7 Menu Sarapan Supaya Bisa Hidup Panjang Umur, Ubah Menu Makanmu Sekarang!

Ilustrasi menu sarapan (Sumber : Freepik)

INFOSEMARANG.COM -- Menu makanan seseorang bisa memengaruhi lama hidup seseorang.

Sejumlah menu makanan pun diyakini dapat membuat hidup lebih panjang umur, termasuk salah satunya menu sarapan.

Menu sarapan yang diyakini dapat membuat lebih panjang umur ini juga merupakan menus arapan yang menyehatkan.

Baca Juga: Prabowo Kembali Ungguli Ganjar dan Anies, Kali Ini Hasil Survei SMRC

Meski beberapa orang kerap menganggap sepele sarapan, namun sebenarnya sarapan sangat bermanfaat untuk memulai aktivitas Anda sehingga sarapan menjadi hal yang penting dan jangan sampai dilewatkan.

Berikut daftar menu sarapan yang menyehatkan sekaligus bisa membuat hidup panjang umur.

1. Buah-buahan dan dapat dipadukan dengan makanan tinggi protein lainnya.

2. Roti panggang gandum utuh

Baca Juga: Viral Awan Hujan Melingkar Menghindari Yogyakarta, BMKG Beberkan Alasannya

3. Puding dengan biji chia

4. Salad sayuran

5. Gandum

6. Telur

7. Poha (makanan India)

***

Tags :
BERITA TERKAIT
BERITA TERKINI