Galuh Prakasa
Galuh Prakasa
Berita Terkini
Semarang Raya06 September 2023, 15:43 WIB

Polisi Ungkap Produksi Kosmetik Ilegal di Semarang, Produk Dijual via Marketplace

Polrestabes Semarang, Jawa Tengah, berhasil mengungkap kasus produksi kosmetik ilegal yang dijual secara daring melalui marketplace. Tersangka berinisial RKP (23), beroperasi dari sebuah rumah di Jalan Kenangan, Kecamatan Genuk, Kota Semarang.
Polrestabes Semarang, Jawa Tengah, berhasil mengungkap kasus produksi kosmetik ilegal di Semarang. (Sumber : Instagram/polrestabes_semarang_official)
Olahraga06 September 2023, 14:06 WIB

Shin Tae-yong Bakal Ramu Strategi untuk Timnas U-23 Usai Pertandingan China Taipei vs Turkmenistan, 6 September 2023

Menurut Shin Tae-yong, strategi permainan untuk menghadapi China Taipei akan ditentukan setelah pertandingan China Taipei melawan Turkmenistan, yang akan berlangsung di Stadion Manahan Solo pada Rabu, 6 September 2023 malam.
Shin Tae-yong bakal siapkan strategi untuk Timnas U-23 usai pertandingan perdana Kualifikasi Piala Asia Grup K. (Sumber : Dok. PSSI)
Semarang Raya06 September 2023, 13:51 WIB

Selama Agustus 2023 Polrestabes Semarang Berhasil Menangkap 20 Tersangka Kasus Narkoba

Polrestabes Semarang berhasil menangkap 20 tersangka dalam berbagai kasus penyalahgunaan narkoba selama bulan Agustus 2023. Simak selengkapnya di artikel!
Ilustrasi | Polrestabes Semarang berhasil mengamankan 20 tersangka kasus narkoba selama Agustus 2023. (Sumber : Instagram/reskrimrestabessemarang)
Semarang Raya06 September 2023, 13:32 WIB

DPRD Kota Semarang Soroti Keamanan Perlintasan Kereta Api Sebidang, Sembilan Perlintasan Perlu Penanganan

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Semarang, Jawa Tengah, menyoroti masalah keamanan sejumlah perlintasan kereta api (KA) sebidang yang belum memiliki palang pintu, potensial membahayakan pengguna jalan.
Perlintasan sebidang di kawasan Jl. Bugen, Muktiharjo Kidul, Kec. Pedurungan, Kota Semarang. (Sumber : Google Maps)
Semarang Raya06 September 2023, 13:02 WIB

Laga Paseduluran PSIS Semarang Jamu Selangor FC, Peringkat Kedua Klasemen Sementara Liga Super Malaysia 2023

PSIS Semarang akan bertanding melawan Selangor FC pada laga persahabatan di Stadion Jatidiri, Semarang pada Minggu, 10 September 2023 pukul 18.30 WIB. Mahesa Jenar harus siapkan diri lawan peringkat dua sementara klasemen Liga Super Malaysia 2023.
PSIS Semarang akan bertanding melawan Selangor FC pada laga persahabatan di Stadion Jatidiri, Semarang pada Minggu, 10 September 2023 pukul 18.30 WIB. (Sumber : Instagram/psisfcofficial)
Semarang Raya06 September 2023, 12:34 WIB

Dampak Cuaca Panas, Dinkes Sebut Kasus ISPA di Kota Semarang Meningkat, Waspadai Juga Penyakit Kulit dan Mata

Kepala Dinas Kesehatan Kota Semarang, M Abdul Hakam menyampaikan bahwa kasus infeksi saluran pernapasan akut atau ISPA di Kota Semarang terus mengalami peningkatan.
Ilustrasi | Kasus infeksi saluran pernapasan akut atau ISPA di Kota Semarang terus mengalami peningkatan. (Sumber : Pexels/Klaus Nielsen)
Semarang Raya06 September 2023, 12:05 WIB

