TEGA! Bocah 7 Tahun di Malang Jadi Korban Kekerasan Satu Keluarga, Begini Kronologinya

Elsa Krismawati
Minggu 15 Oktober 2023, 07:00 WIB
Kondisi korban penganiayaan satu keluarga di Kota Malang, DN bocah laki-laki berusia 7 tahun (Sumber : YouTube TvOneNews)

Kondisi korban penganiayaan satu keluarga di Kota Malang, DN bocah laki-laki berusia 7 tahun (Sumber : YouTube TvOneNews)

INFOSEMARANG.COM - Tega benar satu keluarga aniaya di Kedungkandang, Buring, Kota Malang melakukan penganiayaan pada bocah 7 tahun, berinisial DN.

Dengan bengisnya, kelima anggota keluarga tersebut, bergiliran menyiksa DN.

Mulai dari Ayah Kandung, Ibu Tiri, Kakak Tiri, Paman hingga Nenek Tiri, dikonfirmasi sebagai pelaku kekerasan pada DN.

Baca Juga: Marc Marquez Jatuh Lagi di Sirkuit Mandalika, Akui akan Hati-hati saat Race

Dilaporkan Polresta Malang, saat ini kelima pelaku sudah diamankan dan berstatus tersangka.

Melansir tayangan TvOneNews, kronologi awal mula terbongkarnya kekerasan tersebut pada 9 Oktober 2023.

Saat itu, korban dikabarkan kabur dari penyekapan di belakang rumahnya, dan meminta pertolongan warga setempat.

Baca Juga: Makan Banyak Putih Telur Bikin Luka Caesar Cepat Pulih? Begini Penjelasan Dokter Kandungan

Hal itu dilakukan bocah lelaki malang tersebut usai mendapat penyiksaan dari ayah kandungnya yang bernama Joko Ariyanto.

Ketua RW setempat, Junaedi menuturkan bagaimana keadaan korban saat hendak diselamatkan.

"Saat itu anaknya langsung berdiri di depan pintu, mungking rumongso (merasa) akan diselamatkan, akhirnya kami pangku dan bawa keluar oleh kami," tutur Junaedi, dikutip Infosemarang.com Minggu, 15 Oktober 2023.

Baca Juga: Kebakaran di Kudus, Pabrik Kertas Terbesar di Jateng Dilalap Si Jago Merah

Kondisi DN, kata Junaedi sangat memprihatinkan, selain alami penyiksaan, korban alam kurang gizi.

Kabar baiknya, saat ini DN tengah menjalani perawatan di RSUD Saiful Anwar, Malang.

Terpisah, Wakasat Reskrim Polresta Malang mengungkap, kekerasan pada korban sudah terjadi sejak tahun 2021 silam.

Baca Juga: Lansia di Genuk Ditemukan Tewas di Rumahnya, 3 Tahun Hidup Sebatang Kara

Kini, kelima pelaku satu keluarga tersebut sudah berstatus tersangka, dan diancam dengan hukuman 5 tahun penjara atas kekejian yang mereka perbuat.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya17 November 2024, 16:49 WIB

Warga Tambaklorok Kini Miliki Jamban Pribadi, Tak Lagi Buang Hajat di Sungai

Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi.
Ahmad Sholeh (50), warga RT 3 RW 14 Tambakmulyo, Semarang Utara, kini memiliki jamban pribadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya17 November 2024, 16:45 WIB

Pemkot Semarang Terbitkan Perwal Beasiswa Anak Petani dan Nelayan

Pemkot Semarang akan melakukan sosialisasi Perwal dan melakukan kurasi terhadap anak-anak petani dan nelayan yang bisa mendapatkan beasiswa tersebut.
Aktivitas pertanian di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya15 November 2024, 16:55 WIB

Semarang Agro Expo 2024 Kembali Digelar di Mijen

. Tidak hanya memamerkan produk-produk pertanian terpadu seperti hasil kebun, peternakan, dan perikanan, SAE 2024 juga dimeriahkan berbagai lomba menarik dan edukasi pertanian untuk anak-anak.
Pembukaan Semarang Agro Expo 2024 di Mijen. (Sumber: )
Semarang Raya15 November 2024, 16:45 WIB

DPD Gerakan Pemuda Marhaenis Deklarasikan Dukungan Untuk Andika Perkasa-Hendrar Prihadi

Dalam deklarasi tersebut, secara khusus DPD GPM Jateng memberikan dukungan kepada pasangan calon gubernur dan wakil gubernur Jateng nomor urut 1, Andika Perkasa-Hendrar Prihadi.
Deklarasi digelar di Posko Kemenangan Andika Perkasa-Hendrar Prihadi. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya14 November 2024, 18:13 WIB

Pedagang Barito Slup-slupan Tempati Eks Pasar Dargo Semarang

Sebanyak 50 pedagang, Rabu 13 November 2024 mulai menempati Semarang Exhibition Center atau eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
Pedagang Barito menempati eks Pasar Dargo yang berada di Jalan dr. Cipto Semarang.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:37 WIB

Terus Tumbuh dan Semakin Kokoh di Tahun Ke-5, DPLK AXA Mandiri Jalin Kerja Sama Baru dengan Sejumlah Perusahaan Ternama

Kerja sama ini memberikan arti penting bagi DPLK AXA Mandiri karena kami sama-sama memiliki komitmen terhadap masa depan karyawan.
DPLK AXA Mandiri menjalin kerja sama strategis dengan PT  Industri Kereta Api dan Sambu Group. 
 (Sumber:  | Foto: dok)
Bisnis14 November 2024, 17:04 WIB

Smartfren Kembali Perkenalkan Paket Unlimited, Harganya Mulai Rp 9 Ribuan

Pelanggan yang menggunakan paket terbaru ini bisa menikmati pilihan yang sangat fleksibel dengan akses internet yang pasti nyaman.
Pilihan paket data Unlimited ini tersedia dengan harga terjangkau mulai dari Rp9000-an. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Bisnis14 November 2024, 17:01 WIB

Telkomsel Jaga Bumi Perkuat Implementasi ESG, Tanam 10.600 Mangrove Hasil Donasi Poin Pelanggan

Telkomsel terus mengambil peran terdepan dalam mengurangi dampak perubahan iklim melalui inisiatif CSR Telkomsel Jaga Bumi.
Telkomsel bersama Jejak.in menanam 10.600 pohon mangrove di sejumlah kawasan konservasi. (Sumber:  | Foto: dok)
Semarang Raya12 November 2024, 16:56 WIB

Sekda Jateng Dorong Olahan Ikan Masuk Dalam Program Makan Bergizi Gratis

Sekretaris Daerah Provinsi Jawa Tengah, Sumarno mendorong olahan ikan sebagai lauk dalam program makan siang bergizi gratis yang dicanangkan Presiden Prabowo Subianto.
Sekda Jateng Sumarno mendorong olahan ikan sebagai lauk dalam program makan siang bergizi gratis. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya11 November 2024, 16:58 WIB

Pemkot Dorong Perluasan Sertifikasi Durian Lokal Unggulan Kota Semarang

Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu mendorong pengembangan durian lokal unggulan Kota Semarang agar mampu bersaing di pasar nasional dan juga internasional.

Mbak Ita saat hadir dalam acara Gerebek Durian yang berlangsung di Pasar Modern BSB City.
 (Sumber:  | Foto: Sakti)