Noorchasanah Anastasia
Noorchasanah Anastasia
Berita Terkini
Semarang Raya16 Februari 2024, 15:40 WIB

20 Rumah di Karanganyar Demak Jebol Gara-gara Truk Terobos Jalan Pantura yang Banjir

Imbas kendaraan besar nekat terobos Jalan Pantura yang masih banjir, puluhan rumah di pinggir jalan di Karanganyar, Demak, jebol karena tak kuat menahan tekanan ombak banjir.
Banjir di Karanganyar, Demak, puluhan rumah jebol karena tekanan arus imbas kendaraan besar melintas. (Sumber: @demakhariini)
Umum16 Februari 2024, 14:35 WIB

Real Count Pilpres Sementara: Prabowo-Gibran Unggul di 34 Provinsi, Ganjar-Mahfud di Luar Negeri

Real count Pilpres 2024 sementara dari KPU, data masuk mencapai 54,91 persen pada Jumat 16 Februari 2024 pukul 14.00 WIB, Prabowo-Gibran unggul di 34 provinsi dan Anies-Imin di 3 provinsi di Indonesia.
Gibran tepis nyinyiran program makan siang dan susu gratis mengada-ada. (Sumber: Instagram/tkd_prabowogibran02sanggau)
Umum16 Februari 2024, 14:02 WIB

Update Real Count Pilpres, Data Masuk KPU 52,51 Persen: Ganjar-Mahfud Naik Tipis

Update hasil hitung atau real count dari KPU, suara untuk presiden dan wakil presiden sudah mencapai sekitar 52,51persen per Jumat 16 Februari 2024 pukul 13.30 WIB.
Ganjar Pranowo-Mahfud MD akan kampanye terakhir di Semarang, Sabtu 10 Februari 2024. (Sumber: @ganjarpranowo - InfoSemarang.com)
Gaya Hidup16 Februari 2024, 12:54 WIB

Jinni's Kitchen Season 2 Mulai Syuting, Siapa Pengganti V BTS?

V BTS masih menjalani wajib militer sehingga dipastikan akan absen di program variety show Jinni's Kitchen season 2 yang akan syuting di Islandia pada Maret 2024.
Jinnis Kitchen season 2 tayang tanpa V BTS, siapa penggantinya? (Sumber: tvN)
Semarang Raya16 Februari 2024, 11:16 WIB

Jalan Walisongo Semarang Berlaku Contraflow, Ada Perbaikan

Jalan Walisongo simpang Jrakan berlaku contraflow menggunakan satu lajur karena ada perbaikan jalan berupa pengerukan, Jumat 16 Februari 2024 pagi.
Perbaikan Jalan Walisongo, waspada jalan macet, Jumat 16 Februari 2024. (Sumber: @rasikausa)
Umum16 Februari 2024, 09:28 WIB

Update Real Count KPU 50 Persen: Posisi Masih Tak Goyah

Update hasil hitung atau real count dari KPU, suara untuk presiden dan wakil presiden sudah mencapai sekitar 50,42 persen per Jumat 16 Februari 2024 pukul 09.00 WIB.
Real count KPU, Jumat 16 Februari 2024 pukul 09.00 WIB, posisi tak goyah. (Sumber: KPU - InfoSemarang.com)
Umum15 Februari 2024, 13:18 WIB

Update Real Count KPU 42,5 Persen: Prabowo-Gibran & Anies-Imin Naik Tipis-tipis

Update hasil hitung atau real count dari KPU, suara untuk presiden dan wakil presiden sudah mencapai sekitar 41,01 persen per Kamis 15 Februari 2024 pukul 12.00 WIB.
Update real count hasil hitung KPU: Prabowo-Gibran dan Anies-Imin naik tipis-tipis. (Sumber: KPU - InfoSemarang.com)
Umum15 Februari 2024, 11:15 WIB

Tanpa Baliho dan Endorse Seleb, Komeng Bakal OTW Jadi Senator DPD?

Pelawak Komeng meraup suara tertinggi sebagai calon anggota DPD RI dari Dapil Jawa Barat, jumlah suara sementara yang didapat bahkan menang jauh dari lawan-lawannya.
Komedian Komeng Nyaleg Tanpa Partai (Sumber: Instagram/@komeng.original | Foto: Instagram/@komeng.original)
Umum15 Februari 2024, 10:47 WIB

Nyaleg DPR, Titiek Soeharto Raup Suara Tertinggi Kedua di Yogyakarta

Titiek Soeharto mantan istri dari Prabowo Subianto meraup suara tertinggi kedua di Dapil DIY Yogyakarta sebagai caleg DPR RI dari Partai Gerindra.
Caleg Titiek Soeharto raup suara terbanyak kedua di Dapil DIY. (Sumber: @titieksoeharto - InfoSemarang.com)
Umum15 Februari 2024, 09:42 WIB

Update Real Count KPU 40 Persen: Prabowo-Gibran Naik Tipis di Angka 56,11 Persen

Update hasil hitung atau real count dari KPU, suara untuk presiden dan wakil presiden sudah mencapai sekitar 41,01 persen per Kamis 15 Februari 2024 pukul 09.00 WIB.
Update real count KPU: Prabowo-Gibran teratas, disusul Anies-Imin lalu Ganjar-Mahfud. (Sumber: KPU - InfoSemarang.com)
Umum15 Februari 2024, 08:08 WIB