Mbak Ita Apresiasi Ganjar Pranowo: Dukungan Terbesar bagi Pengembangan Kota Lama Semarang

Dalam kepemimpinan Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu mengungkapkan kesan positifnya, khususnya dalam pengembangan kawasan Kota Lama.
Mbak Ita apresiasi peran Ganjar Pranowo dalam pengembagan Kota Lama. (Sumber : Instagram/kotalama.semarang)
Umum06 September 2023, 11:40 WIB

Waduh! 23.800 ASN Terdaftar Penerima Bansos Kemensos, Dikhawatirkan Ada Praktik Fraud

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengungkap 23.800 Aparatur Sipil Negara (ASN) terdaftar sebagai penerima bantuan sosial (bansos) dari Kementerian Sosial (Kemensos).
23.800 orang aparatur sipil negara (ASN) yang terdaftar sebagai penerima bantuan sosial (bansos) dari Kementerian Sosial (Kemensos). (Sumber : Dinsos Kota Banda Aceh)
Olahraga05 September 2023, 16:27 WIB

Sergio Ramos Kembali ke Sevilla, Kisah Perjalanan Karier Kembali ke Klub Pertama yang Membesarkannya

Setelah 18 tahun, Sergio Ramos kembali ke pangkuan klub masa kecilnya, Sevilla. Simak perjalanan kariernya!
Sergio Ramos kembali ke Sevilla klub tempat dia mengawali karier. (Sumber : instagram/sergioramos)
Umum05 September 2023, 16:13 WIB

KPK Pastikan Tidak Ada Motif Politik dalam Penyidikan di Kemenaker Era Muhaimin Iskandar

KPK) dengan tegas memastikan bahwa penyidikan terkait dugaan korupsi dalam pengadaan sistem proteksi tenaga kerja Indonesia (TKI) di Kementerian Tenaga Kerja (Kemenaker) tahun 2012 tidak memiliki motif politik.
KPK tegas memastikan bahwa penyidikan di Kemenaker era Muhaimin Iskandar tidak memiliki motif politik.  (Sumber : Instagram @Cakiminnow)
Semarang Raya05 September 2023, 15:56 WIB

Mbak Ita Minta Dinas Tidak Cuma Jago Bikin Anggaran Taman, Tapi Juga Pemeliharaannya, Banyak Tanaman Mati Kurang Air!

Mbak Ita meminta dinas terkait tidak hanya lihai menyusun anggaran dan membuat taman, tetapi juga memeliharanya. Walik Kota kecewa banyak tanaman mati hanya karena kurang disiram air.
Wali Kota Semarang meminta OPD lebih peduli dengan pemeliharaan taman kota dan perawatan rutin saluran air. (Sumber : Dok. Pemkot Semarang)
Semarang Raya05 September 2023, 15:28 WIB

Atasi Polusi Udara, Pemkot Semarang Bakal Tambah Pohon Peneduh Kawasan Jalan Utama

Pemerintah Kota Semarang bertekad untuk mengatasi dampak polusi udara dengan menambah pohon-pohon hijau di sejumlah kawasan jalan utama. Namun, pohon tersebut harus disesuaikan dengan karakteristik wilayah.
Ilustrasi | Pemkot Semarang bakal perangi polusi dengan penanaman pohon peneduh. (Sumber : Google Maps)
Semarang Raya05 September 2023, 14:57 WIB

Perizinan Penjualan dan Produksi Minuman Beralkohol di Kota Semarang Bakal Diperketat

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Semarang, Jawa Tengah, telah mengonfirmasi rencananya untuk menguatkan perizinan penjualan dan produksi minuman beralkohol. Simak selengkapnya di artikel!
Ilustrasi | Perizinan penjualan dan produksi minuman beralkohol di Kota Semarang bakal diperketat. (Sumber : Pexels/Chris F)
Olahraga05 September 2023, 14:21 WIB

PSIS Semarang Pinjamkan Dua Pemain Muda Ridho Syuhada dan Rizky Dwi ke Klub Liga 2 untuk Tingkatkan Jam Terbang

