Megawati Hangestri Ungkap Kebiasaan Saat Bertanding, Sering Baca Ini dan Berharap Menang

Elsa Krismawati
Selasa 31 Oktober 2023, 12:27 WIB
Megawati Hangestri saat berhasil menang atas Pink Spiders (Sumber : kovo.co.kr)

Megawati Hangestri saat berhasil menang atas Pink Spiders (Sumber : kovo.co.kr)

INFOSEMARANG.COM - Sosok Megawati Hangestri, pemain voli Indonesia yang kini berlaga perkuat Red Sparks di Korea Selatan tengah banyak disorot.

Bahkan, media lokal seperti Osen Korea sempat menjadikan Megawati Hangestri headline berita mereka dengan judul "Penampilan Mega Melampaui Harapan".

Perempuan berusia 24 tahun itu, kini memiliki sejumlah julukan dari fansnya di Korea Selatan.

Baca Juga: Cuma Ganjar Pranowo yang Disebut Belum Posting Makan Siang Bareng Jokowi, Warganet: Udah Enggak Merasa...

Lantaran penampilan Mega yang mengenakan kerudung, fans lokal menyebutnya Ninja dari Indonesia.

Dalam pertandingan Red Sparks melawan Pink Spiders, perempuan yang juga berjuluk Megatron itu kembali menjadi MVP dengan membukukan 31 Poin.

Laga melawan Pink Spiders berlangsung sengit, dengan ketertinggalan Mega CS dalam dua set pertama.

Baca Juga: 7 Perbedaan Yang Mungkin Terjadi Setelah Menikah, Wajib Jadi Pertimbangan Biar Nggak Menyesal

Meski akhirnya menang, Mega membagikan rahasia apa yang dilakukannya selama pertandingan berlangsung.

Dibagikan oleh akun TikTok @solmangat, orang yang diketahui sebagai penerjemah bahasa Indonesia untuk Red Sparks.

Ia bertanya apa yang digumamkan Mega saat bertanding itu.

Baca Juga: Dara Arafah Meradang Lihat Teman Sesama Influencer Like Postingan Gal Gadot Soal Israel: U Guys Blind?

Lantas wanita asal Jember itu mengaku dia meminta pertolongan Allah SWT dengan membaca shalawat.

"Allohuma Shali a'lla saiyyidina muhammad, wa'alla ali sayyidina muhammad," tutur Mega.

Ia mengaku selama set satu hingga kelima, ia tidak berhenti mengucapkan shalawat tersebut.

Baca Juga: Menegenal Ayam Kodok, Sajian yang Dihidangkan saat Presiden Jokowi Makan Bareng 3 Bacapres

"Itu aku selama dari set pertama aku gak berhenti," tambahnya.

Wanita yang bernama Kim Yon Sool itu mengaku seringkali melihat kebiasaan Mega.

"Iya itu aku sering lihat kamu selama time-out," katanya.

Baca Juga: Tips Meluluhkan Gebetan yang Cuek, Jangan Insecure dan Coba Lakukan Hal Ini

Diketahui, dalam pertandingan terakhirnya pada 29 Oktober 2023 lalu, Red Sparks juga berhasil menang meyakinkan dengan menumbangkan Hyundai E&C Hillstate 3-0 di Chungmu Gymnasium.***

Follow Berita Info Semarang di Google News
Berita Terkait
Berita Terkini
Semarang Raya21 April 2025, 19:08 WIB

Momen Hari Kartini, Wali Kota Semarang Raih Penghargaan Anugerah Puspa Bangsa

Penghargaan diberikan kepada para pemimpin perempuan yang memiliki kekuatan karakter dan menginspirasi banyak perempuan lainnya.
Wali Kota Semarang menerima penghargaan Anugerah Puspa Bangsa 2025 kategori Puspa Adidaya. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya18 April 2025, 05:54 WIB

Wali Kota Semarang Terus Dorong Sekolah Swasta Serahkan Ijazah Siswa yang Tertahan Karena Nunggak SPP

Agustina mengapresiasi 37 sekolah swasta mulai jenjang TK, SD hingga SMP yang sudah melakukan deklarasi dan menyerahkan ijazah tanpa meminta pembayaran tunggakan.
Agustina, Wali Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya16 April 2025, 18:20 WIB

Wali Kota Semarang Agustina Beri Respon Cepat Aduan Masyarakat

Salah satunya yaitu keluhan tentang jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Kecamatan Gunungpati.
Penanganan jalan rusak di Jalan Kuwasen Rejo - Kelurahan Pongangan, Gunungpati. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya13 April 2025, 09:50 WIB

Gandeng Pokdarwis dan Desa Wisata, Agustina Wali Kota Semarang Rencanakan Musrenbang Pariwisata

Musrenbang pariwisata perlu dilakukan agar pengembangan desa wisata dapat dirancang secara khusus dan partisipatif.
Sesaji Rewanda di Goa Kreo, Gunungpati (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya10 April 2025, 16:27 WIB

Pemerintah Kota Semarang Kembali Gelar Prosesi Sesaji Rewanda

Selama pembagian gunungan, semua yang hadir, termasuk para monyet, bergabung dalam perayaan ini.
Perayaan Sesaji Rewanda di Kota Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Semarang Raya09 April 2025, 17:08 WIB

Wali kota Semarang Hadirkan Kanal Aduan Lapor Semar Solusi AWP

Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat yang lebih representatif melalui Lapor Semar Solusi AWP.
Wali kota Semarang hadirkan kanal pengaduan bagi masyarakat. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan09 April 2025, 13:40 WIB

Unnes Bangun Gedung Kuliah dan Laboratorium Baru, Telan Rp 120 Miliar

Gedung setinggi delapan lantai ini dirancang sebagai ruang kuliah, laboratorium, dan ruang pertemuan yang representatif, dengan total luas lantai mencapai 16.170 meter persegi.
Rencana Pembangunan Gedung Baru Unnes. (Sumber:  | Foto: Dok)
Semarang Raya08 April 2025, 19:10 WIB

Kuatkan Semangat Membangun, Agustina Wali kota Semarang Silaturrahmi ke Para Mantan Wali Kota

Agustina menyambangi sejumlah tokoh yang pernah memimpin Kota Semarang, di antaranya Hendrar Prihadi, Soemarmo Hadi Saputro, dan Sukawi Sutarip.
Wali Kota Semarang bersama jajaran pimpinan OPD bersilaturahmi dengan para Wali Kota Semarang terdahulu. 
 (Sumber:  | Foto: sakti)
Semarang Raya27 Maret 2025, 21:38 WIB

Posko Mudik BUMN 2025 Hadir di Pelabuhan Tanjung Emas Semarang, Sambut Ribuan Pemudik dari Kalimantan

Ribuan pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang, disambut dengan fasilitas layanan gratis dari Posko Mudik Bersama BUMN 2025.
Posko Mudik Bersama BUMN di Pelabuhan Tanjung Emas, Semarang. (Sumber:  | Foto: Sakti)
Pendidikan25 Maret 2025, 15:34 WIB

Universitas Semarang Raih Akreditasi Unggul

Akreditasi Unggul pada sebuah perguruan tinggi merupakan simbol bahwa lembaga atau perguruan tersebut sudah memenuhi syarat yang ditetapkan.

USM Raih Akreditasi Unggul.
 (Sumber:  | Foto: dok.)