Selain Real Count, Cek Hasil Quick Count Pilpres 2024 dari 7 Lembaga Survei

Hasil quick count hitung cepat 7 lembaga survei besar ini juga menjadi acuan lantaran merilis hasil suara Pilpres 2024 sementara yang tak jauh berbeda satu sama lain, Prabowo-Gibran menang.
Capres-cawapres bisa didiskualifikasi dari Pemilu 2024, apa syaratnya? (Sumber: KPU - InfoSemarang.com)
Umum15 Februari 2024, 07:33 WIB

Prabowo-Gibran Menang Banyak di Kandang Banteng Solo, Segini Beda Suaranya dengan Ganjar-Mahfud

Prabowo-Gibran ungguli Ganjar-Mahfud, kuasai kemenangan di wilayah Surakarta, Jawa Tengah, yang disebut-sebut sebagai basis atau kandang PDI-P, melalui real count dari KPU.
Hitung real count KPU, Prabowo-Gibran unggul di Kota Surakarta kandang Banteng PDI-P dari data sementara.
Umum15 Februari 2024, 07:12 WIB

Real Count KPU 39 Persen, Suara untuk Prabowo-Gibran Masih 50 Persen Lebih

Update jumlah surat suara Pemilu 2024 yang masuk ke KPU, yakni sekitar 39,3 persen per Kamis 15 Februari 2024 pukul 06.00 WIB, Prabowo-Gibran masih tak bergeming dengan suara di atas 50 persen.
Gibran tepis nyinyiran program makan siang dan susu gratis mengada-ada. (Sumber: Instagram/tkd_prabowogibran02sanggau)
Umum15 Februari 2024, 04:14 WIB

Link Real Count KPU & Kawal Pemilu 2024, Terupdate Mana Suara Paslon Paling Unggul

Hitung real time dari Kawal Pemilu 2024, secara transparan menampilkan data suara yang terkumpul dari sejumlah TPS yang tersebar di Indonesia, cek siapa paslon presiden dan wakil presiden yang unggul?
Link real count penghitungan surat suara melalui KPU RI atau Kawal Pemilu 2024. (Sumber: KPU - InfoSemarang.com)
Semarang Raya13 Februari 2024, 13:37 WIB

Info Pengalihan Arus Jalur Demak-Kudus, Imbas Banjir Pantura Karanganyar & Bakung Mijen

Imbas banjir di Pantura Demak KM 44 Pasar Karanganyar dan Bakung Mijen, arus lalu lintas dari Demak-Kudus dialihkan agar terhindar dari genangan air, per Selasa 13 Februari 2024.
Hindari Jalan Demak-Mijen, pengalihan arus lalu lintas di Pantura Demak-Kudus, Pasar Karanganyar & Bakung. (Sumber: Dishub Jateng - InfoSemarang.com)
Semarang Raya13 Februari 2024, 11:21 WIB

Motif Pelaku Pembunuhan di Pos Banjardowo Semarang: Sakit Hati Ditagih Gaji

Motif pelaku pembunuhan di pos keamanan di Banjardowo, Genuk, Kota Semarang, Sabtu 10 Februari 2024, ternyata karena sakit hati korban menanyakan jadwal sif dan gaji yang belum dibayar.
Mayat pria diduga korban pembunuhan di Banjardowo, Genuk, Kota Semarang, Sabtu 10 Februari 2024. (Sumber: )
Semarang Raya13 Februari 2024, 10:32 WIB

Pria Tewas Gantung Diri di Jembatan Waru Sawah Besar

Seorang pria ditemukan tewas dalam kondisi gantung diri di bawah jembatan penghubung antara Barito dan Pasar Waru Sawah Besar, Selasa 13 Februari 2024 pagi.
Seorang pria tewas gantung diri di jembatan Barito Pasar Waru, Gayamsari, Kota Semarang, Selasa 13 Februari 2024. (Sana Sini Sani - InfoSemarang.com)
Semarang Raya13 Februari 2024, 09:17 WIB

Demo Mahasiswa Semarang di Masa Tenang: Tuntut Presiden Jokowi agar Tak Semena-mena

Sejumlah mahasiswa di Kota Semarang menggelar aksi unjuk rasa di halaman kDPRD Jawa Tengah, Jalan Pahlawan, Senin 12 Februari 2024, menuntut dan mengecam Presiden Jokowi yang dinilai tidak netral di Pemilu 2024.
Sejumlah mahasiwa di Semarang tuntut Presiden Jokowi agar netral selama Pemilu 2024.
Gaya Hidup13 Februari 2024, 08:33 WIB

Teman Unggah Potret Hancurnya Tamara Tyasmara di Makam Dante, Imbas Tuai Hujatan

Teman Tamara Tyasmara unggah potret yang memperlihatkan rasa kehilangan mendalam Tamara sepeninggal Dante yang tewas diduga karena ulah sang kekasih, Yudha Arfandi.
Potret Tamara Tyasmara yang tak henti menangisi kematian Dante, putranya. (Sumber: @nonangie - InfoSemarang.com)
Semarang Raya13 Februari 2024, 07:23 WIB

Menteri Basuki Sidak Banjir Karanganyar Demak, Targetkan 3 Hari Tutup Tanggul Jebol

Menteri Basuki Hadimuljono menargetkan tanggul Sungai Wulan yang jebol penyebab banjir di Karanganyar, Demak, akan ditutup dalam waktu 3 hari ke depan.
Menteri PUPR Basuki Hadimuljono sidak banjir di Karanganyar, Demak, Senin 12 Februari 2024. (Sumber: @kemenpupr - InfoSemarang.com)