Istri, mengenakan baju batik yang dikombinasi brukat dengan padu padan warna coklat dan biru tua serasi dengan sang suami.

Mulai dari Biksu, masyarakat setempat, simpatisan setia PDIP hingga anak kecil antusias menyapa Ganjar.

Baca Juga: Viral Sipir Penjara di Lampung Umroh Pakai Kelas Bisnis Dan Miliki Motor Mewah,Berapa Gaji ASN Sipir?

Dalam poster acara open house yang dibagikan oleh salah satu warganet Cah Agon, diketahui Ganjar dan keluarga menyajikan Dawet Ayu sebagai suguhan.

Acara open house Ganjar di Tawangmangu sendiri berlangsung dari Pukul 12.00 - 21.00 WIB.

Baca Juga: Demam Warna Sage, Potret Lebaran Maudy Ayunda dan Jesse Choi Tuai Perhatian

Sebelumnya, nama Ganjar kembali menjadi sorotan lantaran dirinya diberi tugas sebagai bakal Capres PDIP, sehari sebelum hari raya Idul Fitri,tepatnya di Istana Batu Tulis, Bogor Jawa Barat.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Bisnis20 November 2024, 17:03 WIB

Ekonom Bank Mandiri Optimistis Ekonomi Indonesia Tetap Solid di Tengah Dinamika Global

Ekonomi nasional diproyeksikan akan tetap menunjukkan kinerja positif, didukung oleh stabilitas makroekonomi yang terjaga.
Event Mandiri Macro and Market Brief Road to Mandiri Investment Forum 2025 di Jakarta, Rabu 20 November 2024.
 (Sumber:  | Foto: dok Bank Mandiri.)
Semarang Raya19 November 2024, 15:45 WIB

Semarang Raih Dua Penghargaan Daerah Tertib Ukur dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag

Selama dua tahun berturut-turut, Kota Semarang meraih penghargaan sebagai daerah tertib ukur.
Pemkot Semarang meraih dua kategori penghargaan sebagai Daerah Tertib Ukur (DTU) dan Pasar Tertib Ukur dari Kemendag.
 (Sumber:  | Foto: Dok)
Umum19 November 2024, 13:19 WIB

PJ Gubernur Jateng Nana Sudjana Langsung Bergerak Selesaikan Pemblokiran Rekening UD Pramono

Pemilik UD Pramono, Pramono menyampaikan terima kasih karena telah dibantu menyelesaikan satu persatu permasalahan yang dihadapi.
Pj Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana mendampingi Menko Bidang Pangan, Zulkifli Hasanbersilaturahmi dengan pemilik UD Pramono. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya19 November 2024, 11:57 WIB

Bantu Petani, Mbak Ita Luncurkan "Petruk Semar" untuk Pasarkan Hasil Panen

Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya), truk operasional untuk memasarkan hasil pertanian di Kota Semarang.
Mbak Ita meluncurkan Petruk Semar (Petani Truck Semarang Punya). (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:49 WIB

Warga Tambaklorok Kini Miliki Jamban Pribadi, Tak Lagi Buang Hajat di Sungai

Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi.
Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:45 WIB

Pemkot Semarang Terbitkan Perwal Beasiswa Anak Petani dan Nelayan

Pemkot Semarang akan melakukan sosialisasi Perwal dan melakukan kurasi terhadap anak-anak petani dan nelayan yang bisa mendapatkan beasiswa tersebut.
Aktivitas pertanian di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya15 November 2024, 16:55 WIB

Semarang Agro Expo 2024 Kembali Digelar di Mijen

. Tidak hanya memamerkan produk-produk pertanian terpadu seperti hasil kebun, peternakan, dan perikanan, SAE 2024 juga dimeriahkan berbagai lomba menarik dan edukasi pertanian untuk anak-anak.
Pembukaan Semarang Agro Expo 2024 di Mijen. (Sumber: )
Semarang Raya15 November 2024, 16:45 WIB

DPD Gerakan Pemuda Marhaenis Deklarasikan Dukungan Untuk Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dalam deklarasi tersebut, secara khusus DPD GPM Jateng memberikan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jateng nomor urut 1, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi.
Deklarasi digelar di Posko Kemenangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya14 November 2024, 18:13 WIB

Pedagang Barito Slup-slupan Tempati Eks Pasar Dargo Semarang

Sebanyak 50 pedagang, Rabu 13 November 2024 mulai menempati Semarang Exhibition Center atau eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
Pedagang Barito menempati eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:37 WIB

Terus Tumbuh dan Semakin Kokoh di Tahun Ke-5, DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Baru dengan Sejumlah Perusahaan Ternama

Kerja sama ini memberikan arti penting bagi DPLK AXA Mandiri karena kami sama-sama memiliki komitmen terhadap masa depan karyawan.
DPLK AXA Mandiri menjalin kerja sama strategis dengan PT  Industri Kereta Api dan Sambu Group. 
 (Sumber:  | Foto: dok)