PSIS Semarang pinjamkan Ridho Syuhada dan Rizky Dwi ke klub Liga 2. Ridho akan dipinjamkan ke PSMS Medan dan Rizky Dwi ke FC Bekasi City.
PSIS Semarang pinjamkan Ridho Syuhada (19 tahun) dan Rizky Dwi Pangestu (24 tahun) masing-masing ke klub Liga 2  PSMS Medan dan Bekasi City. (Sumber : PSIS Semarang)
Olahraga05 September 2023, 14:01 WIB

BANGGA! Atlet Jawa Tengah Bawa Pulang 39 Medali Emas Popnas XVI Palembang, Sumatera Selatan

Atlet-atlet dari kontingen Jawa Tengah telah mengukir prestasi gemilang dengan menempati peringkat keempat dalam klasemen Popnas XVI. Mereka membawa pulang 39 Medali Emas.
Atlet Jawa Tengah bawa pulang 39 medali emas dari Popnas XVI Palembang, Sumatera Selatan. (Sumber : Dok. Pemprov Jawa Tengah)
Olahraga05 September 2023, 13:32 WIB

Live di RCTI, Jadwal Pertandingan Tim U-23 Indonesia di Kualifikasi Grup K Piala Asia U-23 2024

Pertandingan Kualifikasi Grup K Piala Asia U-23 akan diselenggarakan di Stadion Manahan dan akan disiarkan secara langsung di stasiun televisi RCTI. Simak jadwal pertandingannya di artikel.
Jadwal pertandingan Timnas U-23 di Kualifikasi Grup K Piala Asia U-23 2024. (Sumber : PSSI)
Semarang Raya05 September 2023, 13:05 WIB

Rampung Masa Jabatan, Ganjar Beri Pesan Ini ke Gibran Soal Kota Surakarta Jelang Pemilu 2024

Gibran Rakabuming Raka, Wali Kota Surakarta, menerima pesan dari Gubernur Jawa Tengah, Ganjar Pranowo, untuk memastikan bahwa Kota Surakarta tetap dalam kondisi yang kondusif menjelang tahun politik Pemilu 2024.
Ilustrasi | Rampung masa jabatan, Ganjar beri pesan ke Gibran soal Surakarta jelang Pemilu 2024. (Sumber : Twitter Ganjar Pranowo)
Semarang Raya05 September 2023, 12:54 WIB

Pemkot Semarang Siap Bangun Rusunawa Mangunharjo, Total Ada 44 Kamar di Tujuh Bangunan Tower

Pemerintah Kota Semarang merencanakan pembangunan Rusunawa di kawasan Mangunharjo, Kecamatan Tugu. Proyek ini akan terdiri dari tujuh bangunan tower dengan total 44 kamar yang berbeda-beda tipe, mirip dengan apartemen.
Ilustrasi | Pemerintah Kota Semarang merencanakan pembangunan Rusunawa  di kawasan Mangunharjo, Kecamatan Tugu. (Sumber : Dok. Pemkot Semarang)
Umum05 September 2023, 11:59 WIB

Estimasi Pendapatan Agen BRILink, Bisa Kantongi Rp 4 Juta per Bulan

Keuntungan menjadi agen BRILink adalah potensi pendapatan besar. Anda dapat mengantongi Rp 4 juta dengan asumsi bahwa Anda berhasil melakukan 2.000 transaksi dengan fee sebesar Rp 2.000 pe transaksi.
Estimasi pendapatan Agen BRILink. (Sumber : brilink.bri.co.id)
Umum05 September 2023, 11:36 WIB

Keuntungan dan Kekurangan Menjadi Agen BRILink, Ketahui Sebelum Mendaftar!

BRILink adalah bentuk perluasan layanan yang diberikan oleh BRI kepada nasabahnya, di mana BRI bekerja sama dengan nasabahnya yang berperan sebagai agen. Ketahui keuntungan dan kerugian menjadi Agen BRILink!
Kelebihan dan kekurangna menjadi agen BRILink. (Sumber : brilink.bri.co.id)